Analisis Picot

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

Nama : Fitri Ayu Marpal

NIM / Kelas : 1910104100 / D2


Mata Kuliah : Sistem Informasi Kesehatan
Tugas : Analisis Jurnal dengan PICOT

Efektivitas Pemberian Rebusan Kunyit Asam


Terhadap Penurunan Dismenorea

P (Population) : Sampel penelitian iniadalah 30 responden (15 kelompok


eksperimen dan 15 kelompok kontrol) yang mengalami
dismenorea di SMAN 9 Pekanbaru.
Intervention : Dalam penelitian ini melihat pengaruh pemberian rebusan
kunyit asam terhadap penurunan dismenorea, pada remaja
putri di SMAN 9 Pekanbaru yang mengalami dismenorea.
Intervensi yang diberikan rebusan kunyit asam.
Comparison : Dalam penelitian ini terdapat kelompok pembanding yaitu
remaja putri yang tidak minum rebusan kunyit asam
Outcomes : Berdasarkan penelitian yang telahdilakukan di SMA Negeri

9 Pekanbaru, maka didapatkan hasil uji statistik dengan

menggunakan uji independent sample t test diperoleh p

(0,010) < α (0,05). Hal ini berarti terdapat perbedaan yang

signifikan antara mean intensitas nyeri dismenorea pada

kelompok eksperimen dan kelompok control setelah

pemberian rebusan kunyit asam sehingga dapat disimpulkan

bahwa pemberian rebusan kunyit asam dapat menurunkan

intensitas nyeri dismenorea. Berdasarkan hasil uji statistik

dengan menggunakan uji t dependen diperoleh p value(0,000)

< α (0,05). Hal ini berarti ada pengaruh yang signifikan

antara mean intensitas nyeri dismenorea pada kelompok

eksperimen sebelum dan sesudah pemberian rebusan kunyit


asam sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa pemberian

rebusan kunyit asam efektif dalam menurunkan intensitas

nyeri dismenorea.

Times : Penelitian ini tidak mencantumkan waktu penelitian.

Daftar Pustaka
Suciani, S. R., Sri, U., & Ari, P. D. (2016). Efektivitas Pemberian Rebusan Kunyit

Asam terhadap Penurunan Dismenorea. Jurnal Keperawatan .

Anda mungkin juga menyukai