Anda di halaman 1dari 12

PEWARANAN RAMBUT

“UBAN”

DISUSUN OLEH:

1. PRAMESARI ARYANI 5535125549


2. RIZKIA AMINI 5535127642
3. SABRINA LIZZIA PUTRI 5535127643
4. TRI UTAMI PERMATASARI 5535127648

Pendidikan Tata Rias Non Reguler 2012


Ilmu Kesejahteraan Keluarga
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA
KATA PENGANTAR

Puji syukur atas kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah
memberikan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penyusun dapat
menyelesaikan penulisan jobsheet pewarnaan rambut “uban” mata
kuliah pewarnaan rambut. Dengan itikat baik penyusun mencoba
menyusun jobsheet ini dalam rangka melengkapi nilai matakuliah
tersebut.

Pada kesempatan ini penyusun mengucapkan terimakasih


kepada dosen matakuliah pewarnaan rambut. Semoga jobsheet ini
dapat bermanfaat bagi kita semua, mahasiswa lainnya, dan para
pembaca.

Dalam penulisan jobsheet ini penyusun menyadari


kemungkinan masih terdapat kekurangan dan kesalahan, oleh
karena itu penyusun meminta maaf dan meminta saran ataupun
kritikan yang bersifat membangun demi tercapainya satu
kesempurnaan dalam penyusunan makalah ini.

Jakarta, Oktober 2014

Penyusun
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Pengecatan atau pewarnaan rambut uban adalah usaha untuk


merubah warna rambut uban sesuai dengan warna yang
dikehendaki. Untuk mendapatkan hasil pewarnaan rambut sesuai
dengan yang diinginkan, rambut perlu dikondisikan sedemikian rupa
dengan cara berbagai tehnik dan penggunaan kosmetika tertentu.

B. Tujuan

Tujuan dari pembuatan jobsheet ini adalah

1. Untuk mengetahui apa pengertian pewarnaan


2. Untuk mengetahui apa pengertian uban
3. Untuk mengetahui apa sajakah alat, bahan dan kosmetika
yang diperlukan dalam pewarnaan uban.
4. Untuk mengetahui bagaimana langkah kerja pewarnaan uban.
BAB II
PEMBAHASAN

A. Pengertian Uban

Uban adalah rambut yang berubah warna menjadi abu-abu


kemudian putih. Rambut asli orang Indonesia pada umumnya
memiliki warna hitam atau gelap karena memiliki kandungan
kadar melanin yang lebih tinggi. Saat rambut berubah menjadi putih
dan menjadi uban, terjadi proses perubahan kadar melanin. Pada
uban yang berwarna putih melanin tidak lagi diproduksi, sehingga
rambut baru tumbuh tanpa mendapatkan pewarnaan dari melanin.

Timbulnya uban biasanya terkait dengan usia dan


kemampuan tubuh untuk memproduksi melanin, sehingga biasanya
uban mulai timbul pada usia 40 tahun ke atas. Akan tetapi uban
dapat muncul pada usia lebih muda karena adanya faktor genetis.

B. Tujuan Diagnosa

Mendiagnosa yaitu untuk mengetahui kondisi kulit kepala dan


rambut agar menghindari hal-hal yang tidak diinginkan seperti,
terjadinya kerusakan pada kulit kepala dan menimbulkan iritasi pada
kulit kepada.
C. Alat, Bahan dan Kosmetika

Alat,Bahan,
No Kegunaan Jumlah Gambar
Kosmetika

Mangkuk Untuk menempatkan


1. 4 buah
Cat cat yang digunakan.

Untuk pengaplikasian
2 Sisir Cat 4 buah
cat pada rambut.

Untuk memudahkan
3 Sisir Ekor 4 buah
saat mengerjaan.

Untuk melindungi
4. Cape Hitam pakaian dan tubuh 1 buah
klien dari cat.

Untuk melindungi
5. Celemek pakaian hairstylist 4 buah
dari cat
Untuk melindungi
Sarung
tangan hairstylist dari 4
6. tangan
cat saat proses pasang
plastik
pewarnaan

Untuk memudahkan
7 Jepit gigi pengerjaan dan untuk 4 buah
memparting.

Untuk menghilangkan
Secuku
8. Kapas cat yang jatuh pada
pnya
kulit

Untuk mengalasi
bagian dahi dan leher
yang kemungkinan
Cream
9 bisa terkena cat agar 3 sdm
kolestrol
mudah dibersihkan
dan tidak langsung
mengenai kulit

Untuk membersihkan
rambut dan kulit
10. shampoo kepada dari cat dan 5 sdm
kotoran yang
menempel.

Untuk melembutkan
rambut saat proses
11. conditioner 5 sdm
pewarnaan telah
selesai
Berguna untuk alas
Plastic agar cat yang jatuh
12. 1 buah
hitam tidak lansung ke
lantai

Berguna untuk
melindungi hidung
13. Masker 4 buah
dan mulut agar obat
cat tidak terhirup.

Untuk melindungi
leher dan untuk
14. Handuk. 6 buah
mereringkan rambut
setelah berkeramas.

Untuk memberikan
Cat rambut
15. warna pada rambut 3 buah
utuk uban
yang telah beruban

Untuk pratata setelah


dicat bertujuan untuk
16 Sisir blow 1 buah
menambah volume
rambut.
Untuk mengeringkan
17. hair dryer 1 buah
rambut

Untuk lebih terlihat


rapih dan
18. Jas lab 4 buah
menghindarinya
terkena cat pada baju

D. Persiapan Pribadi

Sebelum melakukan pewarnaan rambut ada beberapa hal


yang perlu diperhatikan dalam menata rambut, antara lain:

a. melepas perhiasan
b. memakai pakaian kerja atau berpakaian berwarna hitam
c. sepatu bertumit rendah.
d. Penataan sesuai desain.
e. Mengetahui bagian yang harus dikerjakan lebih dahulu
(urutan penyelesaian).
E. Langkah Kerja

No Langkah Kerja Gambar Waktu

Cuci rambut dengan


menggunakan
1. 5 menit
shampoo hingga
bersih.

Keringkan rambut
menggunakan
2. handuk dan dibantu 5 menit
dengan hair dryer
hingga 70%

Parting rambut
3. 3 menit
menjadi 4 bagian

Aduk adonan cat


4. 2 menit
hingga rata
Mulai mengecat
rambut dari pangkal
hingga ujung
5. 15 menit
rambut,hingga rata
keseluruh bagian
rambut

Diamkan selama 20
menit biarkan cat
6. 20 menit
meresap kedalam
rambut

Lalu cuci rambut


menggunakan
7. 5 menit
conditioner

Keringkan
menggunakan hair
dryer lalu blow
8. menggunkan sisir 15 menit
blow untuk
menambah volume
rambut.

Jumlah waktu 70 menit


BAB III
PENUTUP

A. Kesimpulan

Pengecatan atau pewarnaan rambut uban adalah usaha untuk


merubah warna rambut uban sesuai dengan warna yang
dikehendaki. Untuk mendapatkan hasil pewarnaan rambut sesuai
dengan yang diinginkan, rambut perlu dikondisikan sedemikian rupa
dengan cara berbagai tehnik dan penggunaan kosmetika tertentu.

B. Evaluasi

1. _____________________________________________

2. _____________________________________________

3. _____________________________________________

4. _____________________________________________
C. Foto Before and After

Anda mungkin juga menyukai