Anda di halaman 1dari 1

Rencana Pembelajaran

Kelas/ Semester : XI/ GASAL Mata Pelajaran : Matematika


IDENTITAS Alokasi Waktu : 6 x 45 menit Materi : Operasi Matriks
Guru : Ervin Tamta L.,M.Pd
Melalui proses mengamati, menanya, mengumpulkan informasi, mengolah
informasi dan mengkomunikasikan hasil mengolah informasi :
TUJUAN - Siswa mampu mengembangkan rasa ingin tahu dan tanggung jawab
- Siswa mampu memahami dan menyelesaikan operasi matriks
- Siswa mampu menyelesaikan masalah berkaitan dengan operasi matriks
Pendahuluan :  Tampilkan video jual beli berkaitan dengan bentuk matriks
(Apersepsi) (yang nantinya akan diubah dalam bentuk matriks)
 Pertanyaan awal : Bagaimana kita menyelesaikan
permasalahan yang ada pada video? Ada berapa cara untuk
menyelesaikannya? Bagaimana jika diselesaikan dengan
operasi matriks?
Kegiatan Inti :  Siswa mengamati berbagai permasalahan dengan operasi
matriks melalui lembar jawab yang diberikan kisi-kisi oleh
guru.
 Siswa mencari informasi tentang unsur-unsur matriks
PROSES  Siswa mengubah bentuk permasalahan kedalam operasi
PEMBELAJARAN matriks
 Proses pembelajaran ini siswa dibebaskan untuk memilih
sumber belajar, termasuk dari sumber internet.
 Siswa mencari informasi megenai operasi penjumlahan,
pengurangan dan perkalian matriks
 Siswa bersama-sama dengan guru menyimpulkan hal-hal
yang berkaitan dengan operasi matriks.
Penutup : Setelah mengetahui penyelesaian masalah dengan operasi
matriks, siswa mampu mengidentifikasi cara mana yang lebih
mudah untuk menyelesaikan masalah sehari-hari termasuk
dengan penerapan operasi matriks.
Rasa Ingin Tahu : Melalui pengamatan pada proses pembelajaran
Tanggung Jawab : Melalui pengamatan pada proses dan hasil dari
PENILAIAN pembelajaran
Pengetahuan dan : Melalui diskusi, tanya jawab, dan lembar tugas yang
Ketrampilan diberikan guru pada proses pembelajaran dan penugasan.

Sleman, Juli 2019


Guru Mata Pelajaran

Anda mungkin juga menyukai