Anda di halaman 1dari 10

PROPOSAL KERJA PRAKTIK

Diajukan kepada:
PT LEN INDUSTRI

Disusun oleh:
IRFAN TRI SAPUTRA (20140120125)
INDIRA RIFANA PUTRI (20140120130)

Teknik Elektro Universitas Muhammadiyah Yogyakarta


JL. Lingkar Selatan, Tamantirto, Kasihan, Bantul, Yogyakarta 55183
www.elektro.umy.ac.id, Email: elektro@umy.ac.id
LEMBAR PENGESAHAN

PROPOSAL KERJA PRAKTIK

PT LEN INDUSTRI

PROPOSAL KERJA PRAKTIK PT LEN INDUSTRI


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 1
Jl. Lingkar Selatan, Kasihan, Tamantirto, Bantul, Yogyakarta 55183
I. Latar belakang

Dalam era persaingan dunia kerja dewasa ini, sangat diharapkan peranan

dunia teknologi terutama bidang elektronis untuk mendukung segala aspek yang

diperlukan guna memberikan sumbangan pemikiran dan karya nyata dalam

membangun bangsa dan negara. Dalam hal ini dunia kerja menuntut untuk

mendapatkan sumber daya manusia yang unggul dan kompetitif dalam persaingan

dunia usaha. Untuk itu sangat diperlukan tenaga kerja yang memiliki keahlian

profesional yang tinggi untuk menghadapi perkembangan dan persaingan global

baik masa kini maupun masa yang akan datang.

Dalam hal ini Jurusan Teknik Elektro Universitas Muhammadiyah

Yogyakarta telah menyiapkan suatu program berupa mata kuliah Kerja Praktik

yang wajib diikuti oleh setiap mahasiswanya. Dengan demikian mahasiswa dapat

memahami ilmu teknik elektro secara lebih terarah.

Berkenaan dengan hal di atas, maka kami mengajukan permohonan untuk

dapat melakukan Kerja Praktik di PT LEN Industri, mengingat perusahaan ini

menerapkan disiplin ilmu teknik elektro dibagian Sistem Telekomunikasi.

II. Maksud dan Tujuan

Mata kuliah kerja Praktik wajib dilaksanakan oleh setiap mahasiswa

Teknik Elektro S1 reguler dengan syarat telah menempuh 100 SKS. Kerja Praktik

tersebut dilaksanakan di instansi/perusahaan yang berkaitan sehingga mahasiswa

diharapkan mampu:

PROPOSAL KERJA PRAKTIK PT LEN INDUSTRI


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 2
Jl. Lingkar Selatan, Kasihan, Tamantirto, Bantul, Yogyakarta 55183
a. Memperoleh gambaran nyata tentang penerapan/implementasi dari ilmu

atau teori yang selama ini diperoleh melalui bangku perkuliahan serta

membandingkannya dengan kondisi nyata yang tergambar di lapangan

selama Kerja Praktik.

b. Mengetahui perkembangan teknologi pada PT LEN INDUSTRI untuk

menambah wawasan mahasiswa.

c. Mempersiapkan diri dalam menghadapi dunia kerja dengan menggali

pengetahuan, keterampilan dan pengalaman selama Kerja Praktik.

III. Manfaat

Manfaat untuk melaksanakan kerja Praktik di PT LEN Industri adalah :

a. Untuk Mahasiswa

1) Memberikan pengalaman kerja kepada mahasiswa dalam rangka

menerapkan atau membandingkan serta menganalisis teori dan

pengetahuan dengan kondisi yang sebenarnya di lapangan;

2) Melakukan analisis terhadap sistem elektronis dan sistem

telekomunikasi yang ada pada perusahaan berdasarkan teori dan

pengetahuan yang diperoleh selama perkuliahan;

3) Memahami secara umum kegiatan-kegiatan yang ada di perusahaan;

4) Menerapkan pembelajaran yang telah didapatkan selama mengikuti

perkuliahan (6 semester) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta;

PROPOSAL KERJA PRAKTIK PT LEN INDUSTRI


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 3
Jl. Lingkar Selatan, Kasihan, Tamantirto, Bantul, Yogyakarta 55183
5) Memahami pemahaman yang lebih mengenai penerapan sistem dan

teknik dalam bidang elektro khususnya yang di gunakan pada PT

LEN Industri;

6) Memenuhi mata kuliah Kerja Praktik (dengan kode TEU6612).

b. Untuk Perusahaan

1) Mengetahui metode dan teknologi yang bisa diterapkan untuk

menyelesaikan masalah yang ada di perusahan;

2) Mempunyai kesempatan yang lebih untuk melihat peluang yang bisa

dikembangkan di bidang teknik elektro yang ada di perusahaan;

3) Mengetahui data mahasiswa yang berkualitas sebagai referensi

perekrutan calon pekerja dimasa mendatang.

c. Untuk Institusi Pendidikan

1) Sebagai tambahan referensi khususnya mengenai perkembangan

teknologi di bidang Sistem Isyarat Elektronis dan Sistem

Telekomunikasi di Indonesia yang dapat digunakan oleh pihak-pihak

yang memerlukan;

2) Membina kerja sama yang baik antara lingkungan akademis dengan

lingkungan kerja.

PROPOSAL KERJA PRAKTIK PT LEN INDUSTRI


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 4
Jl. Lingkar Selatan, Kasihan, Tamantirto, Bantul, Yogyakarta 55183
IV. Bidang Kerja Praktik

Bidang Kerja Praktik yang ingin dipelajari selama kegiatan Kerja Praktik

adalah di bagian LINI BISNIS TRANSPORTASI PERKERETAAPIAN.

V. Topik

Dalam Kerja Praktik ini yang ingin dipelajari adalah proses kegiatan

yang ada di PT LEN INDUSTRI yang melibatkan ilmu elektro khususnya dalam

bidang Sistem Telekomunikasi. Beberapa topik yang disarankan adalah sebagai

berikut:

a. Sistem Kerja dan Maintenance alat elektronis di PT LEN INDUSTRI

b. Signaling System

c. Telecommunication System

d. Traction System

e. Substation System

VI. Pelaksanaan

Kerja Praktik ini dilakukan pada :

Tanggal : 28 Agustus s.d 30 September 2017 (dalam kesepakatan waktu

yang lain sesuai dengan kesepakatan dengan PT LEN

INDUSTRI).

Tempat : PT LEN INDUSTRI

PROPOSAL KERJA PRAKTIK PT LEN INDUSTRI


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 5
Jl. Lingkar Selatan, Kasihan, Tamantirto, Bantul, Yogyakarta 55183
Alamat : Jalan Soekarno Hatta No. 442 Bandung 40254, Indonesia.

Website : http://www.len.co.id/

VII. Lingkup Kerja Praktik

Lingkup kegiatan yang akan dilaksanakan dalam kerja praktik di PT LEN

INDUSTRI ini adalah:

a. Pengenalan perusahaan

Langkah pertama yang harus dilakukan dalam memulai Kerja

Praktik ini adalah pengenalan profil perusahaan. Pengenalan ini

menyangkut asal mula berdirinya, tujuan berdirinya, dan juga sistem

pada PT LEN INDUSTRI.

b. Orientasi lapangan

Orientas lapangan meliputi pembelajran atau obserasi tentang

proses-proses yang terdapat di PT LEN INDUSTRI, mulai dari

pengenalan peralatan, sistem kerja, proses produksi, hingga perawatan

atau perbaikkan sistem.

c. Tugas khusus

Tugas khusus dapat diberikan dengan mengikutsertakan dalam

kegiatan atau proyek yang dapat menambah pengalaman dan wawasan

mahasiswa yang disesuaikan dengan kebutuhan PT LEN INDUSTRI.

PROPOSAL KERJA PRAKTIK PT LEN INDUSTRI


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 6
Jl. Lingkar Selatan, Kasihan, Tamantirto, Bantul, Yogyakarta 55183
VIII. Fasilitas Penunjang

Untuk memperlancar pelaksanaan Kerja Praktik diharapkan agar

perusahaan dapat membantu menyediakan beberapa fasilitas penunjang antara

lain:

a. Pembimbing lapangan

b. Akomodasi dan kebutuhan perlengkapan Kerja Praktik atau sesuai

dengan kebijakan dari perusahaan.

IX. Penutup

Demikian proposal ini disusun sebagai permohonan pengajuan kerja

praktik di PT LEN INDUSTRI dan memperjelas gambaran tentang rencana

kegiatan yang kami ajukan. Semoga dapat menjadi bahan pertimbangan dengan

harapan proses kerja praktik ini dapat terealisasika sesuai rencana. Atas perhatian

dan kerja sama semua pihak diucapkan terimakasih.

PROPOSAL KERJA PRAKTIK PT LEN INDUSTRI


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 7
Jl. Lingkar Selatan, Kasihan, Tamantirto, Bantul, Yogyakarta 55183
Lampiran

Biodata Pemohon :

Pemohon 1

Nama Irfan Tri Saputra

Nama Panggilan Irfan

Tempat, tanggal lahir Yogyakarta, 10 Juni 1997

Jurusan Teknik Elektro

Fakultas Fakultas Teknik

Universitas Muhammadiyah
Institusi
Yogyakarta

Semester VI (Enam)

Indeks Prestasi Komulatif (IPK) 2,86

Jl. Kombes H. Umar no 404,


Alamat
sumsel, kota pagaralam

Jl. Gamping Kidul RT 2/17, Perum


Alamat di Yogyakarta
Kiss1 Gamping, Sleman

Telephone 082137913778

Email Irfants115@gmail.com

Status Belum menikah

Kesehatan Baik (tidak cacat fisik)

Kewarganegaraan Indonesia

PROPOSAL KERJA PRAKTIK PT LEN INDUSTRI


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 8
Jl. Lingkar Selatan, Kasihan, Tamantirto, Bantul, Yogyakarta 55183
Pemohon 2

Nama Indira Rifana Putri

Nama Panggilan Indira

Tempat, tanggal lahir Boyolali, 16 Januari 1997

Jenis Kelamin Perempuan

Jurusan Teknik Elektro

Fakultas Fakultas Teknik

Universitas Muhammadiyah
Institusi
Yogyakarta

Semester VI (Enam)

Indeks Prestasi Komulatif (IPK) 3,57

Kudorejan RT 5 RW 8 Urutsewu,
Alamat
Ampel, Boyolali

Sorolaten C29 Dn. 7 RT 3 RW 15


Alamat di Yogyakarta
Sidokarto, Godean, Sleman

Telephone 085229409362

Email Indirarifana16@gmail.com

Status Belum menikah

Kesehatan Baik (tidak cacat fisik)

Kewarganegaraan Indonesia

PROPOSAL KERJA PRAKTIK PT LEN INDUSTRI


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 9
Jl. Lingkar Selatan, Kasihan, Tamantirto, Bantul, Yogyakarta 55183

Anda mungkin juga menyukai