Anda di halaman 1dari 4

Penanggung Jawab

PEMANTAUAN LINGKUNGAN FISIK


Klinik Pradhana
No Dokumen : …/SOP/PRD/JRB/2019
No.Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : …/10/2019
Halaman : 1/2

KLINIK dr. Dewi Puspa Sari


PRADHANA

1. 1. Pengertian Aktifitas yang dilakukan untuk memastikan lingkungan fisik dalam keadaan bersih
pada ruangan atau gedung dan halaman dalam keadaan siap, higienis dan nyaman
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk pemantauan lingkungan fisik
sehingga
2. 3. Kebijakan Keputusan Penanggung Jawab Klinik Pradhana Nomor : … /SK-PJK/JRB/X/2019
tentang Pemantauan Lingkungan Fisik
3. 4. Referensi 1. Undang-undang Republik Indonesia nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan;
2. Undang-undang Republik Indonesia nomor 36 tahun 2014 tentang Tenaga
Kesehatan;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia nomor 9 tahun 2014 tentang
klinik;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia nomor 46 tahun 2015 tentang
Akreditasi Puskesmas,Klinik Pratama, Tempat Praktik Mandiri Dokter dan
Tempat Praktik Mandiri Dokter Gigi;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia nomor 514 tahun 2015
tentang Panduan Praktik Klinis bagi dokter di Fasilitas Pelayanan Kesehatan
Tingkat Pertama.
5. Prosedur 1. Petugas mempersiapkan ceklis pemantauan lingkungan fisik klinik yang telah
tersedia.
2. Petugas melaksanakan pemantauan lingkungan fisik klinik ke semua unit yang
ada di klinik.
3. Petugas melakukan pemeriksaan lingkungan fisik klinik yang meliputi: instalasi
listrik, air, ventilasi, gas dan sistem lain sesuai prosedur yang telah ditetapkan.
4. Petugas melaksanakan pemantauan kondisi gedung klinik yang meliputi:
kondisi lantai, dinding, atap, ventilasi, suhu, kelembaban dan pencahayaan
ruang pada gedung klinik.
5. Petugas melaksanakan pemantauan kondisi lingkungan fisik pada fasilitas toilet,
keadaan langit-langit di setiap ruangan apakah dalam kondisi baik.
6. Petugas melaksanakan pemantauan keadaan atap apakah dalam keadaan baik
disetiap ruangan di klinik.
7. Petugas melaksanakan pemantauan keaadaan halaman klinik apakah dalam
kondisi baik atau tidak.
8. Petugas mengisi ceklis yang telah dipersiapkan.
9. Petugas melaporkan hasil laporan pemantauan fisik klinik kepada kasubag TU,
kemudian baru ke pimpinan klinik.
1. 6. Diagram Alir
Petugas Petugas melaksanakan pemantauan
mempersiapkan ceklist lingkungan fisik

Petugas melaksanakan pemantauan Petugas melakukan


gedung klinik pemeriksaan lingkungan fisik

Petugas melaksanakan pemantauan Petugas melaksanakan


kondisi lingkungan fisik pemantauan keadaan atap klinik

Petugas melaksanakan
pemantauan halaman klinik

Dokumentasi

Petugas mengisi ceklist

2. 7. Unit Terkait Petugas Pendaftaran


DAFTAR TILIK
SOP PEMANTAUAN LINGKUNGAN FISIK
Nama Petugas yang dinilai :
Tanggal Penilaian :
Petugas Penilai :
No Pertanyaan Ya Tidak
1. Apakah Petugas mempersiapkan ceklis pemantauan lingkungan
fisik klinik yang telah tersedia.?
2. Apakah Petugas melaksanakan pemantauan lingkungan fisik
klinik ke semua unit yang ada di klinik?
3. Apakah Petugas melakukan pemeriksaan lingkungan fisik klinik
yang meliputi: instalasi listrik, air, ventilasi, gas dan sistem lain
sesuai prosedur yang telah ditetapkan?
4. Apakah Petugas melaksanakan pemantauan kondisi gedung
klinik yang meliputi: kondisi lantai, dinding, atap, ventilasi,
suhu, kelembaban dan pencahayaan ruang pada gedung klinik ?
5. Apalkah Petugas melaksanakan pemantauan kondisi lingkungan
fisik pada fasilitas toilet, keadaan langit-langit di setiap ruangan
apakah dalam kondisi baik di setiap ruangan di klinik?
6. Apakah Petugas melaksanakan pemantauan keadaan atap apakah
dalam keadaan baik disetiap ruangan di klinik?
7. Apakah Petugas melaksanakan pemantauan keaadaan halaman
klinik apakah dalam kondisi baik atau tidak?
8. Apakah Petugas mengisi ceklis yang telah dipersiapkan.?
9. Apakah Petugas melaporkan hasil laporan pemantauan fisik
klinik kepada kasubag TU, kemudian baru kepimpinan klinik ?

JUMLAH

Compliance rate (CR) = ∑ YA / YA + TIDAK X 100%


PENILAI

……………………..

Anda mungkin juga menyukai