Anda di halaman 1dari 5

Nama Kelompok:

 Syukron Yogi Andri


 Oktavianus Boro Hada
 Gusti Wijaya
 Pripan Amita
 Dinda Novia Cahyadi
 Novy Oktavia

1. Kembangkanlah pohon industri sawit berikut ini.

Kelapa Sawit

daging biji sawit tandan batang


pelepah
buah kosong pohon

kompos pakan bahan


minyak sabut cangkang PKO
ternak kontruksi
sawit

pupuk
pangan: papan briket minyak bioetanol pulp
minyak partikel goreng
goreng,
olein, asap cair oleokimia asap cair papan
margarin
partikel
dan
cocoa vaping kosmetik pulp
butter block kertas

bahan
oleokimia:
bakar
stearin,
boiler
sabun
asam,
lemak,
detergen,
pelumas,
kosmetik
dan BBM
2. Tuliskan jenis-jenis pekerjaan yang ada di industri sawit yang meliputi:
a. Pembibitan
 persiapan areal pembibitan
 merancang lokasi
 mengumpulkan polybag
 menyusun polybag
 menanam / trasplanting di polybag
 penyiraman bibit
 pengendalian gulma
 konsolidasi bibit
 pemupukan
 seleksi bibit
 persiapan pemindahan bibit kelapangan
b. Masa penanaman (Tanaman Belum Menghasilkan=TBM)
 land clearing / pembukaan lahan
 pemancangan
 penanaman
 konsolidasi / pemeriksaan tanaman yang tumbuh dengan baik dan yang
tidak baik
 penyulaman
 pemeliharaan LCC (legume cover crop)
 merambat / membersihkan tanaman nakuna
 pembuatan jalan pikul dan TPH
 pembersihan piringan
 kastrasi / pembersihan bunga
 pemupukan
 pruning / pembuangan pelepah tua
 pengendalian hama penyakit
c. Masa penanaman (Tanaman Menghasilkan=TM)
 perawatan tanaman
 pemupukan
 pruning
 pemeliharaan hama penyakit
d. Masa panen dan pengolahan pabrik
 pembagian tugas pemanen
 pembagian ancak
 buah brondol 10 dipanen
 pengangkutan buah ke TPH
 pengangkutan buah dari TPH ke pabrik
 penimbangan buah di jembatan timbang
 penumpukan buah di loading rum
 sortasi
 sterilizer
 thresser
 stasiun press
 stasiun pemurnian
- sand trap tank
- vibrating screen
- crude oil tank (COT)
- continous settling tank (CST)
- oil tank
- purifier
- vacum drier
- sludge tank
- sludge centrifuge
- sludge drain tank
- fat pit
- storage tank
 stasiun kernel
- cake breaker conveyor (CBC)
- depericarper
- nut polishing drum
- nut silo
- ripple mill
- kernel grading drum
- light tenera dry separator (LTDS)
- clay bath
- kernel silo
2. Kembangkanlah pohon industri karet berikut ini.

Pohon Karet

getah karet biji daging biji cangkang daun kayu karet


karet karet biji karet karet

lateks crumb minyak bahan pangan biobriket mebel bahan


pupuk
rubber bangunan
briket ramuan
cat ban makanan kayu bakar
resin teh
ternak
asap cair
alat arang aktif
keseh
perlengk minyak
atan papan
apan cat vaping
dan partikel
kendaraa block
labora
n
toriu vernis
papan
m perlengk
partikel
apan
pakaian
biosorben
olahraga
perlengkapan
teknik industri karbon
aktif
perlengkapan
anak & bayi koagulan
lateks

perlengkapan
rumah tangga antimikroba

kompon + ban pengawet


bekas
antioksidan
n
1. Tuliskan jenis-jenis pekerjaan yang ada di industri karet yang meliputi:
a. Pembibitan
 menentukan lokasi budidaya karet
 menentukan bibit karet yang berkualitas
 proses penyamaian bibit karet
 proses penanaman
b. Masa penanaman (Tanaman Belum Menghasilkan = TBM)
 pengendalian gulma
 merangsang percabangan
 pemupukan
 penyulaman
 pengukuran lilit batang
c. Masa penanaman (Tanaman Menghasilkan = TM)
 penyiangan
 pemupukan
 kerapatan tanaman dan penjarangan
d. Masa panen dan pengolahan di pabrik
 penerimaan lateks kebun
 pengeceran
 pembekuan
 penggilingan
 pengasapan
 sortasi
 pengepakan / paking

Anda mungkin juga menyukai