Anda di halaman 1dari 4

KEGIATAN ORIENTASI PENANGGUNG

JAWAB DAN PELAKSANA UKM

No.Dok : C /UKM /KA - 10 / 2016


KERANGKA No.Revisi : 00
ACUAN Tanggal : 13 Mei 2016
Halaman : 1 dari 4

PUSKESMAS dr. Indah Widiastuti


TLOGOSARI KULON NIP. 19800106 200501 2 016

1. PENDAHULUAN
Ketika memulai pekerjaan baru banyak para karyawan yang merasa gugup ketika pertama
kali bekerja. Kegugupan hari pertama ini dasarnya bersifat alamiah. namun hal itu dapat
mengurangi kepuasan karyawan baru dan kemampuan untuk belajar kerja jika manajemen
SDM tidak mengantisipasinya lebih dini. Mereka perlu disiapkan sejak awal agar nantinya
mampu melakukan sesuatu tugas yang dibebankan perusahaan kepada mereka dengan baik.
untuk membantu pendatang baru agar mereka merasa cocok, program orientasi dan
sosialisasi akan membuat mereka familiar antara lain dengan peran perannya, perusahaan,
kebijakan kebijakan dan karyawan lainnya.
2. LATAR BELAKANG
Orientasi adalah program yang dirancang untuk menolong pegawai baru (yang lulus
seleksi) mengenal pekerjaan dan perusahaan tempatnya bekerja. Program orientasi sering
juga disebut dengan induksi. Yakni memperkenalkan para karyawan dengan peranan atau
kedudukan mereka, dengan organisasi dan dengan karyawan lain. Orientasi dilaksanakan
karena semua pegawai baru membutuhkan waktu untuk dapat menyesuaikan diri atau
beradaptasi dengan lingkungan kerjanya yang baru.

3. TUJUAN
Agar Penanggungjawab atau Pelaksana UKM yang baru dapat memahami upaya yang
menjadi tanggung jawab mereka, keterkaitan dengan upaya puskesmas yang lain, maupun
keterkaitan dengan keseluruhan tugas pokok dan fungsi puskesmas.

© Peringatan: Dilarang menggandakan dokumen ini sebagian maupun seluruhnya tanpa ijin
Kepala Puskesmas Tlogosari Kulon
KEGIATAN ORIENTASI PENANGGUNG
JAWAB DAN PELAKSANA UKM

No.Dok : C /UKM /KA - 10/ 2016


KERANGKA No.Revisi : 00
ACUAN Tanggal : 13 Mei 2016
Halaman : 2 dari 4

PUSKESMAS dr. Indah Widiastuti


TLOGOSARI KULON NIP. 19800106 200501 2 016

4. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN


a. Penanggungjawab atau Pelaksana UKM yang baru melapor kepada Kepala
Puskesmas.
b. Memperkenalkan diri dengan karyawan puskesmas.
c. Membuat Rencana Kegiatan pelaksanaan orientasi.
d. Melaksanakan Kegiatan orientasi sesuai jadwal.
e. Membuat Laporan Pelaksanaan Orientasi.

5. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN


a. Pelaksanaan orientasi dilakukan oleh Kepala Puskesmas, Penanggung jawab
program/pelaksana program yang baru. Pelaksanaan orientasi dilaksanakan selama 3
minggu dengan jadwal : Administrasi manajemen : 3 hari
Program UKM : 10 hari
Program UKP : 5 hari

b. Peran lintas program :


1. Upaya P2 : Apabila ditemukan hal-hal di dalam pelaksanaan orientasi yang
berkaitan dengan program P2 dapat dikonsultasikan kepada
penanggung jawab program P2
2. Upaya Promkes : Apabila ditemukan hal-hal di dalam pelaksanaan orientasi yang
berkaitan dengan penyuluhan kepada masyarakat kepada
penanggung jawab program Promkes
3. Upaya Kesling : Apabila ditemukan hal-hal di dalam pelaksanaan orientasi yang
berkaitan dengan kesehatan lingkungan dapat dikonsultasikan
kepada penanggung jawab program Kesling

© Peringatan : Dilarang menggandakan dokumen ini sebagian maupun seluruhnya tanpa ijin
Kepala Puskesmas Tlogosari Kulon.
KEGIATAN ORIENTASI PENANGGUNG
JAWAB DAN PELAKSANA UKM

No.Dok : C /UKM /KA - 10/ 2016


KERANGKA No.Revisi : 00
ACUAN Tanggal : 13 Mei 2016
Halaman : 3 dari 4

PUSKESMAS dr. Indah Widiastuti


TLOGOSARI KULON NIP. 19800106 200501 2 016

4. Upaya KIA : Apabila ditemukan hal-hal di dalam pelaksanaan orientasi yang


berkaitan dengan KIA dapat dikonsultasikan kepada penanggung
jawab program KIA

c. Peran lintas sektor


Mendukung dan membantu pelaksanaan kegiatan yang ada di wilayah kerja Puskesmas
Tlogosari Kulon dalam hal memberikan informasi ataupun data yang dibutuhkan.

6. SASARAN
Penanggung jawab dan pelaksana program yang baru

7. JADUAL PELAKSANAAN KEGIATAN


Kegiatan orientasi dilaksanakan di selama 3 minggu dengan ketentuan:
No Jenis Kegiatan Lokasi Waktu Pelaksana
1 Administrasi manajemen TU 3 hari Kepala Tata Usaha
2 UKM
Program Promkes Ruang Promkes 1 hari Petugas promkes
Program Perkesmas Ruang BP 1 hari Petugas perkesmas
Program KIA KB Ruamg KIA, KB 2 hari Petugas KIA KB

Program P2 Ruang P2 2 hari Petugas P2


Program Gizi Ruang gizi 2 hari Petugas Gizi

Program Kesling Ruang Sanitarian 2 hari Petugas kesling


3 UKP Ruang BP 5 hari

8. EVALUASI, PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORAN


Evaluasi dilaksanakan setelah melaksanakan orientasi
© Peringatan : Dilarang menggandakan dokumen ini sebagian maupun seluruhnya tanpa ijin
Kepala Puskesmas Tlogosari Kulon.
KEGIATAN ORIENTASI PENANGGUNG
JAWAB DAN PELAKSANA UKM

No.Dok : C /UKM /KA - 10/ 2016


KERANGKA No.Revisi : 00
ACUAN Tanggal : 13 Mei 2016
Halaman : 4 dari 4

PUSKESMAS dr. Indah Widiastuti


TLOGOSARI KULON NIP. 19800106 200501 2 016

9. PENCATATAN , PELAPORAN DAN EVALUASI KEGIATAN


Hasil kegiatan orientasi dicatat, dilaporkan dan dievaluasi dilaksanakan setelah
melaksanakan kegiatan orientasi

© Peringatan : Dilarang menggandakan dokumen ini sebagian maupun seluruhnya tanpa ijin
Kepala Puskesmas Tlogosari Kulon.

Anda mungkin juga menyukai