Anda di halaman 1dari 9

TRY OUT 1 UJIAN NASIONAL MAN 4 KEBUMEN

TAHUN PELAJARAN 2017/2018


PAKET 5

Mata pelajaran : Kimia Kelas / Program : XII IPA


Hari / tanggal : Alokasi waktu : 120 menit

Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat di antara A, B, C, D, atau E yang sesuai
dengan pernyataan sebelumnya dari tiap nomor dengan cara memberi tanda silang (X) pada
kolom lembar jawab yang tersedia !

1. Berbagai model atom sebagai berikut:

Gambar 2 merupakan model atom yang dikemukakan oleh . . . .


A. J. J. Thomson C. Niles Bohr E. Schrodinger
B. John Dalton D. Rutherford
2. Perhatikan tabel berikut :
Senyawa Titik Didih ( 0C ) Daya hantar listrik larutan
PX 1300 Menghantar listrik
YZ 80 Menghantar listrik
Jenisikatanpadasenyawa PX dan YZ tersebutberturut-turutadalah....
A. ion dan kovalenpolar
B. ion dan kovalennon polar
C. kovalennon polardan ion
D. kovalenpolardan ion
E. kovalenpolardan kovalenpolar
3. Perhatikantabel berikut !
No Nama Senyawa Rumus Senyawa
(1) Aluminiumdioksida Al2O3
(2) Tembaga (II) Oksida Cu2O
(3) Besi (II) Sulfat FeSO4
(4) Kalsium Karbonat K2CO3
(5) Magnesium Hidroksida Mg(OH)2
Pasangan yang berhubungan dengan tepat adalah ....
A. (1) dan (2) D. (3) dan (4)
B. (2) dan (4) E. (3) dan (5)
C. (1) dan (5)
4. Perhatikan data afinitas elektron berikut!
Unsur Afinitas Elektron
X 240 kJ.mol–1
Y –349 kJ.mol–1
Pernyataan yang tepat untuk kedua unsur tersebut dalam mencapai kestabilan adalah....
A. ion X– lebih stabil stabil daripada atom X
B. ion Y– lebih stabil daripada atom Y
C. Y lebih mudah melepas elektron daripada X
D. X lebih bersifat non logam daripada Y
E. X lebih mudah menarik elektron daripada Y
5. Perhatikan tabel 5 buah unsur beserta nomor atomnya berikut ini!
Unsur Nomor atom
P 6
Q 7
R 15
S 17
T 35
Pasangan senyawa yang tidak memenuhi kaidah oktet, jika unsur-unsur tersebut saling berikatan
adalah....
A. PS4 dan RS3 D. RS5 dan QS5
B. QS3 dan RS3 E. QS5 dan PS4
C. QT3 dan RT3
6. Diketahui hasil uji elektrolit
Larutan Lampu Gelembung gas
1 Menyalaterang banyak
2 tidak menyala tidakada
3 tidakmenyala sedikit
4 menyala terang sedikit
Berdasarkan data diatas yang merupakanlarutanelektrolitkuat dan elektrolit lemah adalah….
A. 1 dan 2 C. 1 dan3 E. 2 dan 3
B. 1 dan 4 D. 2 dan 4
7. Perhatikan gambar berikut!

Peristiwayang merupakanreaksiendoterm adalah….


A. 1 dan 2 B. 2 dan 3 C. 2 dan 4 D. 3 dan 4 E. 3 dan 5
8. Sebanyak 6 L campuran gas butena (C4H8) dan metana (CH4) dibakar sesuai persamaan reaksi
berikut.
C4H8(g) + 6O2(g)  4CO2(g) + 4H2O(l)
CH4(g) + 2O2(g)  CO2(g) + 2H2O(l)
Jika pada akhir reaksi diperoleh 18 L gas CO2 (P,T) volume gas butena dan gas metana yang
terdapat dalam campuran berturut-turut sebanyak ....
A. 1 L dan 5 L C. 3 L dan 3 L E. 5 L dan 1 L
B. 2 L dan 4 L D. 4 L dan 2 L
9. Pada pembakaran tidak sempurna bahan bakar minyak akan menghasilkan gas karbon monoksida .
Karbon monooksida (CO) merupakan gas yang beracun karena ….
A. Gas CO dapat berikatan dengan hemoglobin membentuk COHb
B. Gas CO dapat larut dalam air membentuk CO2 dan H2
C. Gas CO mudah bereaksi dengan udara membentuk CO2
D. Gas CO berbau busuk dan menusuk
E. Gas CO adalah gas yang reaktif dan mudah bereaksi dengan gas lain

10. Diketahui persamaan termokimia :


C (grafit) + O2 (g) → CO2(g) ∆H = -393,5 kJ
1
H2 (g) + O2 (g) → H2O (g) ∆H = -241,8 kJ
2
3
C2H2 (g) + O2 (g) → 2CO2 (g) + H2O (g) ∆H = -1256 kJ
2
Dari data di atas, maka ∆H reaksi : 2C (grafit) + H2 (g) → C2H2 (g) adalah….
A. + 710,8 kJ C. + 620,7 kJ E. + 227,2 Kj
B. - 710,8 kJ D. - 1891,3 kJ
11. Diketahui energi ikatan rata-rata sebagai berikut :
C - H = 435 kJ/mol H - Br = 366 kJ/mol C - C = 347 kJ/mol
C – Br = 290 kJ/mol C = C = 612 kJ/mol
Besarnya perubahan entalpi dari reaksi berikut
CH3 - CH= CH2 + H-Br → CH3 – CHBr – CH3adalah... .
A. + 188 kJ B. + 94 kJ C. + 47 kJ D. – 94 kJ E. – 188 kJ
12. Pada reaksi percobaan antara: Na2S2O3 + 2HCl  2NaCl + H2O + SO2 + S. Percobaan
tersebut dilakukan pada suhu yang dibuat berbeda tetapi konsentrasi pereaksi dibuat sama dan
diperoleh hasil percobaan sebagai berikut:
NO Suhu Laju
o
1 20 C 2 . 10 -5 M/det
2 30 o C 4. 10 -5 M/det
3 40 o C 8. 10 -5 M/det
Kesimpulan dari percobaan tersebut adalah kenaikan suhu akan mempercepat laju reaksi, hal
tersebut dikarenakan ....
A. Kenaikan suhu akan memperbesar tekanan
B. Kenaikan suhu akan memperbesar luas permukaani an zat yang bereaksi
C. Kenaikan suhu akan memperbesar energi kinetik molekul pereaksi
D. Kenaikan suhu akan memperbesar konsentrasi zat yang bereaksi
E. Kenaikan suhu akan menaikkan energi pengaktifan
13. Perhatikan gambar reaksi logam Zn dilarutkan dalam larutan asam klorida berikut :
1
2 3 4
5 gr serbuk 5 gr
5 gr
5 gr HCl 2 M butiran HCl 1 M
Zn lempeng Zn
lempeng HCl 2M Zn
Zn
HCl 2 M Suhu 250C
Suhu 250C
Suhu 250C Suhu 350C

Pada percobaan 2 dan 3 dipengaruhi oleh ....


A. Luas permukaan dan konsentrasi
B. Luas permukaan dan suhu
C. Katalis dan suhu
D. Konsentrasi dan katalis
E. Konsentrasi dan suhu
14. Pada system kesetimbangan :
2 N2 (g) + 6 H2 (g)  4 NH3 (g) H = ─ 188 kJ
Gambar awal pada saat kesetimbangan ditunjukkan pada gambar berikut :
Ket :
: H2
: N2
: NH3

Jika selama proses, suhu dinaikkan, maka setelah kesetimbangan baru tercapai gambar yang
mungkin adalah ….
A.

B.

C.

D.

E.

15. Sebanyak 2 mol PCl5 dimasukkan dalam wadah 2 L dan terurai menurut persamaan :
PCl5 (g) PCl3 (g) + Cl2 (g). Pada saat kesetimbangan konsentrasi gas PCl3 dalam ruangan 0,5
M. Harga tetapan kesetimbangan Kc adalah ....
A. 12 B. 6 C. 1/3 D. 1/6 E. 1/12
16. Pada ruangan satu liter dipanaskan 1 mol gas N2O4 terjadi reaksi : N2O4(g) ⇄ 2NO2(g)
Data yang diperoleh sebagai berikut :
[N2O4] [NO2]
Keadaanzat
M M
Mula-mula 1 -
Reaksi 0,2 0,4
Setimbang 0,8 0,4
Harga Kc pada reaksi tersebut adalah....
A. Kc = (0,4)2
(0,2)
B. Kc = (0,4)2
(0,8)
C. Kc = (0,8)
(0,4)2
D. Kc = (0,8)
(0,2)
E. Kc = (0,4)
(0,2)
17. Pada reaksi kesetimbangan : 2HBr(g) ↔ H2(g) + Br2(g) ∆H = + 72,8 kJ
Jika pada kesetimbangan tersebut suhu dinaikkan , maka kesetimbangan ….
A. Bergeser ke kanan, karena reaksi eksoterm
B. Bergeser ke kiri, karena reaksi endoterm
C. Tetap, karena reaksi endoterm
D. Bergeser ke kiri, karena reaksi eksoterm
E. Bergeser ke kanan, karena reaksi endoterm
18. Beberapa reaksi kesetimbangan berikut:
1) SO2(g)+ ½O2(g) SO3(g) H = ─180 Kj/mol
2) COCl2 (g)  CO(g) + Cl2(g) H = +108,3 Kj/mol
3) H2(g) + ½ O2(g) H2O(g) ∆ H = ─ 242 Kj/mol
4) ½N2(g) + ½ O2(g) NO(g) ∆ H = +90,37 Kj/mol
5) N2H4(g) N2(g) + 2H2(g) H = ─95,4 Kj/mol
Untuk mendapatkan hasil reaksi yang banyak, tekanan diperbesar dan suhu diturunkan terdapat
pada reaksi...
A. 1, 2 C. 2, 4 E. 3, 4, 5
B. 1, 3 D. 1, 3, 5
19. Perhatikan gambar berikut :

Besi paling cepat terkorosi pada percobaan nomor ........


A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 E. 5
20. Berikut ini data hasil percobaan titrasi larutan Mg(OH)2 dengan larutan HCl 0,1 M.
Percobaan Volume Mg(OH)2(mL) Volume HCl 0,1 M(mL)
(1) 10 20,2
(2) 10 20,0
(3) 10 19,8
Berdasarkan data tersebut, massa Mg(OH)2 yang bereaksi adalah .....
(Ar Mg = 24 gram.mol-1, O = 16 gram.mol-1, H = 1 gram.mol-1)
A. 0,058 gram D. 0,116 gram
B. 0,232 gram E. 0,580 gram
E. 1,160 gram
21. Perhatikan persamaan reaksi berikut!
(1) NH3(g)+ BF3(g)→NH3BF3(g)
(2) H3PO4(aq)→ H+(aq)+ H2PO42-(aq)
(3) PO4-3(aq) + H2O(l) ⇌ HPO43-(aq) + H+
Urutan yang sesuai dengan konsep asam-basa Arrhenius, Bronsted-Lowry dan Lewis adalah ….
A. (1), (2), (3) D. (2), (1), (3)
B. (2), (3), (1) E. (3), (1), (2)
C. (3), (2), (1)
22. Perhatikan data hasil uji terhadap 2 jenis larutandenganmenggunakan4 jenis indikator!
No. Nama Indikator Trayek pH Perubahan Hasil Pengamatan
Indikator Larutan X Larutan Y
(1) Metil Merah 4,2 – 6,3 Merah – Kuning Kuning Merah
(2) Metil Jingga 3,2 – 4,4 Merah – Kuning Kuning Jingga
No. Nama Indikator Trayek pH Perubahan Hasil Pengamatan
Indikator Larutan X Larutan Y
(3) Metil Ungu 4,8 – 5,4 Ungu – Hijau Hijau Ungu
(4) Lakmus 4,7 – 8,3 Merah – Biru Biru Merah
PerkiraanpHuntuklarutanXdanlarutanYsecara berurutan adalah ....
A. 3,2 - 4,4 dengan 5,8- 8,3 D. 4,4 - 4,8 dengan 4,7- 5,4
B. 4,8 - 5,4 dengan 4,4- 4,8 E. 4,7 - 8,3 dengan 3,2- 4,0
C. 8,3 - 14,0dengan 3,2-4,2
23. PerhatikandatahasiltitrasiantaraBa(OH)2 dengan larutan asamasetat 0,15 M berikut!
Percobaan VolumeBa(OH)2 VolumeCH3COOH
1 30mL 39,8mL
2 30mL 40,0mL
3 30mL 40,2mL
Berdasarkan data tersebut, massa Ba(OH)2 yang bereaksi adalah ... (Ar Ba = 56 gram.mol-
1;O =16gram.mol-1;H =1 gram.mol-1).
A. 0,54 gram B. 0,30 gram C. 0,27 gram D. 0,15 gram E. 0,10gram
24. Perhatikan tabel data yang belum lengkap darihasilujihidrolisis larutangaramberikut ini!
Uji Lakmus Persamaan Reaksi Hidrolisis
No Larutan Merah Biru Jenis
Hidrolisis
(1) (NH4)2SO4 merah Merah … NH4+ + H2O NH4OH +
H+
(2) NaF … Biru Parsial F- + H2O HF + OH-
(3) HCOOK biru biru Parsial …
Datayangtepatuntuk mengisibagiantitik- titikpadanomor larutan(1),(2),dan(3) berturut-turut adalah
....
A Parsial Merah HCOO- + H2O OH- + HCOOH
B Parsial Biru HCOO- + H2O OH- + HCOOH
C Total Biru NH4OH + HCOOH NH4+ + HCOO- + H2O
D Parsial Merah NH4+ + H2O NH4OH + H+
E Total Merah HCOO- + H2O HCOOH + OH-
25. Sebanyak 100 mLH2SO4 0,1 Mdicampur dengan100mLlarutanNH3 0,2M.JikaKb NH3 = 1 ×
10-5, pH campuran yang terbentuk adalah ....
A. 5 - log 2
B. 5 +log 1
C. 5 +log 2
D. 5,5 +log 5
E. 6,5 -log 1
26. Sebanyak100mLAgNO3 0,01Mdicampur dengan 100mL H2SO40,01M.DiketahuiKsp
Ag2SO4=3,2.10-5.Pernyataan yangbenar mengenai campuran tersebutadalah ....
A. terbentuk endapan karena Ksp<QC
B. terbentuk endapan karena Ksp>QC
C. belumterbentukendapankarenaKsp <QC
D. belumterbentukendapankarenaKsp >QC
E. larutan tepat jenuh karena Ksp=QC
27. Diberikan 4 zat berikut:
(1) Garam
(2) Oksigen
(3) Air
(4) susu
Zat yang apabila dicampur akan menghasilkan koloidemulsi adalah ....
A. (1) dan (2) D. (1) dan (3)
B. (2) dan (3) E. (2) dan (4)
C. (3) dan (4)
28. Diketahui contohkoloid dalam kehidupan sehari-hari sebagai berikut:
(1) mayones
(2) agar-agar
(3) asap
(4) buih sabun
(5) kabut
Pasangan koloid yang memiliki fasa terdispersi sama adalah ....
A. (1) dan (3)
B. (1) dan (5)
C. (2) dan (4)
D. (2) dan (5)
E. (3) dan (5)
29. Diberikan tabel tentang sifat koloid berikut
No PeristiwaSehari-hari SifatKoloid
.
(1) Prosescucidarah Elektroforesis
(2) Kabutdipegunungan EfekTyndall
(3) Pembentukandeltadimuara sungai Koagulasi
(4) Pemutihangula Liofil
(5) Proseskerjaobatdiare Adsorpsi
Pasangan datayang tepatadalah ....
A. (1) dan (3) D. (1) dan (4)
B. (2) dan (4) E. (2) dan (5)
C. (3) dan (5)
30. Perhatikan tabel dibawah ini :
No proses pembuatan produk
1 proses Solvay natrium klorida
2 proses Dow logam magnesium
3 proses Hall-Heroult logam besi
4 proses Frasch belerang
5 proses Kontak asam sulfat
Hubungan yang tepat antara proses pembuatannya dengan produknya pada nomor....
A. 1, 2, dan 3 D. 2, 4, dan 5
B. 1, 3, dan 4 E. 2, 3, dan 5
C. 3, 4, dan 5
31. Unsur-unsur A, B, dan C terletak pada periode ketiga. B bereaksi dengan air membentuk zat yang
bersifat basa. Unsur C mempunyai dapat membentuk kristal kovalen raksasa. Adapun unsur A
merupakan molekul diatomik. Susunan ketiga unsur tersebut dalam sistem periodik dari kiri ke
kanan adalah ....
A. A – B - C D. A – C - B
B. C - A - B E. B - C - A
C. B – A - C

32. Perhatikan gambar percobaan reaksi nyala dan unsur golongan IA dan IIA sebagai berikut :
1) 2) 3) 4) 5)
Ba Na Ba Ca K
Hubungan antara unsur dengan hasil uji reaksi nyala adalah....
A. 1) B. 2) C. 3) D. 4) E. 5)
33. Perhatikan tabel berikut ini :
No Senyawa Kegunaan
1 AgBr film fotografi
2 C2H4Br2 pendingin ruangan
3 CHI3 anti septik
4 C2H5Cl pemutih
5 HF pasta gigi
Hubungan senyawa dan kegunaan yang tepat adalah....
A. 1 dan 3 D. 2 dan 4
B. 1 dan 5 E. 2 dan 3
C. 3 dan 4
34. Suatu sel volta terdiri dari elektrode Ag yang dicelupkan didalam larutan AgNO3 1M dan elektroda
Al yang dicelupkan ke dalam larutan Al2(SO4)3 1M, jika diketahui:
Ag+(aq) + e- Ag(s) Eo = +0,80 volt
Al3+ (aq) + 3e → Al (s) Eo= - 1,66 volt
Reaksi tersebut akan berlangsung ;
(1) Padasel yang dibentukpadakeduaelectrodetersebut, logam Al merupakanelektrodapositif
(2) Padasel yang dibentukpadakeduaelectrodetersebut, logam Ag merupakanelektrodanegatif
(3) logam Ag mudahteroksidasidaripadalogam Al
(4) logam Al mudahteroksidasidaripadalogam Ag
(5) Potensialstandarsel yang terdiridarielektrode Ag dan Al adalah 2,46 volt
pernyataan yang benaradalah ….
A. (1) dan (2) D. (1) dan (3)
B. (2) dan (4) E. (3) dan (5)
C. (4) dan (5)
35. Perhatikan rumus struktur senyawa karbon berikut :
H2 H
H3C C C O C CH3

O CH3
Nama yang benar sesuai aturan IUPAC senyawa tersebut adalah ....
A. propil propanoat D. asam 4-metil pentanoat
B. propil propanoat E. isopropil propanoat
C. isopropil etil keton
36. Perhatikan struktur senyawa turunan benzena berikut :

COOH

Kegunaan senyawa turunan benzena dengan struktur berikut adalah ....


A. bahan pewarna D. insektisida
B. antiseptic E. pengawet makanan
C. bahan peledak
37. Diketahui data polimer sebagai berikut :
No Polimer Monomer Kegunaan
1 Protein Asam amino Membangun sel yang rusak
2 Karet alam isoprena Ban mobil
3 PVC Vinil Klorida Mainan anak
4 teflon etena Panci anti lengket
5 Polistirena Stirena Sakelar listrik
Pasangan data polimer yang berhubungan dengan tepat adalah data nomor ...
A. 1 dan 2 D. 2 dan 5
B. 3 dan 4 E. 3 dan 5
C. 4 dan 5
38. Perhatikan tabel berikut:
Nama zat Biuret Xantoprotein Pb asetat
I ungu jingga hitam
II ungu jingga ─
III ungu ─ ─
IV ungu ─ hitam
V ungu jingga ─
Zat yang mengandung inti benzena dan belerang adalah ....
A. I B. II C. III D. IV E. V
39. Berikut ini beberapa kegunaan senyawa benzene:
(1) Pembuat deterjen (3) bahan baku plastic (5) pembasmi kuman
(2) Bahan baku fenol (4) pengawet makanan
Kegunaan dari asam benzoate adalah…
A. (1) dan (2) C. (1) dan (3) E. (4) dan (5)
B. (2) dan (3) D. (2) dan (4)
40. Perhatikan persamaan reaksi benzene berikut!

Nama senyawa Xyang dihasilkan dan jenis reaksi tersebut adalah…


A. Klorobenzena, halogenasi
B. Anilin, Alkilasi
C. Anilin, Halogenasi
D. Klorobenzena, alkilasi
E. Toluena, Alkilasi

Anda mungkin juga menyukai