Anda di halaman 1dari 2

ULANGAN AKHIR SEMESTER (UTS)

MATA KULIAH PENGELOLAAN KELAS


SEMESTER 1

NAMA :................................................... HARI/TANGGAL :.................................


NIM : ................................................... PROGRAM STUDI: ...............................

Jawablah pertanyaan-pertanyaan dibawah ini dengan baik dan benar!


1. Menurur anda apa yang menjadi tujuan utama adanya mata kulaih pengelolaan kelas!
2. Menurut anda seberapa penting peranan tekinologi dan Informasi dalam pengelolaan
kelas!
3. Jelaskan kelebihan dan kelemahan dalam pengelolaan kelas dimana guru sering
melakukan kekuasaan atau pendekatan otoriter di dalam kelas!
4. Jelaskan pengaturan kelas yang baik sehingga pembelajaran dapat berjalan dengan
efektif sehingga tujuan pembelajaran dapat tercapai!
5. Jelaskan 2 permasalahan yang sering terjadi di kelas dan bagaimana cara
mengatasinya!
SELAMAT MENGERJAKAN

Anda mungkin juga menyukai