Anda di halaman 1dari 13

NO. DOKUMEN : F.Kur.

04 - 04

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) REVISI : 3

TGL. DITERBITKAN : 8 Januari 2015

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

SatuanPendidikan : SMK Negeri 1 Kota Bekasi


Kelas/Semester : X TKR / 1
Mata Pelajaran : Teknik Dasar Otomotif
Topik/Pokok Bahasan : Perhitungan Dasar – Dasar Mesin
Alokasi Waktu : 42 Jam Pelajaran (45 Menit)

A. Kompetensi Inti :
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari
solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam
serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 : Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural berdasarkan
rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam
bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.
KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah
pengawasan langsung

B. Kompetensi Dasar dan Indikator :


1.1. Lingkungan hidup dan sumber daya alam sebagai anugrah Tuhan yang maha Esa harus dijaga keletarian
dan kelangsungan hidupnya.
1.2. Pengembangan dan penggunaan teknologi dalam kegiatan belajar harus selaras dan tidak merusak dan
mencemari lingkungan, alam dan manusia
2.1 Menunjukkan sikap peduli terhadap lingkungan melalui kegiatan yang berhubungan dengan dasar
permesinan, proses pembentukan logam dan mesin konversi energy (emisi gas buang, oli, air pendingin
dan limbah padat)
2.2 Menunjukkan sikap cermat dan teliti dalam memahami dan membaca symbol-simbol kelistrikan, hidrolik
dan pneumatik internasional
2.3 Menunjukkan sikap disiplin dan tanggung jawab dalam melaksanakan langkah-langkah kerja sesuai
standar ISO
2.4 Menunjukkan sikap peduli terhadap lingkungan melalui kegiatan yang berhubungan dengan pemeriksaan,
perawatan dan perbaikan bearing, seal dan gasket
2.5 Menunjukkan sikap cermat dan peduli terhadap keselamatan kerja melalui kegiatan yang berhubungan
dengan penggunaan jacking, blocking dan lifting
2.6 Menunjukkan sikap peduli terhadap lingkungan melalui kegiatan yang berhubungan dengan pemeriksaan,
perawatan dan perbaikan treaded, fasterner, sealant dan adhesive
3.1 Memahami dasar-dasar mesin
4.1 Menerapkan perhitungan dasar-dasar mesin

C. Tujuan Pembelajaran :
 Siswa mampu menyebutkan gaya, momen, tegangan, sambungan, penerus daya, teknik pengecoran
logam, teknik pembentukan, siklus motor bensin 2 langkah dan 4 langkah, siklus motor diesel,
diagram PV motor, efisiensi motor,konsep dasar generator dan motor listrik dengan baik.
 Siswa mampu menghitung besaran gaya, momen, tegangan, sambungan, penerus daya, usaha, daya,
momen puntir pada motor.

D. Materi Pembelajaran
• Gaya, arah gaya
• Momen: bengkok, puntir dan tekan
• Tegangan tarik, bengkok, tegangan gabungan,
• Sambungan tetap dan tidak tetap
• gigi,rantai dan belt

E. Pendekatan. Model dan Metode Pembelajaran :


Pedekatan : Saintifik
Model : Discovery Learning
Metode : Ceramah, Diskusi, Tanya Jawab, E – Learning

F. Alat, Bahan, Media, dan Sumber Belajar


Alat : Laptop dan LCD Projector
Bahan : Bahan Tayang (PDF) dan Papan Tulis
Sumber :
 Beiser, A. 1999. Konsep Fisika Modern. Jakarta: Erlangga.
 G. Nieman dkk. 1999. Elemen Mesin Jilid I. Jakarta : Erlangga.
 Krane, K. 1992. Fisika Modern. Jakarta: Universitas Indonesia Press.
 Sularso & Suga Kiyokatsu. 1985. Dasar Perencanaan dan Pemilihan Elemen Mesin. Jakarta: Pradya
Paramita.

G. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan ke I :
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu
Pendahuluan  Guru mengkondisikan kelas dalam suasana kondusif 45 menit
untuk berlangsungnya pembelajaran, dengan :
 Mengucapkan salam
Siswa menjawab salam dari guru mencerminkan
sikap religius, dan saling menghormati dan
menghargai
Guru mengecek kerapihan siswa dan kebersihan
kelas da menekankan pentingnya kerapihan dan
kebersihan karena cermin dari kedisiplinan
Siswa berdo’a dan Tadarus Qur’an bersama
sebelum KBM sebagai wujud sikap religious, saat
berdoa guru memberi penguatan tentang rasa
syukur dan kebesaran Tuhan
 Mengabsen siswa
Guru melakukan apersepsi dengan :
 Memberikan pertanyaan yang menantang secara
klasikal

Guru bertanya : Apa yang dimaksud dengan


gaya?

 Mengingatkan materi prasyarat


 Guru memberikan motivasi tentang pentingnya
mempelajari materi Perhitungan dasar – dasar mesin

 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang


ingin dicapai.
 Guru menginformasikan tentang proses pembelajaran
yang akan dilakukan termasuk aspek aspek yang
dinilai selama proses pembelajaran berlangsung
 Peserta didik diminta duduk sesuai tempatnya
masing-masing.
Kegiatan Inti Mengamati 200 Menit
Guru memberikan tayangan atau penjelasan tentang gaya
dan konsep gaya

Menanya
Guru mengajukan pertanyaan terkait tayangan atau simulasi
atau hal-hal yang berhubungan dengan tayangan/penjelasan
tentang gaya dan konsep gaya

Mengeksplorasi
Siswa menyelesaikan sosl-soal yang di berikan oleh guru
terkait materi tentang perhitungan dan besaran gaya

Mengasosiasi
Guru membuat kesimpulan hubungan antara materi pokok
tentang gaya dengan kejadian proses kerja mesin

Mengkomunikasikan
Guru mengaitkan perhitungan gaya dengan kejadian pada
teknik otomotif

Penutup  Untuk mengecek pemahaman peserta didik, guru 25 menit


memberikan pekerjaan rumah.
 Guru memberitahu materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya, serta menugaskan peserta didik
untuk mempelajari terlebih dahulu
 Guru menutup pelajaran dengan mengucapkan salam

Pertemuan ke II :
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu
Pendahuluan  Guru mengkondisikan kelas dalam suasana kondusif 45 menit
untuk berlangsungnya pembelajaran, dengan :
 Mengucapkan salam
Siswa menjawab salam dari guru mencerminkan
sikap religius, dan saling menghormati dan
menghargai
Guru mengecek kerapihan siswa dan kebersihan
kelas da menekankan pentingnya kerapihan dan
kebersihan karena cermin dari kedisiplinan
Siswa berdo’a dan Tadarus Qur’an bersama
sebelum KBM sebagai wujud sikap religious, saat
berdoa guru memberi penguatan tentang rasa
syukur dan kebesaran Tuhan
 Mengabsen siswa
Guru melakukan apersepsi dengan :
 Memberikan pertanyaan yang menantang secara
klasikal

Guru bertanya : Apa yang dimaksud dengan


momen?

 Mengingatkan materi prasyarat


 Guru memberikan motivasi tentang pentingnya
mempelajari materi Perhitungan dasar – dasar mesin

 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang


ingin dicapai.
 Guru menginformasikan tentang proses pembelajaran
yang akan dilakukan termasuk aspek aspek yang
dinilai selama proses pembelajaran berlangsung
 Peserta didik diminta duduk sesuai tempatnya
masing-masing.

Kegiatan Inti Mengamati 200 Menit


Guru memberikan tayangan atau penjelasan tentang
pengertian tegangan, macam – macam tegangan, dan
perhitungan tegangan.

Menanya
Guru mengajukan pertanyaan terkait tayangan atau simulasi
atau hal-hal yang berhubungan dengan tayangan/penjelasan
tentang pengertian tegangan, macam – macam tegangan,
dan perhitungan tegangan

Mengeksplorasi
Siswa menyelesaikan sosl-soal yang di berikan oleh guru
terkait materi tentang perhitungan tegangan tarik, tegangan
tekan, dan tegangan geser

Mengasosiasi
Guru membuat kesimpulan hubungan antara materi pokok
tentang pengertian tegangan, macam – macam tegangan,
dan perhitungan tegangan dengan kejadian proses kerja
mesin

Mengkomunikasikan
Guru mengaitkan perhitungan tegangan tarik, tegangan
tekan, dan tegangan geser dengan kejadian pada teknik
otomotif

Penutup  Untuk mengecek pemahaman peserta didik, guru 25 menit


memberikan pekerjaan rumah.
 Guru memberitahu materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya, serta menugaskan peserta didik
untuk mempelajari terlebih dahulu
 Guru menutup pelajaran dengan mengucapkan salam

Pertemuan ke III :
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu
Pendahuluan  Guru mengkondisikan kelas dalam suasana kondusif 45 menit
untuk berlangsungnya pembelajaran, dengan :
 Mengucapkan salam
Siswa menjawab salam dari guru mencerminkan
sikap religius, dan saling menghormati dan
menghargai
Guru mengecek kerapihan siswa dan kebersihan
kelas da menekankan pentingnya kerapihan dan
kebersihan karena cermin dari kedisiplinan
Siswa berdo’a dan Tadarus Qur’an bersama
sebelum KBM sebagai wujud sikap religious, saat
berdoa guru memberi penguatan tentang rasa
syukur dan kebesaran Tuhan
 Mengabsen siswa
Guru melakukan apersepsi dengan :
 Memberikan pertanyaan yang menantang secara
klasikal

Guru bertanya : Apa yang dimaksud dengan


tegangan?

 Mengingatkan materi prasyarat


 Guru memberikan motivasi tentang pentingnya
mempelajari materi Perhitungan dasar – dasar mesin

 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang


ingin dicapai.
 Guru menginformasikan tentang proses pembelajaran
yang akan dilakukan termasuk aspek aspek yang
dinilai selama proses pembelajaran berlangsung
 Peserta didik diminta duduk sesuai tempatnya
masing-masing.

Kegiatan Inti Mengamati 200 Menit


Guru memberikan tayangan atau penjelasan tentang konsep
momen, momen kopel, dan macam – macam momen.

Menanya
Guru mengajukan pertanyaan terkait tayangan atau simulasi
atau hal-hal yang berhubungan dengan tayangan/penjelasan
tentang konsep momen, momen kopel, dan macam –
macam momen

Mengeksplorasi
Siswa menyelesaikan sosl-soal yang di berikan oleh guru
terkait materi tentang perhitungan dan besaran momen

Mengasosiasi
Guru membuat kesimpulan hubungan antara materi pokok
tentang konsep momen, momen kopel, dan macam –
macam momen dengan kejadian proses kerja mesin

Mengkomunikasikan
Guru mengaitkan perhitungan konsep momen, momen
kopel, dan macam – macam momen dengan kejadian pada
teknik otomotif

Penutup  Untuk mengecek pemahaman peserta didik, guru 25 menit


memberikan pekerjaan rumah.
 Guru memberitahu materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya, serta menugaskan peserta didik
untuk mempelajari terlebih dahulu
 Guru menutup pelajaran dengan mengucapkan salam

Pertemuan ke IV :
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu
Pendahuluan  Guru mengkondisikan kelas dalam suasana kondusif 45 menit
untuk berlangsungnya pembelajaran, dengan :
 Mengucapkan salam
Siswa menjawab salam dari guru mencerminkan
sikap religius, dan saling menghormati dan
menghargai
Guru mengecek kerapihan siswa dan kebersihan
kelas da menekankan pentingnya kerapihan dan
kebersihan karena cermin dari kedisiplinan
Siswa berdo’a dan Tadarus Qur’an bersama
sebelum KBM sebagai wujud sikap religious, saat
berdoa guru memberi penguatan tentang rasa
syukur dan kebesaran Tuhan
 Mengabsen siswa
Guru melakukan apersepsi dengan :
 Memberikan pertanyaan yang menantang secara
klasikal

Guru bertanya : Apa yang dimaksud dengan


sambungan?

 Mengingatkan materi prasyarat


 Guru memberikan motivasi tentang pentingnya
mempelajari materi Perhitungan dasar – dasar mesin

 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang


ingin dicapai.
 Guru menginformasikan tentang proses pembelajaran
yang akan dilakukan termasuk aspek aspek yang
dinilai selama proses pembelajaran berlangsung
 Peserta didik diminta duduk sesuai tempatnya
masing-masing.

Kegiatan Inti Mengamati 200 Menit


Guru memberikan tayangan atau penjelasan tentang
sambungan, macam – macam sambungan, jenis – jenis
sambungan keling, dan perhitungan sambungan keling.

Menanya
Guru mengajukan pertanyaan terkait tayangan atau simulasi
atau hal-hal yang berhubungan dengan tayangan/penjelasan
tentang sambungan, macam – macam sambungan, jenis –
jenis sambungan keling, dan perhitungan sambungan
keling.

Mengeksplorasi
Siswa menyelesaikan sosl-soal yang di berikan oleh guru
terkait materi tentang perhitungan sambungan keling

Mengasosiasi
Guru membuat kesimpulan hubungan antara materi pokok
tentang sambungan, macam – macam sambungan, jenis –
jenis sambungan keling, dan perhitungan sambungan
keling.

Mengkomunikasikan
Guru mengaitkan perhitungan sambungan, macam –
macam sambungan, jenis – jenis sambungan keling, dan
perhitungan sambungan keling dengan kejadian pada teknik
otomotif

Penutup  Untuk mengecek pemahaman peserta didik, guru 25 menit


memberikan pekerjaan rumah.
 Guru memberitahu materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya, serta menugaskan peserta didik
untuk mempelajari terlebih dahulu
 Guru menutup pelajaran dengan mengucapkan salam
Pertemuan ke V :
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu
Pendahuluan  Guru mengkondisikan kelas dalam suasana kondusif 45 menit
untuk berlangsungnya pembelajaran, dengan :
 Mengucapkan salam
Siswa menjawab salam dari guru mencerminkan
sikap religius, dan saling menghormati dan
menghargai
Guru mengecek kerapihan siswa dan kebersihan
kelas da menekankan pentingnya kerapihan dan
kebersihan karena cermin dari kedisiplinan
Siswa berdo’a dan Tadarus Qur’an bersama
sebelum KBM sebagai wujud sikap religious, saat
berdoa guru memberi penguatan tentang rasa
syukur dan kebesaran Tuhan
 Mengabsen siswa
Guru melakukan apersepsi dengan :
 Memberikan pertanyaan yang menantang secara
klasikal

Guru bertanya : Apa yang dimaksud dengan


sambungan las?

 Mengingatkan materi prasyarat


 Guru memberikan motivasi tentang pentingnya
mempelajari materi Perhitungan dasar – dasar mesin

 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang


ingin dicapai.
 Guru menginformasikan tentang proses pembelajaran
yang akan dilakukan termasuk aspek aspek yang
dinilai selama proses pembelajaran berlangsung
 Peserta didik diminta duduk sesuai tempatnya
masing-masing.

Kegiatan Inti Mengamati 200 Menit


Guru memberikan tayangan atau penjelasan tentang las,
keuntungan las, macam – macam las, dan peralatan las.

Menanya
Guru mengajukan pertanyaan terkait tayangan atau simulasi
atau hal-hal yang berhubungan dengan tayangan/penjelasan
tentang las, keuntungan las, macam – macam las, dan
peralatan las.

Mengeksplorasi
Siswa menyelesaikan sosl-soal yang di berikan oleh guru
terkait materi tentang las, keuntungan las, macam – macam
las, dan peralatan las.

Mengasosiasi
Guru membuat kesimpulan hubungan antara materi pokok
tentang las, keuntungan las, macam – macam las, dan
peralatan las.

Mengkomunikasikan
Guru mengaitkan las, keuntungan las, macam – macam las,
dan peralatan las dengan kejadian pada teknik otomotif
Penutup  Untuk mengecek pemahaman peserta didik, guru 25 menit
memberikan pekerjaan rumah.
 Guru memberitahu materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya, serta menugaskan peserta didik
untuk mempelajari terlebih dahulu
 Guru menutup pelajaran dengan mengucapkan salam

Pertemuan ke VI :
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu
Pendahuluan  Guru mengkondisikan kelas dalam suasana kondusif 45 menit
untuk berlangsungnya pembelajaran, dengan :
 Mengucapkan salam
Siswa menjawab salam dari guru mencerminkan
sikap religius, dan saling menghormati dan
menghargai
Guru mengecek kerapihan siswa dan kebersihan
kelas da menekankan pentingnya kerapihan dan
kebersihan karena cermin dari kedisiplinan
Siswa berdo’a dan Tadarus Qur’an bersama
sebelum KBM sebagai wujud sikap religious, saat
berdoa guru memberi penguatan tentang rasa
syukur dan kebesaran Tuhan
 Mengabsen siswa
Guru melakukan apersepsi dengan :
 Memberikan pertanyaan yang menantang secara
klasikal

Guru bertanya : Apa yang dimaksud dengan


sambungan ulir?

 Mengingatkan materi prasyarat


 Guru memberikan motivasi tentang pentingnya
mempelajari materi Perhitungan dasar – dasar mesin

 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang


ingin dicapai.
 Guru menginformasikan tentang proses pembelajaran
yang akan dilakukan termasuk aspek aspek yang
dinilai selama proses pembelajaran berlangsung
 Peserta didik diminta duduk sesuai tempatnya
masing-masing.

Kegiatan Inti Mengamati 200 Menit


Guru memberikan tayangan atau penjelasan tentang
keuntungan dan kerugian sambungan ulir, fungsi ulir, dan
macam – macam bentuk sambungan ulir.

Menanya
Guru mengajukan pertanyaan terkait tayangan atau simulasi
atau hal-hal yang berhubungan dengan tayangan/penjelasan
tentang keuntungan dan kerugian sambungan ulir, fungsi
ulir, dan macam – macam bentuk sambungan ulir.
Mengeksplorasi
Siswa menyelesaikan sosl-soal yang di berikan oleh guru
terkait materi tentang perhitungan besarnya tegangan tarik
dan tegangan geser yang terjadi pada sambungan ulir

Mengasosiasi
Guru membuat kesimpulan hubungan antara materi pokok
tentang keuntungan dan kerugian sambungan ulir, fungsi
ulir, dan macam – macam bentuk sambungan ulir.

Mengkomunikasikan
Guru mengaitkan perhitungan tentang perhitungan
besarnya tegangan tarik dan tegangan geser yang terjadi
pada sambungan ulir dengan kejadian pada teknik otomotif

Penutup  Untuk mengecek pemahaman peserta didik, guru 25 menit


memberikan pekerjaan rumah.
 Guru memberitahu materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya, serta menugaskan peserta didik
untuk mempelajari terlebih dahulu
 Guru menutup pelajaran dengan mengucapkan salam

Pertemuan ke VII :
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu
Pendahuluan  Guru mengkondisikan kelas dalam suasana kondusif 45 menit
untuk berlangsungnya pembelajaran, dengan :
 Mengucapkan salam
Siswa menjawab salam dari guru mencerminkan
sikap religius, dan saling menghormati dan
menghargai
Guru mengecek kerapihan siswa dan kebersihan
kelas da menekankan pentingnya kerapihan dan
kebersihan karena cermin dari kedisiplinan
Siswa berdo’a dan Tadarus Qur’an bersama
sebelum KBM sebagai wujud sikap religious, saat
berdoa guru memberi penguatan tentang rasa
syukur dan kebesaran Tuhan
 Mengabsen siswa
Guru melakukan apersepsi dengan :
 Memberikan pertanyaan yang menantang secara
klasikal

Guru bertanya : Apa yang dimaksud dengan


sabuk, rantai, dan roda gigi?

 Mengingatkan materi prasyarat


 Guru memberikan motivasi tentang pentingnya
mempelajari materi Perhitungan dasar – dasar mesin

 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang


ingin dicapai.
 Guru menginformasikan tentang proses pembelajaran
yang akan dilakukan termasuk aspek aspek yang
dinilai selama proses pembelajaran berlangsung
 Peserta didik diminta duduk sesuai tempatnya
masing-masing.
Kegiatan Inti Mengamati 200 Menit
Guru memberikan tayangan atau penjelasan tentang sabuk,
rantai, dan roda gigi, jenisnya, dan bentuknya.

Menanya
Guru mengajukan pertanyaan terkait tayangan atau simulasi
atau hal-hal yang berhubungan dengan tayangan/penjelasan
tentang sabuk, rantai, dan roda gigi, jenisnya, dan
bentuknya.

Mengeksplorasi
Siswa menyelesaikan sosl-soal yang di berikan oleh guru
terkait materi tentang perhitungan sederhana pada sabuk,
rantai, dan roda gigi.

Mengasosiasi
Guru membuat kesimpulan hubungan antara materi pokok
tentang sabuk, rantai, dan roda gigi, jenisnya, dan
bentuknya.

Mengkomunikasikan
Guru mengaitkan perhitungan tentang perhitungan
sederhana pada sabuk, rantai, dan roda gigi dengan
kejadian pada teknik otomotif

Penutup  Untuk mengecek pemahaman peserta didik, guru 25 menit


memberikan pekerjaan rumah.
 Guru memberitahu materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya, serta menugaskan peserta didik
untuk mempelajari terlebih dahulu
 Guru menutup pelajaran dengan mengucapkan salam

H. PENILAIAN HASIL BELAJAR


1. Penilaian Sikap
Indikator : 1. Jujur 3. Inovatif
2. Kerja Sama 4. Disiplin

Instrumen Penilaian

Sikap

Nama Tanggungjawa
No Jujur Inovatif Disiplin
Siswa b
K C B SB K C B SB K C B SB K C B SB
Nilai Predikat
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3
4
K : Kurang C : Cukup B : Baik SB : Baik Sekali

Rubrik:
1. Indikator sikap jujur dalam kegiatan kelompok.
1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk jujur dalam kegiatan kelompok.
2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha untuk jujur dalam kegiatan kelompok tetapi masih belum
ajeg/konsisten.
3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk jujur dalam kegiatankelompok tetapi masih belum
ajeg/konsisten.
4. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha jujur dalam kegiatan kelompok secara terus menerus dan
ajeg/konsisten.
2. Indikator sikap Tanggungjawab dalam kegiatan kelompok.

1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk tanggungjawab dalam kegiatan kelompok.
2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha untuk tanggungjawab dalam kegiatan kelompok tetapi masih
belum ajeg/konsisten.
3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk tanggungjawab dalam kegiatankelompok tetapi masih belum
ajeg/konsisten.
4. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha tanggungjawab dalam kegiatan kelompok secara terus menerus
dan ajeg/konsisten.

3. Indikator sikap inovatif terhadap proses presentasi kelompok.

1. Kurang baik jika sama sekali tidak bersikap Inovatif terhadap proses presentasi
2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha untuk bersikap Inovatif terhadap proses presentasi
3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap Inovatif terhadap proses presentasi.
4. Sangat baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap Inovatif terhadap proses presentasi.

4. Indikator sikap disiplin terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif.

1. Kurang baik jika sama sekali tidak bersikap disiplin terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan
kreatif.
2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha untuk bersikap disiplin terhadap proses pemecahan masalah yang
berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten
3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap disiplin terhadap proses pemecahan masalah yang
berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten.
4. Sangat baik jika menunjukkansudah ada usaha untuk bersikap disiplin terhadap proses pemecahan masalah
yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan ajeg/konsisten.

2. Penilaian Pengetahuan
Soal
1. Hitung besarnya gaya F2 yang bekerja pada sumbu X(F2x) sesuai dengan keadaan pada gambar
dibawah ini jika F2 = 50 N!

2. Jelaskan apa yang dimaksud dengan momen kopel!


3. Batang dengan diameter 30mm ditegangkan dengan gaya 60kN. Hitung tegangan yang terjadi serta
jenis tegangannya!
4. Berapa besar tegangan geser pada konstruksi sambungan paku keling berikut ini, jika diameter paku 6
mm dan gaya yang bekerja 6280 N!

5. Berikan 6 contoh alat pengelasan acetelyine beserta fungsi masing-masing alat tersebut!
6. Jelaskan apa yang dimaksud dengan sambungan ulir?

7. Jelaskan keuntungan transmisi rantai dibandingkan dengan sabuk!

Pedoman Penskoran
No Kunci Jawaban Skor
1. F2x = F2 . Cosa2 15
F2x = 50. Cos 60° = 50 .
2. Momen kopel adalah dua gaya yang pararel yang mempunyai besar yang sama, 10
arahnya berlawanan dan dipisahkan oleh jarak yang tegak lurus.
3 20

4 20

5 a. Brander las sebagai tempat bercampurnya gas karbit dengan oksigen (O2). 15
b. regulator berfungsi untuk mengukur tekanan gas pada tabung dan membatasi
tekanan gas yang keluar dari tabung, baik gas oksigen maupun gas karbit.
c. Katup pengaman untuk menghindari terjadinya tekanan dan pembakaran
balik.
d. Kacamata berfungsi untuk melindungi mata dari kilauan busur api yang
dihasilkan dari las karbid.
e. Jarum pembersih untuk membersihkan kotoran yang menyumbat pada torekh
(ujung brander)
f. Kunci tabung untuk membuka dan menutup tabung gas karbit dan gas
oksigen.
6 Sambungan ulir adalah jenis sambungan yang sifatnya sementara karena bisa dilepas 10
dan dipasang kembali sehingga tidak merusakkan mesin alat.
7 Keuntungan penggunaan rantai dibanding sabuk adalah a).selama beroperasi tidak 10
terjadi slip sehingga diperoleh rasio kecepatan yang sempurna, b). karena rantai
terbuat dari logam, maka ruang yang dibutuhkan lebih kecil dari pada sabuk, dan
dapat menghasilkan transmisi yang besar, c). memberikan efisiensi transmisi tinggi
(sampai 98 persen), dapat dioperasikan pada suhu cukup tinggi maupun pada kondisi
atmosfer.

Skor maksimum 100

3. Penilaian Keterampilan
Jenis Portofolio : Membuat Laporan Hasil Diskusi

Tujuan Portofolio : Menunjukan macam – macam perhitungan mesin, fungsi, dan besarannya.
Tugas

1. Mengidentifikasi macam-macam perhitungan mesin dan besarannya


2. Memaparkan cara perhitungan mesin

Rubrik Penilaian

Nama siswa : …………………………………………………


Kelas : ………………………………………………….
No Kategori Skor Alasan
1 Apakah portofolio lengkap dan
sesuai dengan rencana?

2 Apakah terdapat uraian tentang


macam-macam perhitungan dasar
mesin beserta besarannya
4 Apakah cara menghitung gaya,
momen, tegangan, sambungan,
roda, rantai, dan belt dilakukan
secara benar?
5. Apakah data dan fakta yang
disajikan akurat?
6. Apakah interpretasi dan kesimpulan
yang dibuat logis?
7. Apakah tulisan dan gambar
disajikan secara menarik?
8. Apakah bahasa yang digunakan
untuk menginterpretasikan lugas,
sederhana, runtut dan sesuai dengan
kaidah EYD?

Jumlah

Kriteria:
5 = sangat baik, 4 = baik, 3 = cukup, 2 = kurang, dan 1 = sangat kurang

Bekasi, 3 September 2016

Mengetahui :
Kepala SMK Negeri 1 Kota Bekasi Guru Pamong Guru Mata Diklat

H I MADE SUPRIATNA, S.Pd, M.Si HAZNUL KADAR, S.PD LISNAWATI ASTUTI PRAMA
NIP. 19680206 199802 1 004 NIP.19661112 200801 1 002 NIM. 5315137169

Anda mungkin juga menyukai