Anda di halaman 1dari 10

CONTOH

PEDOMAN PENGORGANISASIAN BAGIAN.............

BAB I
PENDAHULUAN

Tujuan pembangunan kesehatan telah ditegaskan oleh Pemerintah Indonesia dalam


system Kesehatan Nasional yang merupakan sumber arah dan sasaran pembangunan Kesehatan
serta bagian yang terpadu dengan tujuan Pembangunan Nasional.
Pembangunan bidang kesehatan yang luas perlu ditingkatkan dengan memantapkan dan
mengembangkan system kesehatan nasional yang didasarkan pada landasan ideal Pancasila dan
konstional UUD 1945.
Tujuan Pembangunan Kesehatan adalah ketercapaian kemampuan untuk hidup sehat bagi
setiap penduduk , agar dapat mewujudkan derajat kesehatan masyarakat yang optimal, sebagai
salah satu unsur kesejahteraan umum.
Penilaian sehat adalah meliputi sehat jasmani, rohani dan sosial, jadi bukan hanya
keadaan yang bebas dari penyakit atau cacat namun termasuk uga kelemahan fisik. Untuk
mencapai tujuan pembangunan kesehatan terebut maka perlu meningkatkan derajat kesehatan
masyarakat dengan meningkatkan kemampuan masyarakat dengan meningkatkan kemampuan
masyarakat untuk menolong dirinya dalam hal hidup sehat.
Menyadari akan kepentingan hidup sehat sebagaimana tertulis diatas, Pemilik RSU Fitri
Candra memberanikan diri untuk membangun Rumah Sakit Umum. Hal ini disadari atas usaha
dibidang kesehatan yang dimiliki yaitu RSB Fitri Candra yang telah menunjukan perkembangan
yang baik. Disamping itu guna melayani jasa kesehatan yang lebih luas maka perlu dipandang
jika Rumah Sakit Bersalin (RSB ) tersebut ditingkatkan menjadi Rumah Sakit Umum ( RSU ).

PETUNJUK PEMBUATAN
PEDOMAN PENGORGANISASIAN

DIBUAT DISESUAIKAN DENGAN


KONDISI UNIT MASING-MASING
YANG BISA SAMA PERSIS VISI MISI
MOTTO

BAB II
GAMBARAN UMUM

Menyadarai akan kepentingan hidup sehat sebagaimana tertulis diatas, pimpinan PT Fitri
Candra memberanikan diri untuk membangun RSU Fitri Candra. Hal ini disadari atas usaha
dibidang kesehatan yang dimiliki yaitu RSB Fitri Candra yang telah menunjukan perkembangan
yang pesat. Disamping itu guna melayani jasa pelayanan kesehatan yang lebih luas, maka perlu
dipandang perlu jika RSB tersebut ditingkatkan menjadi RSU.
Keberadaan Rumah Sakit dalam masyarakat, dewasa ini sudah merupakan suatu
kebutuhan searah dengan meningkatkan kesadaran masyarakat atas pentingnya arti kesehatan.
Meningkatnya derajat kesehatan karena kemampuan pelayanan kesehatan menjangkau ke
segenap lapisan masyarakat serta adanya dukungan dari berbagai media masa, lebih dapat
meningkatkan sumber daya manusia, usia harapan hidup, menambah kesejahteraan keluarga dan
juga mempertinggi kesadaran masyarakat tentang pentingnya arti hidup sehat.
Hal tersebut terbukti adanya perubahan pola hidup masyarakat yang semula jika berobat
masih tradisional atau mengandalkan dukun sekarang telah beralih kearah modern ( dokter atau
tenaga kesehatan ).
Mengingat hal tersebut RSU Fitri Candra harus mengikuti perkembangan baik teknologi,
inovasi pelayanan maupun terobosan-terobosan baru dalam pelayanan bidang kesehatan.
Guna menunjang pelayanan terhadap pengguna jasa Rumah Sakit adanya penataan serta
penanganan data yang dapat dipergunakan sebagai suatu sistem informasi sehingga informasi
yang dibutuhkan segera dapat tersaji secara cepat dan tepatdilihat dari sudut mutu pelayanan
maupun dari segi manajemen.
Sehingga tujuan Rumah Sakit dapat tercapai, dengan peningkatan mutu cakupan dan
efisiensi pelaksankan pelayanan kesehatan secara terpadu serta meningkatkan dan memantapkan
manajemen rumah sakityang dimaksud untuk meningkatkan mutu efisiensi pelayanan. Maka
gambaran umum RSU Fitri Candra ini dapat dijadikan sebagai sarana memberikan kebutuhan
informasi.

BAB III
VISI, MISI, TUJUAN DAN MOTTO
RSU FITRI CANDRA

Visi
Menjadi Rumah Sakit pilihan utama di Wonogiri yang memberikan pelayanan prima
yang berorientasi pada rasa kekeluargaan

Misi
1. Menyelenggarakan pelayanan kesehatan yang prima, cepat, professional dan terjangkau oleh
semua lapisan masyarakat.
2. Mengutamakan keselamatan pasien dalam memberikan pelayanan kesehatan sesuai dengan
kemampuan rumah sakit.
3. Meningkatkan pengetahuan, keterampilan dan kesejahteraan Sumber Daya Manusia rumah
sakit.
4. Menyediakan fasilitas, sarana dan prasarana kesehatan yang lengkap sesuai dengan bidang
layanan rumah sakit.
5. Mengelola administrasi secara cepat dan akurat.

Motto
Melayani Anda Dengan Sepenuh Hati

BAB IV
STRUKTUR ORGANISASI
BAGIAN KEPEGAWAIAN DAN DIKLAT

Bagian Kepegawaian dan Diklat ini merupakan strategi partner pelayanan medis dan non
medis di Rumah Sakit Umum Fitri Candra yang berada dibawah garis komando Wakil Direktur
Umum dan Keuangan. Bagian Kepegawaian dan Diklat dipimpin oleh Kepala Bagian yang
membawahi :
1. Staf Administrasi Pelaksana Kepegawaian
2. Staf Pelaksana Unit Pendidikan Dan Pelatihan

Gambar
Bagan Struktur Organisasi Bagian Kepegawaian & Diklat

STRUKTUR ORGANISASI
BAGIAN KEPEGAWAIAN & DIKLAT

WADIR UMUM & KEUANGAN


PRAMUDITO BUDI ADHI,ST.....
KEPALA BAG KEPEGAWAIAN & DIKLAT
JOKO KRISTIYONO, SE

STAF PELAKSANA ADM KEPEGAWAIAN STAF PELAKSANA ADM DIKLAT


NURLIANA JOKO KRISTIYONO,SE

BAB V
URAIAN JABATAN

Jabatan yang ada di Bagian Kepegawaian & Diklat terdiri dari Kepala Bagian dan
Pelaksana. Adapun uraian Jabatannya adalah sebagai berikut :
a. Kepala Bagian
b. Staf Pelaksana
1. Staf Pelaksana Administrasi Kepegawaian
2. Staf Pelaksana Pendidikan & Diklat
Secara detail uraian jabatan bagian Kepegaewaian & Diklat adalah sebagai berikut :
1. Kepala Bagian
Tugas Pokok
1. Jghjgjh
2. Jhghjhjk
3. Hghjghjg
4. Gfghfg

Tanggung Jawab
1. Terlaksananya efisiensi dan efektifitaas pengelolaan Kepegawaian yang proporsional
untuk mencapai kinerja optimal.
2. Terlaksananya perencanaan, monitoring, evaluasi dan tindak lanjut hasil penerimaan
karyawan baru.
3. Peningkatan dan ketertiban kesejahteraan Karyawan
4. Pengelolaan kebenaran dan ketepatan dokumen Karyawan
5. Terpolanya pembinaan Diklat
2. Staf Pelaksana
BAB VI
TATA HUBUNGAN KERJA

Hubungan kerja antar Bagian Kepegawaian & Diklat yang terdiri dari bagian pengelolaan
Kepegawaian & Diklat, pelayanan kepegawaian, serta meliputi semua bagian dan unit RSU Fitri
Candra. Hal ini disebabkan bagian Kepegawaian & Diklat merupakan strategi dalam [erencanaan
dan kebutuhan ketenagaan dan menunjang semua kegiatan yang ada di RSU Fitri Candra.
Adapun gambaran hubungan tersebut adalah sebagai berikut :

Umum, Admin & Penunjang


Keuangan - Laboratorium
- Radiologi
- Tata Usaha
- Fisioterapi
- Rumah Tangga
KEPEGAWAIAN & - Farmasi
- Humas & Marketing
- Gizi
- Keuangan DIKLAT
- IPSRS
- Rekam Medik
- Keamanan
- Loundry

Pelayanan
- Dokter Jaga
- Pendaftaran
- IGD
- VK
- Rawat Jalan
- Rawat Inap
- OK
- Perinatologi
- HCU
Semua yang ada di RSU Fitri Candra, membutuhkan Bagian Kepegawaian & Diklat dalam hal-
hal sebagai berikut :
1. Kebutuhan rekrutmen Karyawan
2. Kebutuhan pengembangan ketrampilan dan pengetahuan karyawan.
3. Kebutuhan pelayanan Karyawan.

BAB VII
POLA KETENAGAAN

Dalam meningkatkan kelancaran kegiatan dalam bagian Kepegawaian & Diklat, maka
diperlukan sumber daya manusia yang tepat dan sesuai dengan kompetensi yang diperlukan.
Oleh karena itu diperlukan orang-orang yang berkompeten, jujur dan profesional guna
mendukung kelancaran dalam pelaksanakan Kepegawaian & Diklat Rumah Sakit. Adapun pola
ketenagaan dan kualifikasi sumber daya manusia di bagian Kepegawaian dan Diklat RSU Fitri
Candra adalah sebagai berikut :

No. Nama Jabatan Pendidikan Jumlah Kebutuhan


1. Ka Bag Kepegawaian & Diklat S1 Ek. Manajemen 1
2. Staf Pelaksana SLTA 1
Jumlah 2
BAB VIII
KEGIATAN ORIENTASI

Dengan adanya rekrutmen karyawan baru RSU Fitri Candra Wonogiri di bagian
Kepegawaian & Diklat bertanggung jawab atas peningkatan produktifitas kerja karyawan di
bagian Kepegawaian & Diklat khususnya karyawan yang baru direkrut dengan mengadakan
program terarah , terpadu dan terencana yaitu melalui orientasi terhadap lingkungan kerja bagi
karyawan baru.
Program orientasi bagi karyawan baru tersebut dilaksanakan agar pada saat melaksanakan
tugas kegiatannya dibidangnya masing-masing tidak canggungdan dapat segera menyesuaikan
diridengan suasana kerja yang harus dijalani. Setelah diadakan orientasi karyawan baru di
harapkan karyawan tersebut dapat memahami terhadap ketentuan-ketentuan yang berlaku di
RSU Fitri Candra pada umumnya dan di bagian Kepegawaian dan Diklat khususnya dan dapat
melaksanakan tugas dan kewajiban yang diamanatkan sesuai dengan aturan RSU Fitri Candra.
Pelaksanaan Kegiatan orientasi di Bagian Kepegawaian dan Diklat dilaksanakan selama 1 – 2 hari. Adapun
materi pada pelaksanaan orientasi karyawan baru adalah :

MATERI / KEGIATAN FASILITATOR /


NO WAKTU PEMATERI
08.00 ~ 08.05 Pembukaan
BAB IX
PERTEMUAN / RAPAT

Informasi bagi seluruh staf sangat diperlukan dalam rangka menjaga komunikasi antar
bagian. Untuk itu diperlukan jadwal rapat di Bagian Kepegawaian dan Diklat yang penting
digunakan sebagai sarana untuk melakukan komunikasi dengan semua staf yang ada
dibawahnya. Pertemuan berkala adalah salah satu sarana yang digunakan oleh Wadir Umum dan
Keuangan dengan Kepala Bagian Kepegawaian & Diklat untuk melakukan komunikasi dengan
bawahannya. Pertemuan berkala ini dilakukan secara berjenjang maupun langsung agar
informasi-informasi tertentu dapat segera disampaikan dan dilaksnakan.Informasi yang
disampaikan dalam pertemuan terswebut serta daftar hadir peserta rapat didokumentasikan dan
disimpan sebagai arsip dan dijadikan satu dengan undangan rapat. Bagi staf yang tidak bisa
mengikuti rapat tersebut, diwajibkan untuk membaca notulen rapat dan menandatangani daftar
hadir sebagai bukti bahwa yang bersangkutan telah mengetahui hasil dari rapat tersebut. Adapun
pertemuan yang dilaksanakan adalah :
1. Pertemuan antara Wadir Umum dan Keuangan dengan kepala bagian dan kepala sub
bagian dilaksnakan setiap 1 bulan sekali
2. Pertemuan Kepala Bagian Kepegawaian dan Diklat dengan Bagian lain dilaksanakan
setiap 1 bulan sekali
3. Pertemuan dengan Bidang lain berdsarkan Undangan yang ada.
BAB
PELAPORAN

1. Laporan Harian
Adalah kegiatan rutin apa yang ada di Kepegawaian dan yang dilaporkan setiap hari kepada
Wadir Umum dan Keuangan.
2. Laporan Bulanan
Adalah kegiatan yang dilaporkan setiap bulan
a. Membuat laporan perkembangan ketenagaan
b. Membuat laporan data base karyawan
c. Membuat laporan pengembangan dan peningkatan ketrampilan karyawan
3. Laporan Tahunan
Adalah kegiatan yang dilaporkan setiap tahun
a. Menyusun Program kerja Kepegawaian & Diklat
b. Membuat evaluasi program kerja tahun ini dilaporkan ke Wadir Umum dan Keuanagan
untuk dikoreksi dan dilaporkan kepada Direktur.

BAB
PENUTUP
Demikian Pedoman Pengorganisasian Bagian Kepegawaian & Diklat RSU Fitri Candra.
Pedoman ini digunakan sebagai acuan dalam menyelenggarakan Kepegawaian & Diklat di RSU.
Fitri Candra Wonogiri.
Pedoman ini masih belum sempurna, kami masih mengharap masukan dan saran untuk
perbaikan dimasa yang akan datang.
Semoga dengan adanya pedoman ini dapat memudahkan semua pihak yang terkait dalam
penyelenggaraan kegiatan sertapelayanan internal dan eksternal RSU Fitri Candra.
Demikian terimakasih

Anda mungkin juga menyukai