Anda di halaman 1dari 4

SEKRETARIS/BENDAHARA/DEPARTEMEN

Dekripsi Departemen
....... Departemen Kewirausahaan merupakan salah satu departemen di HIMAPFIS yang
bergerak di bidang dana dan usaha. Departemen ini memiliki fungsi untuk mengembangkan
kemampuan minat dan bakat setiap mahasiswanya di bidang kewirausahaan. Departemen ini
juga diharapkan dapat mampu memberikan profit untuk HIMAPFIS kedepannya.

..................................................................................................................................................
.........................................................................................................................................................

Keanggotaan.

Kepala Departemen : Dwi Jaya Wahyudi


Wakil Kepala Departemen : Deffi Safira
Sekretaris I Departemen : Nike Setiawati
Sekretaris II Departemen : Mutia Faizah Fatin
Bendahara I Departemen : Sri Hartati Wahyu Ningsih
Bendahara II Departemen : Riska Anggraini

Motto
“Sebaik baik manusia adalah yang paling bermanfaat bagi orang lain. ”(HR. Ahmad, Thabrani,
Daruqutni)

Program Kerja

1. Nama Kegiatan : Pembuatan jaket himpuna

Deskripsi Kegiatan Departemen kewirausahaan bergerak sebagai wadah dan


penghubung dalam pembuatan jaket himpunan sebagai identitas dari
himpunan mahasiswa pendidikan fisika.
Tujuan Kegiatan Untuk membuat seragam sebagai identitas dari himpunan
mahasiswa pendidikan fisika
Bentuk Kegiatan Pembuatan jaket himpunan
Sasaran Kegiatan Mahasiswa pendidikan fisika angkatan 2019
Waktu Pelaksanaan Satu kali dalam satu periode
Estimasi Dana Sumber dana dari mahasiswa pendidikan fisika angkatan 2019
Departemen Tekait Departemen PSDM
2. Nama Kegiatan : Baza
Deskripsi Kegiatan Departemen kewirausahaan akan mengadakan bazar yang akan
menjual berbagai hasta karya kreasi mahasiswa Himapfis khususnya
departemen kewirausahaan.
Tujuan Kegiatan Menampung hasil karya/kreasi mahasiswa dan membuka peluang
bisnis dan bagi mahasiswa yang mempunyai kemampuan dan bakat
dibidang wirausaha.
Bentuk Kegiatan Mengadakan bazar yang disesuaikan dengan event yang diadakan.
Sasaran Kegiatan Mahasiswa unsri
Waktu Pelaksanaan Setiap ada event yang dilaksanakan di fkip, himapfis.
Estimasi Dana Sumber dana dari kas departemen kewirausahaan
Departemen Tekait ..............................................................................................................

3. Nama Kegiatan : Membantu bendahara PIA

Deskripsi Kegiatan Departemen kewirausahaan bekerjasama dengan bendahara PIA


dalam pengumpulan dana PIA guna meringankan anggaran dana
untuk acara PIA.
Tujuan Kegiatan Membantu menyukseskan kegiatan acara PIA , serta
Membantu mahasiswa dalam mengumpulkan dana untuk
pembayaran uang PIA agar nantinya tidak terlau terbebani saat
harus membayar sekaligus.
Bentuk Kegiatan Penarikan uang kas per 2 minggu sekali untuk mahasiswa
pendidikan fisika angkatan 2018 dan 2019
Sasaran Kegiatan Mahasiswa pendidikan fisika angkatan 2018 dan angkatan 2019
Waktu Pelaksanaan Mulai Bulan Maret setiap 1 bulan 2 kali
Estimasi Dana Rp 5000 per 2 minggu
Departemen Tekait ..............................................................................................................

4.Nama Kegiatan : Pembuatan kalender

Deskripsi Kegiatan Departemen kewirausahaan bekerja sama dengan bendahara


untuk pembuatan kalender himapfis
Tujuan Kegiatan Departemen Kewirausahaan dalam hal ini membuat kalender
sebagai pengingat waktu dan juga sebagai tanda kenang-kenangan
buat mahasiswa pendidikan
Bentuk Kegiatan Pembuatan kalender himpunan
Sasaran Kegiatan Mahasiswa pendidikan fisika 2019
Waktu Pelaksanaan Satu kali dalam satu periode
Estimasi Dana RP.35.000,00
Departemen Tekait Departemen psdm dan department kominfo

5.Nama Kegiatan : pembuatan nametag

Deskripsi Kegiatan Departemen kewirausahaan bekerja sama dengan bendahara


dalam pembuatan nametag
Tujuan Kegiatan .agar mahasiswa lebih dikenal dosen ,karena banyak dosen yang
lupa nama mahasiswa
Bentuk Kegiatan pembuatan nametag
Sasaran Kegiatan Mahasiswa pendidikan fisika angkatan 2018 dan 2019
Waktu Pelaksanaan Awal maret 2020
Estimasi Dana Rp.20.000,00
Departemen Tekait -

6.Nama Kegiatan : Jasa print dan menjual ATK disekret

Deskripsi Kegiatan Departemen kewirausahaan membuka jasa print dan menjual


ATK dalam rangka membantu menghidupkan sekret himapfis dan
untuk menambah uang kas himpunan
Tujuan Kegiatan membantu menghidupkan sekret himapfis dan untuk menambah
uang kas himpunan
Bentuk Kegiatan Membuka jasa print dan menjual ATK
Sasaran Kegiatan Mahasiswa Unsri khususnya daerah fkip dan sekitarnya
Waktu Pelaksanaan Awal semester genap.
Estimasi Dana Uang kas departemen
Departemen Tekait Departement sekretariat
Indralay, Januari 2020

Mengetahui

Kepala Departemen Wakil Departemen

( Dwi Jaya Wahyudi ) ( Deffi Safira)

NIM. NIM.

Anda mungkin juga menyukai