Anda di halaman 1dari 27

Berilah tanda silang (X) pada jawaban yang benar!

1. Perhatikan gambar berikut!

Dini berpamitan kepada …. Sebelum berangkat ke sekolah.


a. ibunya
b. ayahnya
c. kakeknya

2. Tia hendak bermain kerumah Nita. Sebelum berangkat bermain, Tia… kepada ibunya.
a. berekanlan
b. berpamitan
c. bersenda gurau

3. Ketika berkenalan, saya menjabat… teman baru saya.


a. tangan
b. jari
c. bahu

4. Namaku Dea Ananda.


Aku biasa dipanggil Dea.
Dea dalah nama … .
a. lengkap
b. panggilan
c. singkat

5. Berkenalan sambil bermain lebih … .


a. menyenangkan
b. membosankan
c. menakutkan

6. Berjalan adalah melangkahkan … dengan secara bergantian.


a. tangan
b. kaki
c. lengan

7. Joni berjalan maju.


Joni melangkahkan kaki ke … .
a. depan
b. samping
c. belakang

8. Nama panjang disebut juga nama …


a. singkat
b. lengkap
c. panggilan

9. Cika berkenalan dengan Dava. Dava menanyakan tempat tinggal Cika.


Cika menyebutkan alamat … .
a. rumah
b. kantor
c. sekolah

10. Perhatikan gambar di bawah ini !

Banyaknya gambar buah apel di atas adalah … .


a. 3
b. 4
c. 8

11. Banyaknya kaki kita adalah … .


a. satu
b. dua
c. tiga
Soal Uts Tematik Kelas 1 Tema 1 Kurikulum 2013
Selanjutnya …
12. Perhatikan kata berikut !
MELIA
Banyak huruf vocal pada tulisan di atas adalah … .
a. dua
b. tiga
c. lima

13. Jumlah jari ditangan kita adalah … .


a. lima
b. delapan
c. sepuluh
==================================
Kumpulan Soal UTS Tematik Semester 1
Kelas 1
Soal UTS Tema 1, Klik=> : https://goo.gl/nnC5VK
Soal UTS Tema 2, Klik=> : https://goo.gl/5qVKCR
Kelas 2
Soal UTS Tema 1, Klik=> : https://goo.gl/QRCKYQ
Soal UTS Tema 2, Klik=> : https://goo.gl/PVEdqm
Kelas 4
Soal UTS Tema 1, Klik=> : https://goo.gl/uGXhBG
Soal UTS Tema 2, Klik=> : https://goo.gl/J7Ads3 dan https://goo.gl/NsfK4B
Kelas 5 :
Soal UTS Tema 1, Klik=> : https://goo.gl/VbUzeq
Soal UTS Tema 2, Klik=> : https://goo.gl/cUz6pa
================================
14. Dua huruf konsonan berurutan setelah huruf t adalah … .
a. v dan w
b. v dan x
c. w dan z

15. Kata berikut yang memiliki tiga huruf konsonan adalah … .


a. adik
b. ibu
c. bapak

16. Petikan syair lagu berjudul “ Maju Tak Gentar”.


……
Majulah-majulah menang.
Banyaknya huruf konsonan dalam syair lagu tersebut adalah … .
a. dua belas
b. delapan
c. enam

17. Huruf ke empat pada kata pensil adalah …


a. n
b. i
c. s

18. salah satu tata tertib anak di rumah adalah …


a. mengerjakan PR
b. Melakukan piket kelas
c. menaati norma sosial

19. Huruf ke empat pada nama Dinda adalah … .


a. i
b. n
c. d

20. Aku mempunyai teman baru. Teman baruku anak laki-laki. Temanku bernama … .
a. Eti
b. eli
c. Edi

21. Meli memotong kertas untuk kerajinan di kelas. Alat yang digunakan untuk memotong
adalah … .
a. lem
b. spidol
c. gunting

22. Perbedaan membuat kita … .


a. sama
b. istimewa
c. saling menghargai

23. Rukun akan membuat hidup makin … .


a. tentaram
b. ramai
c. tengkar
24. Bedi dinasehati oleh pak guru karena … .
a. datang terlambat
b. tidak membawa uang
c. membawa buku pelajaran

25. Ani memotong kuku menggunakan… .


a. sisir
b. gunting kuku
c. silet

Soal Uts Pkn Kelas 1 Sd Semester 1 ( Ganjil


) - Langsung ADA Nilainya
25 Questions | By AJPCell | Last updated: Sep 17, 2018

Questions and Answers

 1.
Ayah adalah seorang ....

o A.

Anak-anak

o B.
Perempuan

o C.

Laki-laki

 2.
Orang yang melahirkan kita disebut ....

o A.

Perempuan

o B.

Ibu

o C.

Nenek

 3.
Sesama teman kita harus hidup dengan ....

o A.

Nakal

o B.

Jahat

o C.

Rukun

 4.
Manusia itu terdiri dari laki-laki dan ....

o A.

Anak-anak

o B.
Perempuan

o C.

Pria

 5.
Punya banyak teman itu membuat kita ....

o A.

Sedih

o B.

Sakit

o C.

Senang

 6.
Tempat ibadah umat islam ada di ....

o A.

Wihara

o B.

Masjid

o C.

Gereja

 7.
Dengan teman kita tidak boleh ....

o A.

Berkelahi

o B.
Bermain

o C.

Bersama

 8.
Meski berbeda jenis kelaminnya namun kita harus hidup ....

o A.

Bertengkar

o B.

Rukun

o C.

Bermusuhan

 9.
Teman yang agamanya beda tidak boleh kita ....

o A.

Kasihi

o B.

Musuhi

o C.

Sayangi

 10.
Hari raya umat kristen adalah ....

o A.

Idul fitri

o B.
Waisak

o C.

Natal

 11.
Seragam siswa laki-laki di sekolah adalah ....

o A.

Daster

o B.

Celana

o C.

Rok

 12.
Tempat ibadah umat kristen ada di ....

o A.

Pura

o B.

Wihara

o C.

Gereja

 13.
Nasihat ibu guru di sekolah harus kita ....

o A.

Lupakan

o B.
Dengarkan

o C.

Bantah

 14.
Manusia tidak bisa hidup ....

o A.

Bersama

o B.

Rukun

o C.

Sendiri

 15.
Rukun membuat kita menjadi ....

o A.

Bersatu

o B.

Berkelahi

o C.

Berbeda

 16.
Berkelahi membuat kita ....

o A.

Sakit

o B.
Bahagia

o C.

Senang

 17.
Ketika di rumah kita harus rukun dengan ....

o A.

Guru

o B.

Keluarga

o C.

Teman

 18.
jika ada teman yang pinjam pensil maka kita harus ....

o A.

Memarahi

o B.

Menjauhi

o C.

Meminjami

 19.
Ketika di sekolah kita harus rukun dengan ....

o A.

Ibu

o B.
Teman

o C.

Ayah

 20.
Dengan orang lain kita harus saling ....

o A.

Mengejek

o B.

Membenci

o C.

Menghormati

 21.
Sebelum berangkat sekolah kita harus ...... dengan orang tua.

o A.

Pamitan

o B.

Minta jajan

o C.

Minta uang

 22.
Kelas yang tertib membuat belajar menjadi ....

o A.

Bosan

o B.
Nyaman

o C.

Susah

 23.
Contoh hidup rukun di sekolah adalah ....

o A.

Suka bertengkar

o B.

Tidak mau berteman

o C.

Berteman dengan siapa saja

 24.
Budi punya teman yang banyak karena ia ....

o A.

Baik kepada semua teman

o B.

Suka buat gaduh

o C.

Suka berkelahi

 25.
Teman yang minta maaf harus kita ....

o A.

Maafkan

o B.
Benci

o C.

Marahi

Contoh Soal Tematik Kelas 1 Semester 1


Kurikulum 2013
Soal pertama yang harus kamu jawab adalah pilihan ganda.

Contoh soal tematik pilihan ganda


1. Balon itu mirip dengan?
A. Bola
B. Sepatu
C. Baju
2. Apakah kamu suka bermain gelembung sabun? bentuk gelembung sabung
adalah?
A. Kotak
B. Bulat
C. Segitiga
3. Jika mau menggambar, kita harus menggunakan buku?
A. Buku gambar
B. Buku cerita
C. Buku tulis
4. Jika kita malas sarapan pagi, maka kita akan?
A. Bersemangat
B. Giat belajar
C. Ngantuk, pusing, dan lemas
5. Contoh sikap tertib adalah?
A. Tidak terlambat ke sekolah
B. Membuang sampah semarangan
C. Teriak-teriak di dalam kelas
6. Sebelum tidur sebagiknya kita harus?
A. Menyapu lantai
B. Mengepel lantai
C. Gosok gigi
7. Supaya kita menjadi anak yang pintar, maka harus?
A. Rajin belajar
B. Rajin beribadah
C. Rajin berlatih
8. Anak yang tertib membuang sampah di?
A. Jalan
B. Sekolah
C. Tempat sampah
9. Jika jarang menggosok gigi maka kita akan berwarna?
A. Biru
B. Kuning
C. Hijau
10. Dimas mempunyai 2 bola, kemdian dia membeli 2 bola lagi, berapakah
jumlah bola milih Dimas sekarang?
A. 2
B. 3
C. 4
Baca juga: Soal UTS Matematika Kelas 5 Semester 1 Kurikulum 2013

Contoh soal tematik essay #1


Tulis jawaban yang benar dari pertanyaan di bawah ini ya.

1. Siapa yang menerbangkan pesawat?


2. Jika jarang menggosok gigi maka gigi akan berwarna?
3. Jumlah kuku tangan dan kaki manusia berjumlah?
4. Pemain bola menendang bola menggunakan?
5. Kita harus tertib di jalan raya ketika?
6. Ketika guru mejelaskan di dalam kelas maka kita harus?
7. Membuang sampang sembarangan adalah sika tidak?
8. Andi menulis menggunakan ………………… agar bisa di hapus
menggunakan pengapus.
9. Sebelum kita menggosok gigi, maka harus mengoleskan …………………
pada sikat gigi.
10. Rita membawa buku tulis dan pensil ke sekolah
menggunakan ………………… berwarna hitam.
Baca juga: Soal Skala Kelas 5

Contoh soal tematik essay #2


Tulis jawaban dengan jelas dari pertanyaan di bawah ini.

1. Sebutkan 3 peralatan untuk makan!


Jawab: ………………………………………………………………
2. Sebutkan 2 buah kesukaanmu!
Jawab: ………………………………………………………………
3. Sebutkan hobi yang kamu sukai!
Jawab: ………………………………………………………………
4. Sebutkan nama ayah dan ibumu!
Jawab: ………………………………………………………………
5. Hitunglah jumlah bola yang dimainkan pesulap di bawah ini!
Jawab: ………………………………………………………………

Soal Tematik, Kelas 1, Semester 1

Kunci jawaban soal tematik


Jawaban Pilihan Ganda:

1. A
2. B
3. A
4. C
5. A
6. C
7. A
8. C
9. B
10. 4
Jawaban Essay bagian 1

1. Pilot
2. Kuning
3. 20
4. Kaki
5. Mau menyebrang, karena kita harus melihat ke kanan dan ke kiri, memastikan
tidak ada motor atau mobil.
6. Mendengarkan, sehingga kita mengerti apa yang diajarkan.
7. Tertib
8. Pensil
9. Pasta gigi
10. Tas Sekolah
Baca juga: Soal UTS Matematika Kelas 4 Semester 1 Kurikulum 2013

Terima kasih sudah membaca, silahkan Download Contoh Soal Tematik


Kelas 1 Semester 1 Kurikulum 2013, semoga bermanfaat. Tunggu soal
berikutnya ya tentang subtema 2 dan subtema 4.

Soal PTS Tema 2 Untuk Kelas 1 SD

40+ Contoh Soal PTS Tema 2 Untuk Kelas 1 SD dan Kunci Jawabnya Terbaru - Bagi sahabat
bospedia dimana saja berada yang ingin sekali mempelajari Soal PTS Tema 2 Untuk Kelas 1 SD ini,
adik adik bisa menguduh materi ini di bospedia dalam bentuk file doc. Berikut ini adalah rincian Soal
PTS Tema 2 Untuk Kelas 1 SD Semester 1.. SELAMAT MENGUNDUH YAA...

Berikut bospedia memberikan Soal PTS Tema 2 Untuk Kelas 1 SD

PETUNJUK UMUM
1. Tulis namamu di sudut kanan atas
2. Bacalah setiap soal dengan teliti.
3. Kerjakan dulu soal yang kamu anggap mudah.
4. Periksa kembali pekerjaanmu sebelum diserahkan pada pengawas.
A. Berilah tanda silang (x) didepan huruf a,b atau c didepan jawaban yang benar !

1.

Gambar di samping termasuk permainan yang menyehatkan yaitu . . . .


a. lomba lari
b. ular naga
c. lompat tali

2. Udin menendang . . . ke gawang.


a. bola
b. melon
c. semangka

3. Memberi selamat pada temanmu yang juara adalah sikap . . . .


a. lapang dada
b. sombong
c. iri hati

4. Bola kasti ada tiga, bola voli ada empat, berapa bola seluruhnya?
a. 5
b. 6
c. 7
5. Anak putra yang senang renang 6 siswa, anak putri 5 siswa, jumlah seluruhnya adalah . . . .
a. 13
b. 12
c. 11

II. Isilah titik-titik di bawah ini!


6. Kita harus rajin berolahraga supaya badan menjadi . . . .
7. Bola kasti ada tiga, bola voli ada empat, berapa jumlah bola semuanya....
8. Anak putra yang senang renang 6 siswa, anak putri 5 siswa, jumlah siswa seluruhnya adalah . . . .
9. Suara angin adalah . . . .
10. Jreng jreng jreng adalah suara . . . .

Tema : 2. Kegemaranku
Subtema : 2. Gemar Bernyanyi dan Menari
Kelas : I (Satu)
Hari, tanggal : Kamis, 28 September ..........
Waktu : 07.15 – 08.15 ( 60 menit )

I. Berilah tanda silang a, b, atau c pada jawaban yang kamu anggap benar!
1. Lagu “jari dan jempol tangan di . . . .
a. genggam
b. goyang
c. pegang

2. Huruf a n o p i bila disusun menjadi alat musik adalah


a. piano
b. gitar
c. suling

3.
Jumlah huruf untuk alat musik di atas adalah . . . .
a. 7
b. 8
c. 9

4. Saat bermain kamu harus . . . . dengan kelompokmu


a. kerja sama
b. tidak peduli
c. semaunya sendiri

5. mulai Pada kata di samping huruf vokalnya adalah . . . .

a. i a e
b. e a o
c. u a i

II. Isilah titik-titik di bawah ini!

6. Ketika bermain, ada teman yang jatuh, kita sebaiknya . . . .


7. Anak kelas satu yang gemar menyanyi 8 siswa, yang gemar menari 8, jumlahnya adalah .
8. Pada lagu “ Bunda Piara” berisi kasih sayang dari seorang . . . .
9. 9 - 4 =
10.Jika kita menari harus sesuai dengan . . . .

Tema : 2. Kegemaranku
Subtema : 3. Gemar Menggambar
Kelas : I (Satu)
Hari, tanggal : Jumat, 29 September ..........
Waktu : 07.15 – 08.15 ( 60 menit )

I. Berilah tanda silang a, b, atau c pada jawaban yang kamu anggap benar!
1. Posisi duduk yang benar pada saat menulis adalah . . . .
a.

b.

c.

2. Kakak suka menggambar . . . .


a. bintang
b. bunga
c. ayam

3. Bentuk lemari adalah . . . .


a. bola
b. balok
c. kubus

4. Benda di bawah ini berbentuk . . . .

a. tabung
b. kubus
c. bola

5. Setelah selesai menggambar dengan pewarna, kita harus cuci . . . .


a. kaki
b. muka
c. tangan

II. Isilah titik-titik di bawah ini!

6. Walaupun dalam satu keluarga kesukaan menggambar berbeda-beda, kita harus tetap . . . .

7. Satu satu aku sayang Ibu


Dua dua aku sayang bapak
tiga tiga sayang adik kakak
satu dua tiga sayang.......

8.
Gambar di samping berbentuk . . . .

9.

mandi dulu sebelum berangkat sekolah


Apa yang dilakukan Budi sebelum berangkat ke sekolah. . . .

10.

Gambarlah bentuk seperti di samping . . . .

Tema : 2. Kegemaranku
Subtema : 4. Gemar Membaca
Kelas : I (Satu)
Hari, tanggal : Jumat, 29 September ..........
Waktu : 08.45 – 09.45 ( 60 menit )
I. Berilah tanda silang a, b, atau c pada jawaban yang kamu anggap benar!
1. 10 - 6 =....
a. 2
b. 3
c. 4

2. Benda di samping jika dibaca berdasarkan suku katanya adalah. . . .


a. bu-nga
b. bun-ga
c. b-unga

3. ma-ja-lah Jumlah suku katanya adalah. . . .


a. 2
b. 3
c. 4

4. Pola selanjutnya berbentuk . . . .

mengurutkan pola
5. Apabila telah selesai membaca buku, buku dikembalikan ke . . . .
a. rak buku
b. meja makan
c. tempat tidur

II. Isilah titik-titik di bawah ini!

6. Membalik halaman buku harus dengan . . . .

7. u k b u Jika disusun membentuk kata . . . .

8. Urutkan bilangan berikut dari yang terbesar


5, 7, 8, 9, 10, 6
...............

9. Mencetak gambar dari bahan alam dapat menggunakan . . . .

10. Buatlah gambar yang berbentuk daun . . . .

Kunci Jawaban

Tema 2 sub tema 1


1. c
2. a
3. a
4. c
5. b
6. sehat
7. 7
8. 11
9.
10. gitar

Tema 2 sub tema 2


1. a
2. a
3. b
4. b
5. c
6. menolong
7. 16
8. Ibu
9. 5
10. irama

Tema 2 sub tema 3


1. a
2. b
3. b
4. a
5. c
6. menghargai
7. semuanya
8. segi tiga
9. mandi
10. kubus

Tema 2 sub tema 4


1. c
2. a
3. b
4. b
5. a
6. hati-hati/pelan
7. buku
8. 10, 9, 8, 7, 6, 5
9. pelepah pisang
10.

Anda mungkin juga menyukai