Anda di halaman 1dari 3

BAHAN BELAJAR UJIAN SEMESTER MATEMATIKA KELAS X

4
1. Bayangan titik A(6, -3) oleh translasi T = (−1 ) kemudian dilanjutkan rotasi sejauh 90 searah jarum jam
dengan pusat O(0,0) adalah …

2. Bayangan dari titik A(6, -5) sebagai hasil refleksi terhadap sumbu Y, kemudian dilanjutkan dilatasi
dengan pusat O(0,0) dan faktor skala 2 adalah…

  3
3. Bayangan titik A (6, -5) oleh translasi T=   kemudian dilanjutkan dengan rotasi sejauh 1800
 3 
berlawanan arah jarum jam dengan pusat O(0,0) adalah…

4. Bayangan titik B(5, 4) jika didilatasikan terhadap pusat (-2, 3) dengan faktor skala -4 adalah …

5. Titik K(a, b) direfleksikan terhadap garis y = -3 diperoleh K’(-1, 3). Koordinat titik K adalah …

6. Bayangan titik Q(-5, -3) dirotasikan sejauh 90 searah jarum jam dengan pusat O(0, 0), dilanjutkan
dengan refleksi terhadap sumbu Y adalah …

7. Bayangan titik P(-5, 7) setelah dicerminkan terhadap garis x = -4, kemudian dicerminkan kembali
terhadap garis x = y adalah…

8. Bayangan titik P(-2, 5) jika direfleksikan terhadap garis x = -3 dan dilanjutkan dengan refleksi terhadap
garis x = 4 adalah …

9. Diketahui ΔKLM dengan koordinat titik K(-4, 1), titik L(2,1) dan titik M(3, 5). Koordinat bayangan jika
segitiga tersebut didilatasi dengan skala -3 dan berpusat di (1, -2) adalah …

10. Bayangan dari kurva x2 – 16y2 = 16 oleh refleksi terhadap garis y + x = 0 adalah …

11. Titik B(2, -4) dirotasikan dengan pusat P(1,0) sejauh 30 berlawanan arah putaran jarum jam. Bayangan
titik B adalah …

12. Bayangan garis dengan persamaan 4x + 5y – 14 = 0 setelah digeser oleh T = (−3


2
) adalah …
13. Persamaan bayangan garis 3x-y+4=0 setelah dicerminkan terhadap garis y = x adalah…
  2
14. Suatu garis mempunyai persamaan 6x-7y +2c+1=0 ditranlsasi oleh T =   sehingga bayangannya
 3 
mempunyai persamaan 6x-7y+38=0. Nilai c yang memenuhi adalah…

15. Tersedia angka-angka 3, 5, 6, 7, 8 dan 9. Dari angka-angka tersebut akan dibentuk bilangan genap yang
terdiri atas tiga angka dengan syarat tidak ada angka yang berulang. Banyak bilangan yang terbentuk
adalah …

16. Pak Kardi memiliki 4 potong kemeja, 3 celana panjang dan 2 pasang sepatu berbeda yang digunakan
sehari-hari sebagai pakaian bekerja. Jika pak Kardi membuat setelan yang berbeda saat bekerja, maka
banyaknya setelan yang dapat dibuat adalah …
17. Dari 25 siswa disuatu kelas akan dipilih pengurus kelas yang terdiri atas seorang ketua, seorang wakil
ketua dan seorang sekretaris. Banyak cara untuk memilih pengurus tersebut adalah ...

18. Pengurus kelas yang terdiri dari 9 orang mengadakan diskusi dengan formasi duduk melingkar. Posisi
ketua, wakil ketua dan sekretaris selalu berdampingan. Banyak cara formasi duduk yang mungkin terjadi
adalah ...

19. Misalkan peluang seorang siswa lulus ujian dengan nilai memuaskan adalah 0,95, sedangkan peluang
seorang siswa mendapatkan pekerjaan setelah lulus dalam waktu 2 bulan pertama adalah 0,76. Peluang
seseorang lulus ujian, tetapi tidak dapat pekerjaan dalam waktu 2 bulan adalah …

20. Pada pengambilan kartu secara acak dari seperangkat karti brige yang terdiri atas 52 lembar kartu,
peluang terambilnya kartu AS berwarna hitam atau berwarna merah adalah …

21. Seorang petani membeli 4 ekor sapi, 3 ekor kuda dan 2 ekor kambing dari seorang peternak yang
memiliki 6 ekor sapi, 7 ekor kuda dan 10 ekor kambing. Banyaknya cara petani tersebut memilih hewan-
hewan itu adalah ...

22. Dari percobaan melambungkan dua dadu bersamaan sebanyak 72 kali, maka banyaknya frekuensi
harapan munculnya mata dadu berjumlah 8 atau 9 adalah …

23. Peluang tanaman dapat tumbuh dengan ditanam pada lahan gambut adalah sebesar 0,65. Jika suatu
lembaga swadaya masyarakat menyediakan sebanyak 500 batang tanaman, maka banyaknya tanaman
yang diharapkan dapat tumbuh dengan baik adalah …

24. Di dalam suatu kotak terdapat 8 bola berwarna merah dan 4 bola berwarna putih. Dari dalam kotak akan
diambil 3 bola sekaligus, maka banyaknya peluang terambilnya 2 bola berwarna merah adalah …

25. Diagram batang berikut menggambarkan banyak siswa di suatu SMK menurut jenis kelamin dalam
waktu empat tahun, dari tahun 2016 sampai tahun 2019.
150
125
100
75
50
25
0
2016 2017 2018 2019

Laki-laki Perempuan

Selidiki dan tuliskan pernyataan yang sesuai dengan data pada diagram di atas!

26. Banyaknya kata yang dapat disusun dari semua huruf pada kata PENCACAHAN adalah …

27. Dua uang logam dilambungkan bersamaan. Banyaknya titik sampel yang dapat terjadi adalah…

28. Pada pelemparan sebuah uang logam dan sebuah dadu, peluang munculnya angka pada uang logam dan
mata dadu lebih dari 3 adalah…

29. Pada kejadian A dan B merupakan kejadian yang saling bebas dengan P(A) = 0, 25 dan P (B) = 0, 6
maka nilai P(A∩B) adalah…
30. Tiga uang logam dilempar bersama-sama sebanyak 120 kali. Frekuensi harapan munculnya tiga gambar
adalah…

Anda mungkin juga menyukai