Anda di halaman 1dari 2

Bab VII.

Layanan Klinis yang Berorientasi Pasien (LKBP)

Standar :
7.8. Penyuluhan/pendidikan kesehatan dan konseling kepada pasien/keluarga.
Penyuluhan kepada pasien/keluarga pasien mendukung peran serta mereka dalam setiap
pengambilan keputusan dan pelaksanaan layanan

Kriteria :
7.8.1.Pasien/keluarga memperoleh penyuluhan kesehatan dengan pendekatan yang komunikatif
dan bahasa yang mudah dipahami

DOKUMEN
1. SOP dan bukti pelaksanaan pendidikan/penyuluhan pada pasien
2. Panduan penyuluhan pada pasien
3. Media penyuluhan
4. Hasil evaluasi terhadap efektifitas penyampaian informasi atau edukasi pada pasien

DOKUMEN TELUSUR
1. Bukti pelaksanaan pendidikan/penyuluhan pada pasien
2. Media penyuluhan pada pasien
3. Hasil evaluasi terhadap efektifitas penyampaian informasi atau edukasi pada pasien

PEDOMAN
1. Panduan penyuluhan pada pasien

SOP
1. SOP Pendidikan/penyuluhan pada pasien

DATA KELENGKAPAN DOKUMEN TELUSUR


KRITERIA 7.8.1.
NO DOKUMEN TELUSUR KETERANGAN
BA BL SL
1 SK16.7 ttg penyuluhan/pendidikan pada p/
Meliputi :
-
2 Panduan penyuluhan pada p/
Meliputi :
- Informasi penyakit
- Informasi obat dan penggunaannya
- Informasi ttg alat medis jika ada
- Informasi etika di Puskesmas
- Informasi PHBS
3 Metode atau teknik penyuluhan melalui gambar, Leaflet, brosur, dll
4 Catatan penyuluhan/pendidikan pada p/ dalam catatan medis
5
6
7

Anda mungkin juga menyukai