Anda di halaman 1dari 5

Gambar Sel Hewan dan Tumbuhan – Lengkap Dengan

Fungsi dan Struktur


Gambar Sel Hewan dan Tumbuhan – Hewan dan tumbuhan adalah golongan dari makhluk
hidup, dan tentu saja semua makhluk hidup yang ada di dunia ini memiliki sel di dalam tubuhnya
yang memiliki fungsi untuk membantu melakukan aktivitas penting bagi kehidupan makhluk
hidup tersebut.

Sel sendiri merupakan bagian yang kecil yang terdapat di dalam tubuh makhluk hidup. Baik
hewan, tumbuhan mau pun manusia, Nah untuk kali ini secara khusus kita akan membahas
mengenai sel yang terdapat pada hewan dan tumbuhan.

Sel yang ada di dalam hewan dan di dalam tumbuhan sendiri mempunyai fungsi masing masing
yang sangat penting bagi keberlangsungan hidupnya, untuk lebih lengkapnya kami juga sudah
mengemas secara lengkap mengenai fungsi dari sel yang ada pada hewan dan tumbuhan.

Untuk lebih lengkapnya, yuk simak di bawah ini penjelasan mengenai fungsi dari sel hewan dan
tumbuhan.

Fungsi Sel Hewan dan Tumbuhan

1. Sel Hewan Beserta Fungsinya

Yang dimaksud dengan sel pada hewan adalah suatu unit dasar mau pun unit yang paling kecil di
dalam tubuh sebuah makhluk hiduo termasuk di dalam tubuh hewan. Di dalam tubuh hewan
terdapa beberapa sel yang mempunyai fungsi fungsi penting, dan berikut ini lah fungsi penting
dari sel hewan.

1. Mitokondria

Sel berikut inimemiliki fungsi sebagai tempat untuk melakukan proses respirasi untuk
menghasilkan energi.

2. Ribosom

Ribosom merupakan salah satu sel hewan yang memiliki fungsi sebagai proses sintesis protein.

3. Retikulum endoplasma

Baca Juga : Carnivora - Pengertian, Contoh, dan Ciri cirinya

Sel satu ini merupakan sel yang memiliki fungsi untuk membantu proses metabolisme lemak,
karbohidrat dan juga protein.

4. Badan golgi

Badan golgi adalah sel yang memiliki fungsi untuk membantu dalam proses sintesis protein.

5. Lisosom

Lisosom merupakan sel yang memiliki fungsi untuk memperbaharui bagian bagian sel lain yang
sudah mengalami kerusakan atau sudah rusak.

2. Sel Pada Tumbuhan Beserta Fungsinya

Jika kamu sudah tahu fungsi dari sel pada hewan maka kali ini kamu juga wajib tahu sel pada
tumbuhan dan fungsinya. Maka dari itu mari kita cari tahu apa aja sel yang ada di dalam tubuhan
dan fungsinya, simak di bawah ini penjelasannya ya!

1. Nukleus

Nukleus merupakan sel yang memiliki fungsi sebagai tempat administrasi yang paling utama
serta memiliki tugas untuk mengkoordinasi proses metabolisme, nukleus ini juga memiliki fungsi
di dalam proses pembelahan sel.

2. Plastisida
Plastisida adalah sel di dalam tumbuhan yang memiliki fungsi untuk membantu proses
fotosintesis dikarenakan plastisida mengandung pigmen klorofil.

3. Ribosom

Ribosom adalah sel di dalam tumbuhan yang bertanggung jawab terhadap proses sintesis protein,
sel ribosom ini sendiri melekat di dalam retikulum endoplasma atau pun di dalam organel yang
lainnya.

Sel adalah suatu unit fungsional dan juga struktual yang sangat kecil yang ada di dalam tubuh
setiap makhluk hidup seluler, baik hewan dan tumbuhan pastinya memiliki sel, makhluk hidup
yang memiliki sifat seluler sendiri terdiri atas satu sel yang disebut dengan uni seluler, sebut saja
pada bakteri, tumbuhan dan berbagai jenis hewan tinggkat tinggi lainnya.
Struktur Sel Pada Hewan dan Tumbuhan

1. Struktur Sel Pada Hewan

Berikut ini adalah struktur sel yang terdapat pada hewan :

1. Membran Sel
2. Protoplasma atau Sitoplasma
3. Nukleus
4. Retikulum Endoplasma
5. Ribosom
6. Mitokondria
7. Apparatus Golgi atau Badan Golgi / Diktiosom
8. Peroksisom
9. Mikrotubula atau mikrotubus
10. Mikrofilamen
11. Vakuola
12. Lisosom

2. Struktur Sel Pada Tumbuhan

Berikut ini adalah struktur sel yang ada pada tumbuhan :

1. Dinding Sel
2. Plastida
Terdapat beberapa jenis plastisida yakni :

a. Leukoplas

merupakan plastisida yang berwarna putih dan mempunyai fungsi sebagai media untuk
menyimpan makanan yang terdiri atas :

– Amiloplas atau penyimpan amilum.

– Elaioplas atau lipidoplas berfungsi sebagai media penyimpanan lemak atau minyak.

– Proteoplas (sebagai media penyimpan protein)

b. Kloroplas

c. Kromoplas

d. Vakuola

3. Peroksisom (Badan Mikro)


4. Plasmodesmata

Anda mungkin juga menyukai