Anda di halaman 1dari 2

Jl. Dr. Ir. H. Soekarno No.

2 Surabaya

KEPUTUSAN DIREKTUR
RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK KENDANGSARI MERR SURABAYA
NOMOR : 954/KS-MERR/SK-DIR/III/2019
Tentang :
PANDUAN
PENCEGAHAN PASIEN CEDERA KAREN JATUH
DI RSIA KENDANGSARI MERR SURABAYA

Menimbang : a. Bahwa dalam proses pelayanan pasien harus


mengutamakan prinsip keselamatan pasien selama
dalam lingkungan Rumah Sakit Ibu dan Anak
Kendangsari Merr Surabaya.
b. Bahwa dalam mengutamakan keselamatan pasien
salah satunya adalah pencegahan pasien cedera karena
jatuh di RSIA Kendangsari Merr Surabaya.
c. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana
dimaksud dalam butir a dan b perlu ditetapkan dengan
Surat Keputusan Direktur.

Mengingat : a. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 44 tahun


2009 tentang Rumah Sakit
b. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 72 Tahun 2016 tentang Standart Pelayanan
Kefarmasian di Rumah Sakit
c. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 11 Tahun 2017 tentang Keselamatan Pasien
Rumah Sakit
d. Surat Keputusan Direktur RSIA Kendangsari Merr
Surabaya Nomor 953/KS-MERR/SK-DIR/III/2019
Jl. Dr. Ir. H. Soekarno No. 2 Surabaya

tentang Kebijakan pencegahan cedera karena pasien


jatuh

M E M U T U S K A N

Menetapkan : KEPUTUSAN DIREKTUR RSIA KENDANGSARI


MERR TENTANG PANDUAN PENCEGAHAN
CEDERA KARENA PASIEN JATUH DI RSIA
KENDANGSARI MERR SURABAYA.
Pertama : Panduan pencegahan cedera karena pasien jatuh di RSIA
Kendangsari Merr Surabaya, sebagaimana tercantum
dalam Lampiran Keputusan di RSIA Kendangsari Merr
Surabaya.
Kedua : Panduan ini mengatur standar pencegahan cedera karena
pasien jatuh di RSIA Kendangsari Merr Surabaya
Ketiga : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya, dan
apabila di kemudian hari ternyata terdapat kekeliruan
dalam penetapan ini akan diadakan perbaikan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Surabaya
Tanggal : 1 Maret 2019
Direktur RSIA Kendangsari Merr Surabaya

dr. Sukamto, Sp.OG

Anda mungkin juga menyukai