Anda di halaman 1dari 7

Judul proposal:

IMPLEMENTASI BBS (BEHAVEOUR BASED SAFETY)


SEBAGAI UPAYA PENURUNAN UNSAFE ACTION PADA AKTIVITAS
PENAMBANGAN BATU KAPUR PT. SEMEN BATURAJA (PERSERO)
TBK

Maksud dan tujuan:

1. Mengidentifikasi Pelaksanaan Program Bbs (Behaveour Based Safety)


Dalam Upaya Penurunan Unsafe Ation Pada Aktivitas Penambangan Batu
Kapur Pt. Semen Baturaja (Persero) Tbk

2. menganalisis program Bbs (Behaveour Based Safety) dengan upaya


penurunan unsafe action Pada Aktivitas Penambangan Batu Kapur Pt.
Semen Baturaja (Persero) Tbk
KUISIONER PENELITIAN

PENERAPAN BBS (BEHAVEOUR BASED SAFETY)


SEBAGAI UPAYA PENURUNAN UNSAFE ACTION PADA AKTIVITAS
PENAMBANGAN BATU KAPUR PT. SEMEN BATURAJA (PERSERO)
TBK

Kepada Yth:

Bapak / Ibu Responden

Di-
Tempat.

Dengan hormat,
Dalam rangka penelitian tugas akhir jurusan teknik pertambangan
sekolah tinggi ilmu teknik prabumulih dengan judul ”Penerapan Bbs
(Behaveour Based Safety) Sebagai Upaya Penurunan Unsafe Action
Pada Aktivitas Penambangan Batu Kapur Pt. Semen Baturaja (Persero)
Tbk” Bersama ini mohon berkenan Bapak/Ibu/Saudara untuk memberikan
jawaban yang sesuai dengan kondisi yang sebenarnya. Atas bantuannya
saya ucapkan terima kasih.

Hormat saya,

Syukron maha restu


I. IDENTITAS RESPONDEN

1. Jenis Kelamin : a. Laki-Laki, b. Perempuan

2. Pendidikan Terakhir : a. SMP, c. S1

b. SMA d. lainnya

3. Lama Bekerja : a. 1-≤3 Tahun, c. ≥6-≤10 Tahun

b. ≥4-≤5 Tahun ,

4. Usia Anda saat ini : a. 17-≤20 Tahun, c. ≥26-≤30 Tahun,

b. ≥21-≤25 d. ≥31 Tahun


Tahun,

II. PETUNJUK PENGISIAN

1. Mohon memberi tanda centang/contreng (√) pada jawaban yang


Bapak/Ibu anggap paling sesuai dan mohon mengisi bagian
yang membutuhkan jawaban tertulis.
2. Setelah mengisi kuesioner ini mohon Bapak/Ibu dapat
memberikan kembali kepada yang menyerahkan kuesioner
ini pertama kali
3. Keterangan alternatif dan skor
a. SS = Sangat Setuju Nilai Skor =5

b. S = Setuju Nilai Skor =4

c. N = Netral Nilai Skor =3

d. TS = Tidak Setuju Nilai Skor =2

e. STS = Sangat Tidak Setuju Nilai Skor =1


BAGIAN 1 FAKTOR TINDAKAN TIDAK AMAN (UNSAFE ACTION)

Centang (√) salahsatu jawaban anda pada kotak yang telah di sediakan!
SS= Sangat Setuju TS= Tidak Setuju N= Netral
S = Setuju STS = Sangat Tidak Setuju
NO Pertanyaan/pernyataan SS S TS STS N
1. Saya membaca dan mengenali
prosedur/proses kerja dalam
melaksanakan pekerjaan
2. saya melahkukan pekerjaan sesuai
dengan prosedur yang berlaku
3. Saya memakai alat pelindung diri (APD)
sesuai dengan jenis bahaya di tempat
kerja
4. Cara saya memberikan peringatan
kepada rekan saya terhadap adanya
suatu bahaya mudah di mengerti
5. saya mengkonsumsi obat obatan
/minuman beralkohol saat sedang
bekerja di tempat kerja
6. Saya menyelesaikan pekerjaan dengan
terburu buru demi menyelesaikan
pekerjaan dengan tepat waktu
7. Saya bercanda/berkelakar dengan rekan
saat bekerja
8. Saya merokok saat sedang bekerja
2. PRILAKU AMAN (SAFETY BEHAVEOUR) KARYAWAN
NO Pertanyaan/pernyataan SS S TS STS N
1. Saya selalu memakai alat pelindung diri
(APD) di manapun saya di tempatkan
bekerja pada penambangan ini
2. Saya mematuhi/mengikuti prosedur kerja
setiap melahkukan pekerjaan
3. Mematuhi peraturan kerja merupakan
salahsatu tindakan untuk memperkecil
resiko bahaya di tempat kerja
4. Menurut saya mematuhi peraturan K3 di
tempat kerja merupakan prioritas yang
paling utama
5. Saya selalu menolak dengan sopan jika
diminta supervisor melahkukan pekerjaan
di luar kemampuan saya
6. Saya mengingatkan rekan kerja jika
melahkukan tindakan yang memicu
kecelakaan
3. KOMITMEN PERUSAHAAN
NO Pertanyaan/pernyataan SS S TS STS N
1. Pihak Pt. Semen Baturaja (Persero) Tbk
telah memiliki prosedur kerja di setiap
aktivitas pekerjan
2. Pihak perusahaan menyediakan
peralatan k3 yang lengkap
3. Pihak perusahaan mewajibkan kepada
seluruh pekerja untuk menggunalan Alat
Pelindung Diri (APD) Selama
melahkukan pekerjaan di area
penambangan
4. Perusahaan wajib menegur/menghukum
pekerja yang tidak menggunakan Alat
Pelindung Diri (APD)
5. Perusahaan memberikan penghargaan
bagi pekerja yang menunjukan work
instruction/intruksi kerja
6. Perusahaan memberikan bonus kepada
setiap pekerja yang melaporkan kejadian
pelanggaran SOP yang dapat
menimbulkan kecelakaan
4. PENGAWASAN

NO Pertanyaan/pernyataan SS S TS STS N
1. Pihak pengawas selalu melahkukan
pengecekan Alat Pelindung Diri (APD)
sebelum saya memulai pekerjaan
2. Sebelum bekerja saya selalu di ingatkan
untuk bekerja sesuai dengan Setandar
Oprasional Kerja (SOP)
3. Pihak pengawas rutin melahkukan
pengecekan di area kerja
4. Pihak pengawas selalu menegur jika
saya melahkukan tindakan yang tidak
aman(unsafe action)
5. Pihak pengawas selalu memuji jika
kinerja pekerja meningkat

Anda mungkin juga menyukai