Anda di halaman 1dari 7

Isi, Metode, Alat dan

Lingkungan Pendidikan

Isi Pendidikan. PIP 1


Isi Pendidikan
• Kandungan Isi Pendidikan
– Nilai dan Sikap
– Pengetahuan
– Ketrampilan
– Humaniora
– Kewarganegaraan
• Kurikulum dan Program Pendidikan
– Kurikulum (isi pendidikan dalam pendidikan formal), adalah
keseluruhan mata pelajaran yang disusun secara sistematis dan
berurutan dan disajikan kepada anak didik (dalam arti sempit)
– Dalam arti luas, keseluruhan kegiatan yang disusun dan
dikembangkan oleh sekolah, diperuntukan bagi anak didik
dengan bimbingan guru (intra kurikuler dan ekstra kurikuler)

Isi Pendidikan. PIP 2


Faktor yang perlu diperhatikan
dalam penyusunan kurikulum
• Harus mengingat kepentingan peserta
didik, yaitu pertumbuhan & perkembangan
serta kebutuhannya.
• Perkembangan ilmu pengetahuan dan
teknologi
• Mengacu dan menunjang pembangunan
• Perkembangan dan dinamika masyarakat
(lingkungan)
• Kesenian dan kebudayaan
Isi Pendidikan. PIP 3
Bagan Penyusunan Kurikulum
1. Pertumbuhan dan perkembangan
Peserta didik
2. Kebutuhan Anak didik

Tujuan Tujuan
Kurikulum Pendidikan Nasional
Nasional

UU No 20
Pemb UUD
Th. 2003
Alinea 4
3. Perkembangan Iptek
4. Pembanguan Nasional
5. Lingkungan sekitar
6. Kesenian
Isi Pendidikan. PIP 4
Hubungan antara Isi Pendidikan,
Kurikukum dan Bahan Pendidikan

Pendidikan di Pendidikan
Sekolah Di Luar Sekolah

Disajikan Disajikan

Kurikulum

Diwadahi

Bahan Pendidikan
Atau isi Kurikulum

dicarikan

Isi Pendidikan
Isi Pendidikan. PIP 5
Metode Pendidikan
• Metode Pendidikan: Cara-cara yang
dipergunakan orang untuk membantu dan
membimbing anak dlm pertumbuhan jiwa
dan seluruh pribadi
• Metode pengajaran: cara-cara yang
dipergunakan orang dalam menyajikan
Iptek dan ketrampilan

Isi Pendidikan. PIP 6


Faktor pemilihan Metode
Pendidikan
• Kepentingan anak
didik
• Tujuan Pendidikan
• Isi atau materi
pendidikan

Isi Pendidikan. PIP 7

Anda mungkin juga menyukai