Anda di halaman 1dari 2

PULMONAL

ANATOMI TERAPAN SISTEM RESPIRASI

SANGKAR TORAK

Berfungsi untuk melindungi organ-organ penting dari respirasi dan


sirkulasi, termasuk pula liver dan perut.

Sangkar torak dibentuk oleh :

 12 VTh
 12 pasang costa dan cartilago coatae.
 Sternum

Costa 1-7 pd bag posterior berhubungan langsung dengan


collumna vertebralis, sedang pada bagian depan melalui cartilago
costae akan melekat pada sternum.

Costae 8-10 cartilago costanya akan melekat pada cartilago costae


diatasnya.

Costa 11-12 tidak melekat pada tulang costa diatasnya.

Ada dua buah persendian yang


dibentuk oleh costa & VTh :

 costovertebral joint
 costotransvers joint
PLEURA : Selaput elastis yang menyelimuti paru-paru.

Terdiri dari dua lapisan :

 pleura parietalis melapisi rongga dada luar


 pleura visceralis membungkus paru-paru

CAVUM PLEURAE : Antara kedua pleura.

Adanya kavum pleura memungkinkan paru-paru


mengembang  udara dapat masuk ke dalam paru-
paru. Pada pleura terdapat cairan  pelumas
permukaan pleura  tidak tergesek saat paru-paru
mengembang.

CIRI-CIRI PLEURA :

 Lapisan ganda jaringan tipis.


 Terdiri dari; sel-sel mesotelial, jaringan ikat, pembuluh–pembuluh darah kapiler, dan pembuluh–
pembuluh getah bening.
 Seluruh jaringan tersebut memisahkan paru–paru dari dinding dada dan mediastinum.
 Pleura terdiri dari 2 lapisan yang berbeda yakni pleura viseralis dan pleura parietalis.
 Kedua lapisan pleura ini bersatu pada hilus paru.

Anda mungkin juga menyukai