Anda di halaman 1dari 3

UJI CHI-SQUARE

A.

B. Kegunaan Chi-Square
1. Ada tidaknya asosiasi antara 2 variabel (Independent test)
2. Apakah suatu kelompok homogen atau tidak (Homogenity test)
3. Uji kenormalan data dengan melihat distribusi data (Goodness of fit test)
4. Digunakan untuk menganalisis data yang berbentuk frekuensi.
5. Digunakan untuk menentukan besar atau kecilnya korelasi dari variabel-variabel yang
dianalisis.
6. Cocok digunakan untuk data kategorik, data diskrit atau data nominal

C. Syarat Uji Chi-Square


Uji chi-square merupakan uji non parametris yang paling banyak digunakan. Namun perlu
diketahui syarat-syarat uji ini adalah: frekuensi responden atau sampel yang digunakan
besar, sebab ada beberapa syarat di mana chi square dapat digunakan yaitu:
1. Tidak ada cell dengan nilai frekuensi kenyataan atau disebut juga Actual Count (F0)
sebesar 0 (Nol).
2. Apabila bentuk tabel kontingensi 2 X 2, maka tidak boleh ada 1 cell saja yang memiliki
frekuensi harapan atau disebut juga expected count (“Fh”) kurang dari 5.
3. Apabila bentuk tabel lebih dari 2 x 2, misak 2 x 3, maka jumlah cell dengan frekuensi.

D. Pengambilan Keputusan
Ketentuan yang menyatakan ada tidaknya dalam pengambilan keputusan, adalah:
1. Bila harga Chi Square (X2) ≥ Tabel Chi Square è Hipotesis Nol (H0) ditolak & Hipotesis
Alternatif (Ha) diterima.
2. Bila harga Chi Square (X2) < Tabel Chi Square è Hipotesis Nol (H0) diterima &
Hipotesis Alternatif (Ha) ditolak.
Contoh
1. Judul : “Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Kelas VIII Madrasah Tsanawiyah
Negeri 2 Pontianak pada Materi Lingkaran”.
2. Rumusan Masalah : Bagaimana Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Kelas VIII
Madrasah Tsanawiyah Negeri 2 Pontianak pada Materi Lingkaran?
3. Hipotesis Penelitian
siswa mampu memecahkan masalah pada materi lingkaran.
siswa tidak mampu memecahkan masalah pada materi lingkaran.
4. Hipotesis Statistik
H0: X2 hitung X2 tabel, artinya distribusi data tidak normal
H1: X2 hitung < X2 , artinya data berdistribusi normal.
5. Data

Akan diuji normalitas untuk data Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Kelas

VIII Madrasah Tsanawiyah Negeri 2 Pontianak pada Materi Lingkaran. Apakah data

tersebut berdistribusi normal? Datanya adalah sebagai berikut

No X No X
1 57 11 50
2 51 12 44
3 52 13 72
4 51 14 78
5 65 15 66
6 78 16 48
7 71 17 71
8 71 18 78
9 64 19 70
10 58 20 65
6. Analisa (SPSS)

7. Kesimpulan
Hasil signifikansi p-value sebesar 0,273 (>0,05) maka 𝐻0 diterima. Sehingga
kesimpulannya siswa mampu memecahkan masalah pada materi lingkaran.

Sumber
https://elearningti3605.wordpress.com/2013/12/26/uji-chi-square/
https://www.academia.edu/9422882/MENGHITUNG_CHI-KUADRAT_CHI-
SQUARE_NORMALITAS_UNTUK_DATA_PENELITIAN

Anda mungkin juga menyukai