Anda di halaman 1dari 2

IDENTIFIKASI PASIEN

No. Dokumen :A/VII/SOP/2018/083


No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit : 12 April 2018
Halaman :1/2

UPT
PUSKESMAS dr. Henny Safitri
NIP.19671123 199903 2 003
AMPLAS

1. Pengertian Identifikasi pasien adalah Suatu proses kegiatan yang dilakukan


untuk mengidentifikasi pasien agar tidak terjadi kekeliruan.

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk mengidentifikasi


semua persyaratan yang diinginkan oleh pelanggan terhadap
pelayanan kesehatan rawat jalan
3. Kebijakan
Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas Amplas Nomor
A/VII/SK/2018/057 tentang Pelayanan Klinis

4. Referensi 1. Peraturan menteri kesehatan republik nomor


269/MENKES/PER/III/2008 tentang rekam medis
2. SK pelayanan Klinis
5. Prosedur 1. Petugas pendaftaran menanyakan identitas pasien
a. Nama
b. Kepala keluarga
c. Alamat
d. Tanggal Lahir / Umur
2. Mengulang pertanyaan dua dari empat poin diatas untuk
memastikan
3. Petugas mencatat data pasien ke Rekam Medik dan buku
kunjungan pasien diruangan masing-masing.

Petugas pendaftaran menanyakan


identitas pasien

Mengulang pertanyaan dua dari empat poin


6. Unit Terkait
diatas untuk memastikan

Petugas mencatat data pasien ke


Rekam Medik dan buku kunjungan
pasien

7. Unit Terkait 1. R.Pemeriksaan


2. R.Farmasi
3. Laboratorium

Anda mungkin juga menyukai