Anda di halaman 1dari 9

Indo Aerodynamic

Kumpulan Materi-materi Pelajaran di Penerbangan

SUBSCRIBE

Contoh Soal Flight Control

- August 02, 2019

SOAL

1. Salah satu sistem dalam pesawat terbang untuk mengendalikan pesawat selama terbang.
Merupakan pengertian dari….

a. Stability

b. Flight Control

c. High Lift Devices

d. Penyeimbang Aerodinamik

e. Aircraft Performent

2. Primary flight control meliputi….

a. Aileron, elevator, dan rudder

b. Plain flap, split flap, dan fowler flap

c. Fixed slot, automatic slot, dan blown slot

d. Pitching, rolling, dan yawing

e. Trim tab, servo tab, dan balanced tab

3. Secondary flight control (kemudi yang kedua) meliputi….

a. Pitching
b. Fixed slot

c. Rudder

d. Fowler flap

e. Bermacam-macam Tab

4. Salah satu contoh bagian-bagian dari auxilary flight control (kemudi bantu) adalah….

a. Fixed slot

b. Split flap

c. Tab

d. Speed brake

e. double slotted flap

5. Pengalihan udara ini menghasilkan kekuatan tidak seimbang untuk memutar pesawat sekitar
sumbu. Sumbu yang terhubung pada primary flight control adalah….

a. Directional Axis, Lateral Axis, Vertical Axis

b. Longitudinal Axis, Differential Axis, Vertical Axis

c. Longitudinal Axis, Lateral Axis, Vertical Axis

d. Horizontal Axis, Lateral Axis, Directional Axis

e. Horizontal Axis, Longitudinal Axis, Vertical Axis

6. Untuk gerak pesawat miring kiri dan miring kanan terhadap sumbu longitudinal axis. Merupakan
fungsi dari….

a. Rudder

b. Aileron

c. Elevator

d. Pitching
e. Yawing

7. Digunakan untuk mengontrol stabilitas memanjang (longitudinal stability). Merupakan fungsi dari….

a. Rudder

b. Aileron

c. Elevator

d. Pitching

e. Yawing

8. untuk mengontrol arah pesawat (directional stability), Gerakan berputar pada sumbu vertikal.
Merupakan fungsi dari….

a. Rudder

b. Aileron

c. Elevator

d. Pitching

e. Yawing

9. Gerakan mengangguk atau gerakan ke atas dan ke bawah dari nose pesawat, bergerak pada sumbu
lateral pesawat. Adalah fungsi dari….

a. Rudder

b. Aileron

c. Elevator

d. Pitching

e. Yawing

10. Gerakan berguling dari pesawat, rolling bergerak pada sumbu longitudinal pesawat. Fungsi dari….
a. Rudder

b. Elevator

c. Pitching

d. Rolling

e. Yawing

11. Gerakan menggeleng atau nose pesawat bergerak ke kiri dan ke kanan, bergerak pada sumbu
vertical pesawat. Merupakan fungsi dari….

a. Rudder

b. Aileron

c. Pitching

d. Rolling

e. Yawing

12. Ia merupakan airfoil kecil yang dipasang pada bagian trailing edge dari primary flight control. Ini
merupakan ciri-ciri dari….

a. Primary Flight Control

b. Secondary Flight Control

c. Auxiliary Flight Control

d. Flight Control

e. Stability Control

13. Sebuah airfoil tambahan kecil berengsel ke control surface (sebagai tariling edge) untuk membantu
menstabilkan pesawat dalam penerbangan. Merupakan pengertian dari….

a. Fixed slot

b. Split flap

c. Tab
d. Speed brake

e. double slotted flap

14. Untuk tekanan yang harus dikeluarkan saat memposisikan sudut tanjak/tukik. Ini merupakan fungsi
dari….

a. Fixed slot

b. Split flap

c. Tab

d. Speed brake

e. double slotted flap

15. Perangkat berengsel kecil yang terpasang pada control surface pesawat untuk membantu
pergerakan control surface. Ini merupakan pengertian dari….

a. Trim Tab

b. Servo Tab

c. Anti-servo Tab

d. Servo Tab And Anti-servo Tab

e. Balanced Tab

Baca Juga : Contoh Soal Aliran Udara (Air Flow)

Oleh Dhani Maulana

Comments
Popular posts from this blog

Flight Control

- May 20, 2017

Pengertian Flight Control

Flight control adalah salah satu sistem dalam pesawat terbang untuk mengendalikan pesawat selama
terbang.

Flight control dibagi atas tiga kelompok:

Primary flight control (kemudi utama) meliputi aileron, elevator dan rudder. Secondary flight control
(kemudi yang kedua) meliputi tab. Auxilary flight control (kemudi bantu) meliputi flap, spoiler, speed
brake, slat, leading edge slot dan slot.

Pada pesawat terbang dikenal tiga macam gerakan dasar yaitu:

1. Gerakan naik turun (pitching)

2. Gerakan berguling (rolling)

3. Gerakan berputar (yawing)

Baca Juga : Contoh Soal Flight Control

I. Primary flight control

Primary flight control surface adalah kemudi utama pada pesawat terbang. Bagian-bagian yang termasuk
dalam primary flight control surface adalah

1. Aileron

2. Elevator

3. Rudder
Primary flight control surface dari pesawat sayap tetap melekat pada badan pesawat pada engselnya
atau tempatnya sehingga mereka dapat bergerak dan dengan demikan membelokkan aliran u…

READ MORE

Weight and Balance

- August 01, 2019

Image

Pengertian WeightPengertian weight menurut Ibrahim Shahib (1997:17) yg dimaksud weight adalah
ukuran dan gaya gravitasi bumi terhadap benda material.kekuatan gravitasi berpengaruh pada massa
pesawat, sedangkan beban pesawat tergantung pada beban pesawat dan jumlah muatan.

Pengertian BalancePengertian balance atau keseimbangan mengacu pada posisi center of gravity pada
pesawat. Yang dimaksud balance adalah titik pusat antara bagian depan dan bagian belakang pesawat
dimana CG harus terletak dalam keadaan seimbang. International Air Transport Association
(IATA)menjekaskan bahwa total nilai dan momen (weight x arm) pesawat yg bergerak searah jarum jam
sebanding dengan total nilai momen pesawat yg bergerak tidak searah dengan jarum jam. Maka kondidi
tersebut dinamakan balance. Prinsip –prinsip weight and balance menurut Ibrahim Sahib : 1.Prinsip-
prinsip berat kekuatan daya angkut pesawat dijalankan oleh airfiol yg menghasilakn kekuatan agar
pesawat tetap berada di udara. 2. Pengaruh segalan be…

READ MORE

Gaya-Gaya yang Bekerja Pada Pesawat

- May 06, 2019

Image

1. Empat Gaya Dasar pada Pesawat Apabila kita membahas mengenai pesawat terbang maka kita tidak
akan jauh dari membahas tentang ilmu fisika yang selalu setia menyertai dan menyebabkan pesawat
yang kita tumpangi dapat terbang tinngi di angkasa. Mulai dari pesawat tanpa mesin hingga pesawat
komersial sebesar A380 perlu memperhatikan aspek yang berkaitan dengan ilmu fisika.

Ilmu fisika yang membahas tentang bagaimana cara pesawat dapat terbang sangat sekali beragam,
dimulai dari Wright Bersaudara merancang pesawat yang membuka pintu dunia terhadap luasnya dunia
aviasi (penerbangan) hingga designer airbus dan boeing berlomba – lomba membuat design pesawat
yang sangat efisien.
Lancar dan bagusnya suatu penerbangan mulai dari penerbangan kecil hingga suatu penerbangan
berkelas besar tentulah dipengaruhi oleh banyak sekali faktor dan hal berperan disana. Namun lancar
dan bagusnya suatu penerbangan bergantung kepada kemampuan manusia yang ada untuk
merencanakan dan berkoordinasi dengan te…

READ MORE

Aicraft Structure Repair

- August 01, 2019

Image

Penjelasan Umum Metoda perbaikan bagian-bagian struktur badan pesawat udara bermacam-macam
serta bervariasi, dan tidak ada pola perbaikan yang baku yang telah ditemukan di berbagai kasus
kerusakan. Namun ada beberapa hal yang harus diperhatikan dalam pelaksanaan pergantian dan
perbaikan struktur badan pesawat udara yaitu: a. Mempertahankan kekuatan aslinya (Maintaining
original strength), artinya kekuatan material pengganti harus sama dengan kekuatan material aslinya. b.
Tipe,ukuran dan jumlah rivet yang dibutuhkan dihitung sesuai aturan ,agar kekuatannya sama dengan
aslinya. c. Ketebalan ( thickness) material pengganti sama dengan tebal aslinya. d. Jenis material
pengganti tidak lebih berat dari material aslinya ( keeping weight to a minimum ). e. Mempertahankan
bentuk contour sesuai aslinya ( maintaining original contour), artinya mempertahankan dan membuat
contour perbaikan struktur komponen sesuai dengan bentuk aslinya.

Perbaikan struktur rangka /badan pesawat udara dalam …

READ MORE

Aliran Udara (Air Flow)

- May 21, 2017

I. Boundary Layer Boundary layer adalah batas lapisan udara yang mengalir bergerak melalui sebuah
benda dengan kecepatan lapisan udara dari yang terkecil sampai suatu daerah yang mempunyai
kecepatan lapisan yang maksimum.

ketika udara melewati permukaan papan sebelah atas lebih kasar di bandingkan permukaan bawah.
Karena pengaruh keadaan permukaan papan yang berlainan maka kecepatan lapisan udara yang
maksimum dibawah permukaan papan mempunyai jarak yang lebih kecil terhadap papan dibandingkan
dengan yang terjadi pada bagian atas papan. Jarak antara permukaan benda sampai dengan kecepatan
aliran udara maksimum disebut ketebalan Boundary Layer.
Baca Juga : Contoh Soal Aliran Udara (Air Flow)

II. Gesekan Permukaan (Skin Friction) Setiap aliran udara yang melalui suatu benda akan mengalami
pergesekan dengan permukaan benda tersebut. Gesekan ini akan menimbulkan suatu hambatan atau
tahanan.

Besar kecilnya tahanan ini ditentukan oleh :

- Keadaan permukaan benda

- Kecepatan u…

READ MORE

Powered by Blogger

Theme images by Galeries

Follow

My photo

DHANI MAULANA

VISIT PROFILE

Followers

Labels

Indo Aerodynamic

SUBSCRIBE

Anda mungkin juga menyukai

  • Perang Badar
    Perang Badar
    Dokumen3 halaman
    Perang Badar
    Mutiara Havina Putri Cess
    Belum ada peringkat
  • Soal Formatif Tema 4 Sub 4
    Soal Formatif Tema 4 Sub 4
    Dokumen9 halaman
    Soal Formatif Tema 4 Sub 4
    Mutiara Havina Putri Cess
    Belum ada peringkat
  • HARI KEMERDEKAAN Mading
    HARI KEMERDEKAAN Mading
    Dokumen14 halaman
    HARI KEMERDEKAAN Mading
    Mutiara Havina Putri Cess
    Belum ada peringkat
  • Contoh Soal Energi
    Contoh Soal Energi
    Dokumen4 halaman
    Contoh Soal Energi
    Mutiara Havina Putri Cess
    Belum ada peringkat
  • Ulangan Semester I PLH
    Ulangan Semester I PLH
    Dokumen3 halaman
    Ulangan Semester I PLH
    Mutiara Havina Putri Cess
    Belum ada peringkat
  • Tata Tertib
    Tata Tertib
    Dokumen2 halaman
    Tata Tertib
    Mutiara Havina Putri Cess
    Belum ada peringkat
  • Judul
    Judul
    Dokumen2 halaman
    Judul
    Mutiara Havina Putri Cess
    Belum ada peringkat
  • Latihan Soal
    Latihan Soal
    Dokumen4 halaman
    Latihan Soal
    Mutiara Havina Putri Cess
    Belum ada peringkat
  • Formulir Deteksi Plagiasi
    Formulir Deteksi Plagiasi
    Dokumen1 halaman
    Formulir Deteksi Plagiasi
    Mutiara Havina Putri Cess
    Belum ada peringkat
  • Tes Hasil Belajar
    Tes Hasil Belajar
    Dokumen12 halaman
    Tes Hasil Belajar
    Mutiara Havina Putri Cess
    Belum ada peringkat
  • Gte
    Gte
    Dokumen3 halaman
    Gte
    Mutiara Havina Putri Cess
    Belum ada peringkat