Anda di halaman 1dari 5

1.

FoldiMate

Sekarang sudah ada alat canggih pertama di dunia yang dapat melipat baju secara otomatis, menjadikan
produk wajib punya bagi setiap ibu rumah tangga. Diketahui produk ini sudah dipatenkan untuk menjadi
alat pertama yang dapat menyetrika dan melipat baju secara otomatis menggunakan tenaga robotik.

2. P&P Office Waste Paper Processor

Dirancang oleh Chengzhu Ruan, Yuanyuan Liu, Xinwei Yuan & Chao Chen, anda dapat mengubah kertas
bekas menjadi pensil.

Cara kerjanya adalah kertas yang Anda masukkan ke dalam mesin akan dilipat dan dilekatkan pada isi
pensil menggunakan lem dengan erat. Alat ini juga dilengkapi dengan rautan pensil yang terletak di
tempat di mana pensil tersebut keluar.
3. Robot Asimo

ASIMO sekarang adalah generasi kedua yang merupakan penyempurnaan dari robot ASIMO generasi
pertama yang diperkenalkan pada tahun 2000. Teknologi mobilitas ASIMO kini telah berkembang pesat
dibandingkan dengan yang terdepan dengan berbagai kecepatan hingga kecepatan 6 km / jam.
Kemampuan ASIMO berinteraksi dengan manusia atau benda-benda lain juga semakin sempurna,
seperti menyambut tamu, berjalan bergandengan tangan dengan manusia, membawa nampan dan
mendorong kereta.

4. Retinal Prosthesis System

Second Sight adalah extra-sensory vision of future events or of things or events at a remote location,
alat ini akan terhubung ke otak melalui saraf optik dan mengirimkan semua informasi data visual dengan
cara ini. Maka masalah penglihatan dapat ditanggulangi.
5. Toothcensor

sebuah sensor khusus gigi, Tooth Censor. Benda kecil mungil yang canggih ini akan dapat mengingatkan
Anda setiap saat, dikala ia mulai mendeteksi bakteri yang mampu membahayakan bagi gigi Anda. Jadi
kedepannya, kemungkinan gigi rusak atau sakit sangat-sangat minim.

6. Virtual Reality

Saat ini banyak orang yang mungkin sudah tahu bahwa kini teknologi virtual reality tersebut benar-benar
telah ada. Terima kasih dengan bantuan teknologi yang berkembang dengan cepat, kini manusia jadi bisa
merasakan seperti apa rasanya masuk ke dalam dunia virtual. Dan salah satu alat virtual reality yang saat
ini telah banyak dijual di pasar adalah Samsung Gear VR.
7. Mobil Otomatis

Perusahaan besar Google telah menciptakan sebuah mobil tanpa supir yang bisa mengantar kamu
kemana saja tanpa repot harus menyetir. Teknologi canggih tersebut dilengkapi dengan sensor untuk
mendeteksi sekitar dan camera 360 untuk menunjukkan arah. Google telah menguji mobil tanpa supir ini
di San Francisco dan selama test tersebut tidak ada kecelakaan yang terjadi.

8. Mobil Terbang

Sebuah teknologi canggih mobil terbang ini dibuat oleh orang yang juga merancang mobil BMW,
Volkswagen, dan Audi yaitu Stefan Klein. Dengan desain warna biru-putih, mobil terbang ini memiliki
panjang 6 meter. Jika membicarakan tentang konsumsi energi tentunya mobil ini memerlukan energi
lebih untuk bisa jalan dan juga terbang. Tapi jika kita bisa menghindar macet, sungguh sangat
menghemat waktu bukan.
9. Alat Pembersih Pakaian

SOLO Laundromat adalah sebuah teknologi sistem laundry dimana sistem ini membuat penggunanya
tidak perlu repot mencuci, menyetrika, dan melipat baju. Semua pekerjaan merepotkan tersebut dapat
dilakukan oleh alat tersebut.

10. Mata Bionik

Teknologi mata bionik ini diciptakan untuk orang-orang yang memiliki masalah dengan penglihatan
mereka. Dengan memasang implan pada mata orang yang buta, maka mereka bisa kembali melihat
pemandangan sekitar layaknya orang normal. Sebuah implan ditanamkan di mata kirinya dimana di
bagian implan tersebut sudah terpasang video kamera kecil dan sebuah transmitter. Diharapkan nanti di
ke depannya teknologi ini bukan hanya bisa digunakan untuk orang yang tidak bisa melihat saja tapi bisa
juga digunakan sebagai alat bantu untuk melihat suatu benda agar lebih jelas.

Anda mungkin juga menyukai