Anda di halaman 1dari 6

Nama : Alfian Noor

NIM / Semester : 1700018233 /5


Fakultas / Program Studi : Teknologi Industri / Teknik Informatika
Hari / Tanggal : Senin / 04 November 2019
Matakuliah : Rekayasa Kebutuhan Sistem
Dosen / Kelas : Ardiansyah, M.Cs / E

1. Buatlah dokumen permintaan sistem (system request) perangkat lunak yang meliputi:

a. Sponsor dan stakeholder (pemegang kepentingan) proyek

No Stakeholder User User Tidak Orang Organisasi Coustumer


langsung langsung
1. Pasien X X
2. Programmer X X (sponsor)
3. Apotek X
4. Obat X
5.

b. Kebutuhan dan nilai bisnis (business need & value)

Sistem (request) Sistem Informasi rekam medis di Rumah sakit Pku Muhammadiyah
Yogyakarta
Berbasis web.
Busines nedd : Tujuan dibuat nya system ini untuk salah satu pelayanan medis bagi
pasien adalah rekam medis rumah sakit memuat riwayat pasien, konsisi
terapi dan perawatan. Dengan banyaknya data rekam medis harus
dikelola pihak rumah sakit akan memungkinkan terjasi kehilangan atau
pendupilkasian data pasien.
Business Dengan menggunakan system ini, akan memuadahkan pihak rumah sakit
Requrment : dalam mengelola data rekam medis terhadap pasien. Selain itu dengan
system ini dapat meningkatkan kualitas pelayanan, mempercepat proses
antrian, mempercepat proses pelayanan konsultasi dan Fitur yang ada
pada system ini adalah :
a. Input nama atau gejala penyakit
b. Informasi pertanyaan sesuai gejala penyakit
c. Informasi daftar riwayat rekam medis
d. Infromasi diapnosa penyakit

Busines Value : Dengan adanya system infromasi rekam medis ini, diharapkan mampu
meningkatakan kualitas keakuratan data rekam medis sehingga tidak
terjadinya kemungkinan hilangnya data atau penduplikasian data. Selain
itu dengan system ini dapat menciptakan benefit :
a. Meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan
b. Mempercepat proses antrian
c. Mempercepat proses pelayanan konsultasi kesehatan
d. Menekan peningkatan jumlah penghasilan dalam 12 bulan kedepan
e. Menekan pengeluaran hingga 20 % dari penghasilan
f. Mempersiapkan dan 50% untuk kebutuhan masa depan

c. Kebutuhan bisnis (business requirements)

Kebutuhan Bisnis 1. meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan


2. mempercepat proses antrian
3. mempercepat proses layanan konsultasi kesehatan
4. menekankan peningkatan jumlah penghasilan dalam 12 bulan
kedepan.
5. mempersiapkan dana 50% penghasilan untuk kebutuhan masa
depan
d. Special issues atau constraints
Special Issues or Contrain Batas akhir di tetapkan Rumah sakit yaitu 25
juni 2020 . Sistem sudah harus selesai
sebelum tanggal yang ditetapkan dan yang
diperlukan oleh anggota tim adalah yang
mampu bekerja sama dalam proses
pembuatan system dan menjaga kualitas data
serta tingkat keamanan data.

e. Analisis kelayakan ekonomi dengan metode cost benefit analysis


2. Buatlah dokumen analisis kebutuhan perangkat lunak yang meliputi

a. Kebutuhan user

1. Melakukan pendaftaran pasien dan mendapatkan cetak nomor antrian


2. Pasien melakukan inputan data riwayat penyakit di dalam system informasi rekam medis yang
sudah dipaham
3. Melakukan konsultasi riwayat penyakit melalui input system informasi rekam medis
berdasarkan gejala yang di rasakan
4. Mendapatkan hasil rekam medis setelah melakukan input data penyakit dan tampil diapnosa
penyakit

b. Pemodelan menggunakan diagram Use Case untuk setiap kebutuhan user


c. Spesifikasi dan dokumentasi setiap use case secara lengkap (nama use case, prakondisi, alur
normal, alur alternatif, pascakondisi)

Use Case : Pasien Melakukan Konsultasi

Prakondisi : Pasien memasukan inputan penyakit di system informasi rekam medis yang
sudah dipahami

Alur Normal :

1. Use Case dimulai saat pasien melakukan input data penyakit


a. Sistem akan memberikan pertanyaan sesuai gejala penyakit
b. Maka pasien memilih gejala penyakit sesaui gejala penyakit yangdirasakan
sekarang
2. Pasien melihat hasil dari inputan
3. System menampilkan daftar penyakit yang diderita
4. Pasien mendapatkan hasil rekam medis dan use case berakhir

Alur Alternatif :

Langakah ke 2 , jika pasien belum terdaftar di system , maka system akan meminta pasien untuk
mengisi nama, usia dan jenis kelamin dan penyakit yang diderita.

Pascakondisi :

Jika tidak melakukan pendaftaran, maka pasien tidak dapat melakukan konsultasi

Anda mungkin juga menyukai