Anda di halaman 1dari 2

1.

IMT

Pengertian IMT

Indeks massa tubuh adalah suatu pengukuran yang membandingkan berat


badan seseorang yang dibagi dengan kuadrat dari tinggi badannya. Metode ini
bisa memperkirakan lemak tubuh, tetapi tidak dapat diartikan sebagai persentase
yang pasti dari lemak tubuh. Metode ini sangat berguna untuk memperkirakan
berat badan seseorang yang ideal dari hasil perbandingan dari berat badan dan
tinggi badannya. Selain itu, Indeks massa tubuh merupakan alat atau cara yang
sederhana untuk memantau status gizi orang dewasa. Karena kemudahannya
dalam pengukuran serta penghitungannya, maka metode ini telah digunakan
secara luas sebagai alat untuk mengidentifikasi masalah berat badan dikalangan
masyarakat seperti kekurangan berat badan, kelebihan berat badan dan
kegemukan.

BBI anak = 2n + 8

Dimana 2n adalah 2 dikali usia dalam tahun dan bulan

Contoh cara menggunakannya adalah sebagai berikut :

Anak balita usia 20 bulan, sebelum usia ini dimasukkan rumus terlebih
dahulu usia 20 bulan diuraikan menjadi tahun dan bulan yaitu 1 tahun 8 bulan
dimana 1 tahun adalah 12 bulan. Karena n adalah usia dalam tahun dan bulan
maka 1 tahun 8 bulan dapat ditulis dengan 1,8 ( dibaca 1 tahun 8 bulan )

Dapat dimasukkan kedalam rumus yaitu :

( 2 x 1,8 ) + 8 = 3,6 + 8 =11,6

Jadi hasil dari Berat Badab Ideal untuk anak balita usia 20 bulan adalah
11,6 Kg

Cara menggunakannya dicontoh sebagai berikut : Contoh pertama : anak balita usia 14 bulan,
sebelum usia balita ini dimasukan rumus terlebih dahulu usia 14 bulan diuraikan menjadi tahun
dan bulan yaitu 1 tahun 2 bulan dimana 1 tahun adalah 12 bulan. Karena n adalah usia dalam
tahun dan bulan maka 1 tahun 2 bulan ditulis dengan 1,2 ( dibaca 1 tahun 2 bulan).
Selanjutnya baru dimasukan kedalam rumus yaitu : (2 x 1,2) + 8 = 2,4 + 8 = 10,4 Jadi hasilnya
Berat Badan Ideal untuk anak balita usia 14 bulan adalah 10,4 kg.

IMT = Berat Badan ( Kg ) / Tinggi Badan ( M2 ) Rumus lain yang banyak


digunakan untuk mengetahui status berat badan adalah Indeks Massa Tubuh (IMT
atau BMI, body mass index). Rumus ini lazim digunakan di bidang kesehatan
termasuk oleh WHO (World Health Organization).

Pada rumus IMT, status berat badan dihitung dengan membandingkan berat badan
(kg) dengan kuadrat tinggi badan (m). Rumusnya adalah :

IMT = BB / (TBxTB)

Jika nilai IMT sudah didapat, hasilnya dibandingkan dengan ketentuan berikut :

Nilai IMT < 18,5 = Berat badan kurang

Nilai IMT 18,5 - 22,9 = Normal

Nilai IMT 23-24,9 = Normal Tinggi

Nilai IMT 25,0 - 29,9 = Gemuk

Nilai IMT >= 30,0 = Gemuk Banget

Sumber : Adaptasi dari Kriteria WHO

Contoh penggunaan rumus IMT : Misal, A mempunyai berat badan 60 kg dengan tinggi badan
169 m, maka IMTnya adalah 60 / (1,69x1,69) = 21,01. Dengan nilai IMT 21,01, berat badan A
termasuk dalam kategori normal

Anda mungkin juga menyukai

  • 58 Langkah APN
    58 Langkah APN
    Dokumen7 halaman
    58 Langkah APN
    nur indah syafitri
    Belum ada peringkat
  • Pengertian Pengetahuan
    Pengertian Pengetahuan
    Dokumen3 halaman
    Pengertian Pengetahuan
    nur indah syafitri
    Belum ada peringkat
  • Ingin KB Yang Aman
    Ingin KB Yang Aman
    Dokumen16 halaman
    Ingin KB Yang Aman
    nur indah syafitri
    Belum ada peringkat
  • Aki Dan Akb
    Aki Dan Akb
    Dokumen4 halaman
    Aki Dan Akb
    nur indah syafitri
    Belum ada peringkat
  • KB Kalender
    KB Kalender
    Dokumen9 halaman
    KB Kalender
    nur indah syafitri
    Belum ada peringkat
  • Puisi Firda
    Puisi Firda
    Dokumen1 halaman
    Puisi Firda
    nur indah syafitri
    Belum ada peringkat
  • Tari
    Tari
    Dokumen7 halaman
    Tari
    nur indah syafitri
    Belum ada peringkat
  • Nasi Padang
    Nasi Padang
    Dokumen2 halaman
    Nasi Padang
    nur indah syafitri
    Belum ada peringkat
  • Ukuran Lapangan Badminton
    Ukuran Lapangan Badminton
    Dokumen5 halaman
    Ukuran Lapangan Badminton
    nur indah syafitri
    Belum ada peringkat