Anda di halaman 1dari 2

TUPOKSI

(Tugas Pokok Fungsi)


Dokter Puskesmas dan Penanggung Jawab Mutu

dr. Lailatul Rizki Utami


NIP. 19910214 201903 2 004

 Tugas Pokok :
1. Melaksanakan pelayanan rujukan
rawat jalan.
2. Membantu Kepala Puskesmas
untuk terlaksananya kegiatan
pelayanan UKP, Kefarmasian dan
Pelayanan Laboratorium.

 Fungsi :
1. Membantu Kepala Puskesmas
dalam Puskesmas.
2. Menjalin terlaksananya Upaya
Kesehatan Perorangan meliputi :
a. Rawat jalan
b. Pelayanan satu hari (one day
care)
c. Home care
3. Menjalin pelaksanaan kegiatan
kefarmasian.
4. Menjalin terlaksananya kegiatan
laboratorium.

 Kegiatan Pokok :
1. Melakukan pemeriksaan dan
pengobatan penderita dalam
rangka rujukan dan menerima
konsultasi.
2. Memberikan konsultasi
pelayanan laborat dan solusinya.
3. Memberikan pelayanan surat-
surat yang berhubungan dengan
hasil pemeriksaan kesehatan.
4. Membimbing siswa, bidan atau
perawat dalam mengikuti
kegiatan belajar di puskesmas.

 Kegiatan Lain :
1. Penyuluhan kesehatan
masyarakat.
2. Membantu Kepala Puskesmas
dalam peningkatan dan perbaikan
mutu puskesmas

Anda mungkin juga menyukai