Anda di halaman 1dari 3

KERANGKA ACUAN PELAYANAN KESEHATAN USILA

PUSKESMAS PEMATANG KANDIS

TAHUN 2018

1. PENDAHULUAN
Semakin majunya perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi terutama dalam bidan
kesehatan memberikan dampak terhadap peningkatan usia harapan hidup. Peningkatan usia
harapan terutama kualitas usia lanjut tidak diikuti oleh peningkatan kualitas kehidupannya,
karena secara fisiologis usia lanjut akan mengalami banyak kemunduran dalam semua aspek
kehidupannya. Hal ini dapat mengakibatkan tingkat produktifitas dan kemandiriannya secara
nyata semakin berkurang, karena kemunduran ini mungkin akan menimbulkan
ketergantungan pada orang lain. Namun harus disadari bahwa manusia menjadi tua bukan
suatu hal yang luar biasa, karena proses ini adalah peristiwa yang alami yang sudah pasti
datang pada orang-orang yang berumur panjang.
Penetapan usia 65 tahun ke atas sebagai awal masa lanjut usia (lansia) dimulai pada abad
ke-19 di negara Jerman. Usia 65 tahun merupakan batas minimal untuk kategori lansia.
Namun, banyak lansia yang masih biasanya tidak memiliki banyak keterkaitan dengan
kenyataan penuaan lansia. Setiap orang menua dengan cara yang berbeda-beda, berdasarkan
waktu dan riwayat hidupnya. Setiap lansia adalah unik, oleh karena itu perawat harus
memberikan pendekatan yang berbeda antara satu lansia dengan lansia lainnya.

II. LATAR BELAKANG


Sebagai unit terdepan dalam pelayanan kesehatan, Puskesmas diharapkan mampu
melakukan upaya-upaya untuk menurunkan angka kesakitan pada usia lanjut. Menurut data
di Puskesmas Pematang Kandis tahun 2019 adalah sebagai berikut :
Usia Laki-laki Perempuan
45-59 tahun 3727 2245
60-69 tahun 1358 779
≥ 70 tahun 778 210
Jumlah 2446 3734

III. TUJUAN
1. Tujuan Umum
Meningkatkan derajat kesehatan dan mutu kehidupan untuk mencapai masa tua yang
bahagia dan berdaya guna dalam kehidupan keluarga dan masyarakat sesuai dengan
keberadaannya dalam strata kemasyarakatan.
2. Tujuan Khusus
a. Meningkatkan kesadaran pada usia lanjut untuk membina sendiri kesehatannya.
b. Meningkatkan kemampuan dan peran serta masyarakat termasuk keluarganya dalam
manghayati dan mengatasi kesehatan usia lanjut.
c. Meningkatkan jenis dan jangkauan kesehatan usia lanjut.
d. Meningkatkan mutu pelayanan kesehatan usia lanjut.
IV. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN

No Kegiatan pokok Rincian kegiatan


1. Pelayanan dan pemeriksaan -Menyusun rencana kegiatan
kesehatan usila - Menentukan Jadwal dan tempat kegiatan
- Melakukan kegiatan pelayanan dan
pemeriksaan lansia
- Membuat Pencatatan dan pelaporan
2. Pembinaan kader -Menyusun rencana kegiatan
- Menentukan Jadwal dan tempat kegiatan
- Melakukan kegiatan pelayanan dan
pemeriksaan lansia
- Membuat Pencatatan dan pelaporan
3. Pemberian PMT Menyusun rencana kegiatan
- Menentukan Jadwal dan tempat kegiatan
- Melakukan kegiatan pelayanan dan
pemeriksaan lansia
- Membuat Pencatatan dan pelaporan

V. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN

No Kegiatan Pelaksanaan Program Lintas Program Lintas Sektor Metode Ket


Pokok Usila Terkait terkait
1. Pelayanan dan -Menyusun rencana 1.Poli Lansia -Kades Ceramah Sumber
Pemeriksaan kegiatan Membantu - Lurah Diskusi pembiay
Kesehatan -Menetukan Jadwal dan dalam - Bides Tanyajawa aan dari
Usila tempat kegiatan memberikan - Toma b dana
-Melakukan kegiatan palayanan dan BOK
pelayanan dan pemeriksaan Tahun
pemeriksaan lansia kesehatan 2018
-Menentukan pencatatn
dan Pelaporan
2. Pembinaan -Menyusun rencana -Kades Ceramah Sumber
Kader kegiatan - Lurah Diskusi pembiay
-Menetukan Jadwal dan - Bides Tanyajawa aan dari
tempat kegiatan - Toma b dana
-Melakukan kegiatan BOK
pelayanan dan Tahun
pemeriksaan lansia 2018
-Menentukan pencatatn
dan Pelaporan
3. Pemberian -Menyusun rencana -Kades Ceramah Sumber
PMT kegiatan - Lurah Diskusi pembiay
-Menetukan Jadwal dan - Bides Tanyajawa aan dari
tempat kegiatan - Toma b dana
-Melakukan kegiatan BOK
pelayanan dan Tahun
pemeriksaan lansia 2018
-Menentukan pencatatn
dan Pelaporan
VI. SASARAN
1. Sasaran pembinaan secara langsung
a. Kelompok usia menjelang usia lanjut (45-54 tahun) atau dalam virilitas dalam keluarga
maupun masyarakat luas
b. Kelompok usia lanjut dalam masa premium (55-64 tahun) dalam keluarga,
organisasi masyarakat umumnya
c. Kelompok usila lanjut dalam masa senescens (>65 tahun) dan usia lanjut dengan resiko
tinggi (lebih dari 70 tahun)
2. Sasaran pembinaan tidak langsung
a. Keluarga dimana usia lanjut berada
b. Masyarakat luas

VII. JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN TERLAMPIR

N Kegiatan Bulan
o Jan Feb Mar Apr Mei Juni Juli Agust Seft Okt Nov Des
il
1. Pelayanan dan Pemeriksaan
Kesehatan Usila            

2. Pembinaan Kader
 

3. Pemberian PMT
           

VIII. Catatan,Pelaporan,dan Evaluasi


1. Pencatatn
Hasil pelaksanaan kegiatan Usila akan dicatat oleh petugas dalam form laporan yang sudah
disediakan.
2. Pelaporan
Catatan hasil kegiatan Dilaporkan dan di Tanda tangan oleh kepala puskesmas
3. Evaluasi
4. Evaluasi dilaksanakan sesuai jadwal yang telah ditetapkan dan disusun pelaporan tentang
hasil yang dicapai pada kegiatan penyuluhan usila, pelayanan dan pemeriksaan kesehatan
usila, dan senam usila.

Mengetahui,
Kepala Puskesmas Pematang Kandis Penanggung Jawab UKM

dr. Sephelio HimmaturRizalRambe,SKM


NIP.196809162002121003

Anda mungkin juga menyukai