Anda di halaman 1dari 29

MANUAL BOOK

APLIKASI OPERATOR & VERIFIKATOR


PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU
PROVINSI JAWA BARAT
TAHUN 2019

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN


Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

DAFTAR ISI

1. Login.............................................................................................................................1

2. Operator ......................................................................................................................1
2.1. Input Pendaftaran ............................................................................ 1
A. KETM & ABK ..........................................................................................2
B. Prestasi................................................................................................. 10
C. Perpindahan Orang Tua ........................................................................ 19
2.2. Detail Data Pendaftar ..................................................................... 22
2.3. Ubah Data Pendaftar ....................................................................... 23
2.4. Hapus Data Pendaftar ..................................................................... 23
2.5. Ekspor Data Pendaftar .................................................................... 24

3. Verifikator ................................................................................................................24
3.1. Verifikasi ....................................................................................... 25
3.2. Cetak ............................................................................................. 25

4. Admin .........................................................................................................................26
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

1. Login
Sebelum user masuk kedalam aplikasi PPDB, user diwajibkan masuk menggunakan
username dan password yang telah ditentukan. Masukan username dan password
pada form yang telah tertera lalu tekan tombol login.

2. Operator
Operator yang telah berhasil masuk kedalam aplikasi PPDB akan memunculkan
tampilan seperti gambar dibawah ini. Pada bagian kiri halaman awal terdapat empat
menu utama, yaitu KETM & ABK, Prestasi, Perpindahan Orang Tua dan Export
Pendaftar.

2.1. Input Pendaftaran


Fungsi pertama pada aplikasi PPDB bagi operator adalah menginputkan pendaftar.
Fungsi penginputan pendaftar dibagi menjadi tiga jalur sesuai dengan aturan yang
berlaku, yaitu KETM & ABK, Prestasi dan Perpindahan Orang Tua.

1
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

A. KETM & ABK


Jalur pertama adalah jalur KETM & ABK, dimana didalamnya terdapat dua pilihan
yaitu KETM & ABK dan ABK. Pilihlah salah satu jalur yang telah ditentukan oleh
calon peserta didik.

A.1. Zonasi KETM


Pada jalur Zonasi, pilihan ketiga adalah Zonasi KETM. Dibawah ini adalah tampilan
untuk data pendaftar Zonasi KETM. Untuk menambahkan data pendaftar pada
pilihan zonasi kombinasi ini dapat menekan tombol “Tambah Pendaftar”.

Setelah menekan tombol tambah pendaftar, akan menampilkan empat proses input.
Proses pertama adalah data pendaftar, kedua persyaratan, ketiga pilihan dan
terakhir adalah konfirmasi. Perlu diperhatikan bahwa ketika pengiputan pada
proses data pendaftar NIK akan berpengaruh terhadap Alamat Pendaftar dan Nomor
UN akan berpengaruh terhadap nilai Ujian Nasional dan data pribadi calon peserta
didik. Ketika menginputkan NIK tekan tombol “enter” untuk menampilkan alamat
pendaftar, termasuk ketika menginputkan Nomor UN tekan tombol “enter” untuk
menampilkan biodata calon peserta didik.
Selanjutnya pada proses data pendaftar, pada form koordinat diisi menggunakan
koordinat Google Map. Untuk menentukan koordinat google map bisa membuka

2
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

halaman google map pada alamat https://map.google.com, dilanjutkan


menentukan lokasi yang tepat dengan menekan pada titik dimana siswa tersebut
tinggal. Ketika sudah ditentukan, koordinat dari google map tersebut dapat
dipindahkan ke form kordinat pada halaman data pendaftar. Contoh penentuan
koordinat google map dapat dilihat seperti gambar dibawah ini dengan contoh
koordinat -6.929705,107.634219.

3
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

Setelah semua form terisi tekan tombol “next”, dilanjutkan dengan proses
persyaratan. Pada proses persyaratan, yang dilakukan adalah mencentang
persyaratan yang diperlukan seperti gambar dibawah ini. Setelah semua
persyaratan dicentang, tekan tombol “next” untuk melanjutkan ke proses
selanjutnya.

Proses ketiga adalah menentukan pilihan, pilih sekolah pilihan kedua dan ketiga
sesuai dengan pilihan calon peserta didik. Jika pilihan kedua dan ketiga sudah
dipilih tekan tombol “next” untuk melanjutkan ketahap terakhir.

Pada tahap terakhir adalah konfirmasi, semua data yang telah diinputkan akan
muncul pada halaman ini. Operator dan calon peserta didik harus memperhatikan
halaman konfirmasi ini dengan seksama agar tidak ada kesalahan. Untuk

4
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

menyimpan data pendaftar, centang pada bagian bawah lalu tekan tombol
“simpan”.

Setelah data tersimpan, maka halaman akan berpindah seperti gambar dibawah ini.

5
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

A.2. ABK
Pada jalur Zonasi, pilihan keempat adalah Zonasi ABK. Dibawah ini adalah tampilan
untuk data pendaftar Zonasi ABK. Untuk menambahkan data pendaftar pada
pilihan zonasi kombinasi ini dapat menekan tombol “Tambah Pendaftar”.

Setelah menekan tombol tambah pendaftar, akan menampilkan empat proses input.
Proses pertama adalah data pendaftar, kedua persyaratan, ketiga pilihan dan
terakhir adalah konfirmasi. Perlu diperhatikan bahwa ketika pengiputan pada
proses data pendaftar NIK akan berpengaruh terhadap Alamat Pendaftar dan Nomor
UN akan berpengaruh terhadap nilai Ujian Nasional dan data pribadi calon peserta
didik. Ketika menginputkan NIK tekan tombol “enter” untuk menampilkan alamat
pendaftar, termasuk ketika menginputkan Nomor UN tekan tombol “enter” untuk
menampilkan biodata calon peserta didik.
Selanjutnya pada proses data pendaftar, pada form koordinat diisi menggunakan
koordinat Google Map. Untuk menentukan koordinat google map bisa membuka
halaman google map pada alamat https://map.google.com, dilanjutkan
menentukan lokasi yang tepat dengan menekan pada titik dimana siswa tersebut

6
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

tinggal. Ketika sudah ditentukan, koordinat dari google map tersebut dapat
dipindahkan ke form kordinat pada halaman data pendaftar. Contoh penentuan
koordinat google map dapat dilihat seperti gambar dibawah ini dengan contoh
koordinat -6.929705,107.634219.

7
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

Setelah semua form terisi tekan tombol “next”, dilanjutkan dengan proses
persyaratan. Pada proses persyaratan, yang dilakukan adalah mencentang
persyaratan yang diperlukan seperti gambar dibawah ini. Setelah semua
persyaratan dicentang, tekan tombol “next” untuk melanjutkan ke proses
selanjutnya.

Proses ketiga adalah menentukan pilihan, pilih sekolah pilihan kedua dan ketiga
sesuai dengan pilihan calon peserta didik. Jika pilihan kedua dan ketiga sudah
dipilih tekan tombol “next” untuk melanjutkan ketahap terakhir.

Pada tahap terakhir adalah konfirmasi, semua data yang telah diinputkan akan
muncul pada halaman ini. Operator dan calon peserta didik harus memperhatikan
halaman konfirmasi ini dengan seksama agar tidak ada kesalahan. Untuk
menyimpan data pendaftar, centang pada bagian bawah lalu tekan tombol
“simpan”.

8
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

Setelah data tersimpan, maka halaman akan berpindah seperti gambar dibawah ini.

9
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

B. Prestasi
Jalur kedua adalah jalur prestasi, dimana didalamnya terdapat dua pilihan yaitu
prestasi NHUN dan presatasi Non-NHUN. Pilihlah salah satu jalur yang telah
ditentukan oleh calon peserta didik.

B.1. Prestasi NHUN


Pada jalur prestasi, pilihan pertama adalah prestasi NHUN. Dibawah ini adalah
tampilan untuk data pendaftar prestasi NHUN. Untuk menambahkan data
pendaftar pada pilihan zonasi kombinasi ini dapat menekan tombol “Tambah
Pendaftar”.

Setelah menekan tombol tambah pendaftar, akan menampilkan empat proses input.
Proses pertama adalah data pendaftar, kedua persyaratan, ketiga pilihan dan
terakhir adalah konfirmasi. Perlu diperhatikan bahwa ketika pengiputan pada
proses data pendaftar NIK akan berpengaruh terhadap Alamat Pendaftar dan Nomor
UN akan berpengaruh terhadap nilai Ujian Nasional dan data pribadi calon peserta
didik. Ketika menginputkan NIK tekan tombol “enter” untuk menampilkan alamat
pendaftar, termasuk ketika menginputkan Nomor UN tekan tombol “enter” untuk
menampilkan biodata calon peserta didik.

10
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

Selanjutnya pada proses data pendaftar, pada form koordinat diisi menggunakan
koordinat Google Map. Untuk menentukan koordinat google map bisa membuka
halaman google map pada alamat https://map.google.com, dilanjutkan
menentukan lokasi yang tepat dengan menekan pada titik dimana siswa tersebut
tinggal. Ketika sudah ditentukan, koordinat dari google map tersebut dapat
dipindahkan ke form kordinat pada halaman data pendaftar. Contoh penentuan
koordinat google map dapat dilihat seperti gambar dibawah ini dengan contoh
koordinat -6.929705,107.634219.

11
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

Setelah semua form terisi tekan tombol “next”, dilanjutkan dengan proses
persyaratan. Pada proses persyaratan, yang dilakukan adalah mencentang
persyaratan yang diperlukan seperti gambar dibawah ini. Setelah semua
persyaratan dicentang, tekan tombol “next” untuk melanjutkan ke proses
selanjutnya.

Proses ketiga adalah menentukan pilihan, pilih sekolah pilihan kedua dan ketiga
sesuai dengan pilihan calon peserta didik. Jika pilihan kedua dan ketiga sudah
dipilih tekan tombol “next” untuk melanjutkan ketahap terakhir.

12
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

Pada tahap terakhir adalah konfirmasi, semua data yang telah diinputkan akan
muncul pada halaman ini. Operator dan calon peserta didik harus memperhatikan
halaman konfirmasi ini dengan seksama agar tidak ada kesalahan. Untuk
menyimpan data pendaftar, centang pada bagian bawah lalu tekan tombol
“simpan”.

Setelah data tersimpan, maka halaman akan berpindah seperti gambar dibawah ini.

13
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

B.2. Prestasi Non-NHUN


Pada jalur prestasi, pilihan kedua adalah prestasi Non-NHUN. Dibawah ini adalah
tampilan untuk data pendaftar prestasi Non-NHUN. Untuk menambahkan data
pendaftar pada pilihan zonasi kombinasi ini dapat menekan tombol “Tambah
Pendaftar”.

Setelah menekan tombol tambah pendaftar, akan menampilkan empat proses input.
Proses pertama adalah data pendaftar, kedua persyaratan, ketiga pilihan dan
terakhir adalah konfirmasi. Perlu diperhatikan bahwa ketika pengiputan pada
proses data pendaftar NIK akan berpengaruh terhadap Alamat Pendaftar dan Nomor
UN akan berpengaruh terhadap nilai Ujian Nasional dan data pribadi calon peserta
didik. Ketika menginputkan NIK tekan tombol “enter” untuk menampilkan alamat
pendaftar, termasuk ketika menginputkan Nomor UN tekan tombol “enter” untuk
menampilkan biodata calon peserta didik.
Selanjutnya pada proses data pendaftar, pada form koordinat diisi menggunakan
koordinat Google Map. Untuk menentukan koordinat google map bisa membuka
halaman google map pada alamat https://map.google.com, dilanjutkan
menentukan lokasi yang tepat dengan menekan pada titik dimana siswa tersebut

14
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

tinggal. Ketika sudah ditentukan, koordinat dari google map tersebut dapat
dipindahkan ke form kordinat pada halaman data pendaftar. Contoh penentuan
koordinat google map dapat dilihat seperti gambar dibawah ini dengan contoh
koordinat -6.929705,107.634219.

15
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

Setelah semua form terisi tekan tombol “next”, dilanjutkan dengan proses
persyaratan. Pada proses persyaratan, yang dilakukan adalah mencentang
persyaratan yang diperlukan seperti gambar dibawah ini. Setelah persyaratan
dicentang, input data prestasi sesuai dengan prestasi yang dimiliki oleh calon
peserta didik. Setelah semua persyaratan dicentang, tekan tombol “next” untuk
melanjutkan ke proses selanjutnya.

Proses ketiga adalah menentukan pilihan, pilih sekolah pilihan kedua dan ketiga
sesuai dengan pilihan calon peserta didik. Jika pilihan kedua dan ketiga sudah
dipilih tekan tombol “next” untuk melanjutkan ketahap terakhir.

16
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

Pada tahap terakhir adalah konfirmasi, semua data yang telah diinputkan akan
muncul pada halaman ini. Operator dan calon peserta didik harus memperhatikan
halaman konfirmasi ini dengan seksama agar tidak ada kesalahan. Untuk
menyimpan data pendaftar, centang pada bagian bawah lalu tekan tombol
“simpan”.

Setelah data tersimpan, maka halaman akan berpindah seperti gambar dibawah ini.

17
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

Data yang tersimpan belum termasuk dengan nilai uji kompetensi prestasi Non-
NHUN. Untuk menambahkan nilai prestasi Non-NHUN tekan tombol Skor Prestasi
seperti gambar dibawah ini.

Setelah menekan tombol diatas akan muncul tampilan seperti gambar dibawah ini.
Isi skor Uji Kompetensi sesuai dengan penilaian, lalu tekan simpan untuk
menyimpan nilai Uji Komptensi.

18
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

C. Perpindahan Orang Tua


Jalur ketiga adalah jalur perpindahan orang tua. Tekan tombol menu perpindahan
orang tua untuk masuk ke jalur perpindahan orang tua.

Dibawah ini adalah tampilan untuk data pendaftar perpindahan orang tua. Untuk
menambahkan data pendaftar pada pilihan perpindahan orang tua ini dapat
menekan tombol “Tambah Pendaftar”.

Setelah menekan tombol tambah pendaftar, akan menampilkan empat proses input.
Proses pertama adalah data pendaftar, kedua persyaratan, ketiga pilihan dan
terakhir adalah konfirmasi. Perlu diperhatikan bahwa ketika pengiputan pada
proses data pendaftar NIK akan berpengaruh terhadap Alamat Pendaftar dan Nomor
UN akan berpengaruh terhadap nilai Ujian Nasional dan data pribadi calon peserta
didik. Ketika menginputkan NIK tekan tombol “enter” untuk menampilkan alamat
pendaftar, termasuk ketika menginputkan Nomor UN tekan tombol “enter” untuk
menampilkan biodata calon peserta didik.
Selanjutnya pada proses data pendaftar, pada form koordinat diisi menggunakan
koordinat Google Map. Untuk menentukan koordinat google map bisa membuka
halaman google map pada alamat https://map.google.com, dilanjutkan
menentukan lokasi yang tepat dengan menekan pada titik dimana siswa tersebut
tinggal. Ketika sudah ditentukan, koordinat dari google map tersebut dapat
dipindahkan ke form kordinat pada halaman data pendaftar. Contoh penentuan

19
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

koordinat google map dapat dilihat seperti gambar dibawah ini dengan contoh
koordinat -6.929705,107.634219.

Setelah semua form terisi tekan tombol “next”, dilanjutkan dengan proses
persyaratan. Pada proses persyaratan, yang dilakukan adalah mencentang
persyaratan yang diperlukan seperti gambar dibawah ini. Setelah persyaratan

20
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

dicentang, input data prestasi sesuai dengan prestasi yang dimiliki oleh calon
peserta didik. Setelah semua persyaratan dicentang, tekan tombol “next” untuk
melanjutkan ke proses selanjutnya.

Proses ketiga adalah menentukan pilihan, pilih sekolah pilihan kedua dan ketiga
sesuai dengan pilihan calon peserta didik. Jika pilihan kedua dan ketiga sudah
dipilih tekan tombol “next” untuk melanjutkan ketahap terakhir.

Pada tahap terakhir adalah konfirmasi, semua data yang telah diinputkan akan
muncul pada halaman ini. Operator dan calon peserta didik harus memperhatikan
halaman konfirmasi ini dengan seksama agar tidak ada kesalahan. Untuk
menyimpan data pendaftar, centang pada bagian bawah lalu tekan tombol
“simpan”.

21
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

2.2. Detail Data Pendaftar


Untuk melihat detail pendaftar, pada data pendaftar disemua jalur akan muncul
tombol detail sepert gambar dibawah ini.

Setelah tombol diatas ditekan maka akan muncul detail pendaftar seperti gambar
dibawah ini.

22
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

2.3. Ubah Data Pendaftar


Jika terjadi kesalahan, data pendaftar dapat diubah baik oleh operator maupun
verifikator dengan syarat data tersebut belum diverifikasi oleh verifikator. Untuk
merubah data pendaftar cukup menekan tombol edit seperti gambar dibawah ini
dan halaman akan berpindah kehalaman ubah data pendaftar seperti proses
penginputan diawal pendaftaran.

2.4. Hapus Data Pendaftar


Untuk menghapus data pendaftar, pada halaman data pendaftar disemua jalur akan
muncul icon delete seperti gambar dibawah ini. Tekan tombol tersebut untuk
menghapus data pendaftar.

23
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

Setelah tombol diatas ditekan, maka akan muncul tampilan seperti dibawah ini
untuk meyakinkan user dalam proses penghapusan data. Tekan tombol ya jika
benar akan menghapus data tersebut dan tekan batal untuk membatalkan proses
penghapusan data tersebut.

2.5. Ekspor Data Pendaftar


Untuk mengunduh data pendaftar, dapat menggunakan menu export pendaftar.
Cukup tekan menu tersebut maka akan secara otomatis mengunduh data pendaftar
dalam bentuk excel.

3. Verifikator
User kedua dalam aplikasi PPDB ini adalah verifikator. Verifikator bertugas untuk
melakukan verifikasi data yang telah diinputkan oleh operator sehingga mengurangi
kesalah dalam penginputan. Verifikator dapat melakukan perubahan secara
langsung ketika terjadi kesalahan input oleh operator.

24
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

3.1. Verifikasi
Untuk melakukan verifikasi terdapat pada halaman data pendaftar disetiap jalur.
Cukup menekan tombol verify seperti gambar dibawah ini.

Selanjutnya akan muncul pop up seperto gambar yang tertera dibawah ini untuk
meyakinkan verifikator apakan akan diverifikasi atau tidak karena data yang telah
diverifikasi tidak dapat diubah kembali.

3.2. Cetak
Fungsi kedua yang dapat verifikator lakukan adalah mencetak bukti pendaftaran.
Untuk mencetak bukti pendaftaran oleh verifikator, cukup menekan tombol print
seperti gambar dibawah ini.

Setelah menekan tombol diatas maka halaman cetak akan terlihat seperti gambar
dibawah ini dan verifikator dapat langsung mencetak bukti pendaftaran calon
peserta didik baru.

25
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

4. Admin
Pada halaman admin akan muncul tiga menu seperti gambar dibawah ini, yaitu
pertama users untuk mengelola akun operator dan verifikator, kedua yaitu profil
sekolah untuk mengelola data sekolah seperti nama, alamat dan koordinat, ketiga
yaitu quota untuk menentukan jumlah daya tampung sekolah.

Untuk menambahkan atau mengelola user operator dan verifikator, pilih menu
users dan halaman akan berpindah seperti gambar dibawah ini.

26
Manual Book Aplikasi PPDB Provinsi Jawa Barat 2019/2010

Untuk menambahkan user baru klik menu create new user lalu input semua form
yang ada dari nama, username dan password. Pada form role pilih operator untuk
user sebagai operator dan pilih verifikator untuk user sebagai verifikator.

Apabila semua form telah diisi, tekan tombol simpan untuk menyimpan user baru.
Untuk merubah data sekolah dapat menekan tombol profil sekolah, maka halaman
akan berpindah seperti gambar dibawah ini. Sesuaikan nama alamat dan juga
koordinat sekolah dari google map. Tekan tombol update untuk merubah profil
sekolah.

27

Anda mungkin juga menyukai