Anda di halaman 1dari 3

BAB I

PENDAHULUAN

LATAR BELAKANG

Pemasangan infus adalah teknik yang mencakup penusukan vena melalui transkutan dengan stilet tajam
yang kaku seperti angiokateler atau dengan jarum yang di sambungkan. Pemberian cairan infuse
merupakan materi yang sangat sulit di terapkan karena memiliki berbagai macam tehknik-tekhnik yang
berbeda-beda dan memilki kerasionalannya sendiri-sendiri juga. oleh karena itu prosedur pemberian
infus memerlukan pembelajaran yang tidak sedikit.

Pemberian oksigen merupakan tindakan memberikan oksigen ke dalam paru-paru melalui saluran
pernapasan dengan alat bantu oksigen. Pemberian oksigen tersebut bertujuan memenuhi kebutuhan
oksigen dan mencegah terjadinya hipoksia.

Dalam penulisan makalah ini akan di jelaskan pengertian pemberian cairan infuse dan oksigen, tujuan,
hal-hal yang harus diperhatikan, alat yang harus disiapkan, cara kerja, indikasi, tempat pemasang
perasat.

TUJUAN

Mengetahui pengertian Pemberian cairan melalui infus dan pemberian Oksigen.

Memberikan informasi tentang prosedur pemasangan infus dan oksigen.

Agar mahasiswa mampu melaksanakan pemberian infuse dan oksigen kepada klien saat di lapangan
kerja.

BAB II
PEMBAHASAN

PEMBERIAN CAIRAN MELALUI INFUS

PENGERTIAN

Memasukkan cairan obat langsung ke dalam pembuluh darah vena dalam jumlah banyak dan dalam
waktu yang lama, dengan menggunakan infus set.

TUJUAN

Sebagai pengobatan

Mencukupi kebutuhan tubuh akan cairan dan elektrolit

Memberi zat makanan pada pasien yang tak dapat/tak boleh makan melalui mulut

INDIKASI

Pada pasien :

Dehidrasi

Sebelum transfuse darah

Yang dioperasi dengan anesthesia umum

Yang tidak bisa makan dan minum

Untuk pengobatan tertentu

PERSIAPAN ALAT DAN BAHAN

Standar infuse
Perangkat infuse

Cairan sesuai dengan kebutuhan pasien

jarum infuse atau abocath atau sejenisnya sesuai dengan ukuran

Pengalas

Pembendung / tourniquet

Kapas alkohol 70%

PlesterGunting

Kasa steril

Betadine

Sarung tangan

http://lailaalya2712.mahasiswa.unimus.ac.id/2016/10/13/laporan-pendahuluan-pemasangan-
infus/#nav

Anda mungkin juga menyukai