Anda di halaman 1dari 5

SOAL UAS PEMOGRAMAN BERORIENTASI OBJECT

TP. 2019/2020

1. Untuk mengeluarkan output seperti diatas dalam pembuatan kode program


diperlukan paket berupa....
a. java.io*
b. java.util*
c. java.lang*
d. java.AWT*
e. javax.swing*
2. Lengkapilah kode program pada mulai baris ke 14 dan 15 agar menghasilkan
keluaran Merah pindah baris Putih ....

a. print( new A(“Merah”));


print( new B(“Putih”));

b. A a1= new(“Merah”);
a1.print();
B b1= new(“Putih”);
b1.print();

c. UjiAB obj=new UJiAB();


obj.print(“Merah”);
obj.print(“Putih”);

d. AB obj=new AB();
obj.print(“Merah”);
obj.print(“Putih”);

e. B b1= new(“Putih”);
b1.print();
A a1= new(“Merah”);
a1.print();
3. Dimisalkan statemen2 menyebabkan suatu eksepsi dalam blok try-catch-finally
berikut :

Pernyataan yang benar adalah


a. Jika eksepsi tipe Eksepsi3 ditangkap maka statemen4 dan statemen5 tetap
dijalankan
b. Jika eksepsi tipe Eksepsi3 ditangkap maka statemen4 tidak dijalankan dan
statemen5 dijalankan
c. Statemen5 dijalankan ,jika eksepsi tidak ditangkap dan statemen4 dijalankan
d. Statemen5 dijalankan ,jika eksepsi ditangkap dan statemen4 tidak dijalankan
e. Jika eksepsi tipe Eksepsi3 ditangkap maka statemen4 tidak dijalankan dan
statemen5 tidak dijalankan
4. Jika dari kelas A dalam metode main dibuat sebuah objek dari class B, kode program
akan menghasilkan keluaran ...

a. New B
New A

b. New A
New B

c. New A
Super
New B

d. New B
Super
New A

e. New A
Super
New B
5. Untuk membuat program berdasarkan diagram kelas yang saling berelasi seperti
terlihat pada gambar, dengan berbagai kelas yaitu kelas CPU,Monitor, dan Printer
semuanya merupakan bagian dari kelas Komputer dan ketika kelas Komputer musnah
maka kelas CPU, Monitor, dan Printer akan ikut musnah.
Bentuk relasi antar kelas yang tepat digunakan untuk membuat program dari gambar
dibawah ini adalah ......

a. Interface
b. Realization
c. Dependency
d. Aggregation
e. Composition

Karang Baru, 27 Februari 2020


Guru Mapel

Linda Hariani Nasution,S.Si

Anda mungkin juga menyukai