Anda di halaman 1dari 10

Drug Related Problems

(DRP’s)
Fransisca Dhani K., M.Farm., Apt.
Definisi
DRPs atau masalah terkait obat adalah kejadian
suatu kondisi terkait dengan terapi obat yang secara
nyata atau potensial mengganggu hasil klinis
kesehatan yang diinginkan
Kategori DRP
Menurut Cipolle:
1. Ada obat tanpa indikasi
2. Ada indikasi tanpa obat
3. Pemilihan obat tidak tepat
4. Dosis berlebih
5. Dosis kurang
6. Interaksi obat
7. Efek samping obat
8. Pasien tidak mendapatkan obat
Kategori DRP
• Untuk mengidentifikasi DRP, harus memantau
terapi pasien secara keseluruhan
• Identifikasi DRP
• Tujuan patient safety
• Berkurangnya lama rawat → menekan biaya perawatan

Anda mungkin juga menyukai