Anda di halaman 1dari 3

UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)

SEMESTER GANJIL T.A. 2018/2019

Nama : ...............................
Mata Pelajaran : PPKn
Kelas :V
Hari/Tanggal : ....................................
Waktu : 60 menit

I. Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar!

1. Baris terakhir dari lirik lagu “Dari b. tuntutan kebutuhan


Sabang Sampai Merauke” adalah c. keinginan anggota DPR
a. itulah Indonesia d. keinginan negara lain
b. tanah airku Indonesia
c. Indonesia tanah airku 6. Indonesia adalah negara dengan sistem
d. menjunjung tanah airku pemerintahan …
a. federal
2. Sejak proklamasi kemerdekaan tanggal b. monarki
17 Agustus 1945, bangsa Indonesia c. kesatuan
telah menyatakan tekad untuk hidup d. republic
dalam wadah ….
a. Negara Republik Indonesia Serikat 7. Bagi para pendiri dan rakyat Indonesia,
b. Negara Kesatuan Indonesia NKRI merupakan ….
c. Negara Kesatuan Republik a. negara yang bisa dipisah-
Indonesia pisahkan
d. Negara Indonesia yang bersatu b. pilihan yang masih bisa berubah
c. pilihan bentuk negara terakhir
3. Secara geografis, Indonesia terletak di d. keinginan sekelompok orang saja
antara dua benua, yaitu …
a. Benua Afrika dan Amerika 8. Bangsa yang besar adalah bangsa yang
b. Benua Australia dan Eropa menghargai jasa ….
c. Benua Asia dan Afrika a. pemerintahnya
d. Benua Asia dan Australia b. pahlawannya
c. penghianat bangsa
4. Pada awal kemerdekaan bangsa d. presidennya
Indonesia, wilayah Negara Kesatuan
Republik Indonesia meliputi .... 9. Negara Kesatuan Republik Indonesia
a. 8 provinsi bukanlah negara yang berdiri dengan
b. 9 provinsi sendirinya, melainkan . . .
c. 10 provinsi a. pengorbanan jiwa, raga, dan harta
d. 11 provinsi rakyat
b. pemberian pemerintah Jepang
5. Dalam perkembangan kehidupan c. hasil perjuangan sekelompok orang
bangsa, wilayah NKRI mengalami saja
perubahan, baik perubahan jumlah d. perjuangan para pahlawan semata
provinsi maupun luas wilayahnya.
Perubahan itu terjadi sesuai dengan ....
a. keinginan presiden

0918 1 Inrii Homeschooling


10. Dalam perkembangan bangsa d. WITIM
Indonesia, ada tiga usaha yang ingin
memecah belah NKRI, yaitu .... 16. Pulau Bali termasuk wilayah waktu
a. PKI Madiun, RMS, dan Perang Indonesia bagian . . .
Puputan a. Barat
b. Perang Diponegoro, RMS, dan b. Tengah
G30S PKI c. Timur
c. G30S PKI, Gerakan Aceh d. Selatan
Merdeka, dan OPM
d. Gerakan Aceh Merdeka, Perang 17. Sikap untuk menjaga keutuhan NKRI
Paderi, dan Perang Diponegoro di antaranya adalah ...
a. bermusuhan
11. Setiap warga negara Indonesia harus b. iri
berpikir dan memandang NKRI c. bertikai
sebagai suatu wilayah yang .... d. rukun
a. terpecah belah
b. utuh 18. Kepala pemerintahan Indonesia disebut
c. berbeda ...
d. terpisah satu sama lain a. Ketua DPR
b. Presiden
12. Setiap warga negara Indonesia dalam c. Menteri
memenuhi kebutuhan hidupnya d. Duta Besar
memiliki kepentingan yang berbeda-
beda, tapi tidak boleh mengalahkan 19. Provinsi yang berusia paling muda
kepentingan ... adalah ....
a. presiden a. Kalimantan Utara
b. pemerintah b. D.I. Yogyakarta
c. bangsa c. Papua Barat
d. golongan atau kelompok d. Bangka Belitung

13. Indonesia dibagi menjadi tiga wilayah 20. Pendapat tiap orang harus kita hargai.
waktu, yaitu . . . Hal ini dikarenakan bangsa Indonesia
a. WIB, WIT, dan WITENG menjunjung tinggi persamaan ....
b. WIB, WITA, dan WITENG a. hak
c. WIB, WITA, dan WIT b. derajat
d. WIBA, WIT, dan WITENG c. kewajiban
d. Kedudukan
14. Perbedaan antara masing-masing
wilayah waktu adalah ... jam
a. setengah II. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di
b. satu bawah ini dengan tepat!
c. satu setengah
d. dua 1. Lagu “Dari Sabang Sampai Merauke”
adalah ciptaan R. Suharjo
15. Waktu Indonesia bagian Timur 2. Menjaga keutuhan Negara Kesatuan
disingkat ... Republik Indonesia merupakan
a. WITA tanggung jawab seluruh rakyat
b. WIT Indonesia
c. WITENG 3. WIB adalah singkatan dari Waktu
Indonesia Bagian Barat

0918 2 Inrii Homeschooling


4. Jika di Bandung pukul 07.00, di Papua itulah Indonesia
pukul 09.00
5. Ibukota Provinsi Jawa Barat adalah Indonesia tanah airku
Bandung aku berjanji padamu
6. Provinsi yang beribukota Serang menjunjung tanah airku
adalah Banten tanah airku Indonesia
7. OPM merupakan singkatan dari
Organisasi Papua Merdeka 10. Sebutkan semua sila pada Pancasila!
8. Sebutkan 3 contoh perilaku sehari-hari (1) Ketuhanan Yang Maha Esa (2)
yang mencerminkan cinta tanah air! Kemanusiaan yang adil dan beradab
Jawaban disesuaikan (3) Persatuan Indonesia (4) Kerakyatan
9. Tuliskan lirik lagu “Dari Sabang yang dipimpin oleh hikmat
Sampai Merauke”! kebijaksanaan dalam permusyawaratan
Dari Sabang sampai Merauke perwakilan (5) Keadilan sosial bagi
berjajar pulau-pulau seluruh rakyat Indonesia
sambung menyambung menjadi satu

0918 3 Inrii Homeschooling

Anda mungkin juga menyukai