Anda di halaman 1dari 6

TEMPLATE VULVA HYGIENE

1 Nomorstation
2 Judul station Vulva Hygiene
3 Waktu yang dibutuhkan : 0 menit
4 Tujuan station Tingkat kemampuan Psikomotor mampu
mendemonstrasikan Vulva hygiene
5 Kompetensi a. Pengkajian data subjektif
b. Pengkajian data objektif
c. Interpretasi data dan pengambilan keputusan
klinik
d. Keterampilan prosedur
klinik Pendidikan
kesehatan
e. Pendokumentasian
f. Perilaku professional
6 Kategori Asuhan Keterampilan Dasar Praktik Klinik
7 Instruksi pesertaujian Skenario
Klinik:
Seorang ibu postpartum usia 25 tahun P1A0H1
melahirkan anak pertamanya 2 hari yang lalu, ia
datang ke rumah bersalin mengeluh gatal pada
daerah genitalia, dari hasil pemeriksaan terdapat
keputihan yang banyak tapi masih dalam batas
normal.
a. Melakukan perilaku professional dengan
kasus diatas
b. Melakukan pendidikan kesehatan pada ibu
nifas
c. Melakukan pemeriksaan pada genitalia ibu
8 Instruksi penguji : Skenario
Klinik:
Seorang ibu postpartum usia 25 tahun P1A0H1
melahirkan anak pertamanya 2 hari yang lalu, ia
datang ke rumah bersalin mengeluh gatal pada
daerah genitalia, dari hasil pemeriksaan terdapat
keputihan yang banyak tapi masih dalam batas
normal.
Instruksi Umum :
Kerjakan perasat sesuai dengan check list
Instruksi Khusus :
1. Pastikanidentitaspesertaujianpadakartuujian
sesuai
2. Berikan penilaian sebagaiberikut
a. Nilai 2 apabiladilakukandengan benar
b. Nilai1apabila dilakukan dengan benar
tetapi belum tepat dan tidak berurutan
c. Nilai 0 apabilatidak dilakukan
3. Hindarilah interupsi dan atau tindakan selain

1
daripada yangdimintapadainstruksi penguji
4. Berikan informasi atau hasil yang
dibutuhkan secara lisan/tulisanhanya
apabilapeserta ujian telah melakukan dan/atau
mengusulkan jenis pemeriksaan yang
dimaksud (perhatikan instruksi khusus)
5. Taatilah peraturan serta etika penguji serta
menjalankan tugas sebagai penguji
9 Instruksi pasien standar 1. Pasien dalam keadaan sadar namun tidak
bergerak
2. Pasien sudah terpasang NGT
3. Pihak keluarga mendampingi pasien
4. Informed consent pemberian nutrisi kepada
keluarga pasien
5. KIE pasca pemberian nutrisi

10 Tata letak/Station Ruangan pemeriksaan

Keterangan :
: Tempat Tidur Pasien
: Bantal (posisi kepala pasien)
: Alat-alat
: Tempat duduk penguji
: Meja Penguji
: Pintu masuk
11 KebutuhanLaboran -
12 Kebutuhan Phantum Phantumvagina
13 Kebutuhan 1 Set Alat 1. Perlak dan pengalas
2. Bengkok
3. Bak instrumen
4. Handscoon steril
5. Kapas DTT
6. Kassa sublimat
7. Kom kecil
8. pembalut
9. Celana dalam
10. Lampu sorot
11. Larutan klorin 0,5% dan tempatnya
12. Tempat sampah medis dan non medis
13. Buku register untuk mencatat hasil tindakan

2
14 Penulis Eka Ratnaningsih
15 Referensi Dewi Lia Nanny Vivian, Sunarsih Tri.(2011).
Asuhan Kebidanan pada Ibu Nifas.
Yogyakarta: PenerbitSalemba Medika, EGC
Nugroho Taufan, La Nur Reza Willis,dkk.(2014).
Buku Ajar Asuhan Kebidanan 3
Nifas .Yogyakarta : Nuha Medika
Putri, Hanifa Andisetyana. 2016. Buku Panduan
Praktik Dasar Praktik Klinik. Yogyakarta
Sarwono. (2010). IlmuKebidanan. Jakarta : P.T.
Bina Pustaka
Sitti Saleha.(2009). Asuhan Kebidanan Pada
Masa Nifas. Jakarta : Salemba Medika

3
LEMBARCHECKLIST
VULVA HYGIENE
Nama
NIM
Hari/Tanggal
TANDATANGAN

Berilahnilai untuk setiap langkah klinik dengan menggunakan kriteria sebagai


berikut :
0 : tidak dilakukan
1 : dilakukan tidak tepat
2 : dilakukan dengan tepat
Nilai
No Langkah kegiatan
0 1 2
A.Data Subjektif
1 Mengecek identitas klien
2 Menyanyakan keluhan kepada pasien
3 Menjelaskan tujuan dan prosedur tindakan, meminta
persetujuan dan kontrak waktu
B.Data Objektif
3 Memastikan rekam medis
4 Melakukan pemeriksaantanda-tandavital
C. Interpretasi Data dan Pengambilan Keputusan Klinik
5 Menentukan pengambilan keputusan untuk tindakan
6 Sebelum melakukan tindakan membaca doa
D. Keterampilan Prosedur Klinik
6 Menyiapkan:
Tempat : aman, nyaman, terjaga privacy.
7 Mempersiapkanalat danbahan
1. Perlak dan pengalas
2. Bengkok
3. Bak instrumen
4. Handscoon steril
5. Kapas DTT
6. Kassa sublimat
7. Kom kecil
8. pembalut
9. Celana dalam
10. Lampu sorot
11. Larutan klorin 0,5% dan tempatnya
12. Tempat sampah medis dan non medis
13. Buku register untuk mencatat hasil tindakan
8 Memakai APD

4
9 Mencuci tangan dan mengeringkan dengan menggunakan
handuk pribadi sebelum dan sesudah melakukan tindakan
10 Memasang sampiran/menjaga privacy
11 Memasang selimut mandi 
12 Mengatur posisi pasien dorsal recumbent
13 Memakai hadscoon
14 Memasang alas dan perlak dibawah bokong
15 Gurita dibuka, celana dan pembalut dilepas bersamaan dengan
pemasangan pispot, sambil memperhatikan lochea. Celana dan
pembalut dimasukkan dalam tas plastic yang berbeda 
16 Pasien disuruh BAK/BAB 
17 Mengguyur vulva dengan air matang
18 Ambil pispot
19 Mendekatkan bengkok ke dekat pasien 
20 Memakai sarung tangan kanan, kemudian mengambil
kapas basah. Membuka vulva dengan ibu jari dan jari
telunjuk kiri
21 Membersihkan vulva mulai dari labia mayora kiri, labia
mayora kanan, labia minora kiri, labia minora kanan,
vestibulum, perineum. Arah dari atas ke bawah dengan
kapas basah (1 kapas, 1 kali usap)
22 Perhatikan keadaan perineum. Bila ada jahitan, perhatikan
apakah lepas/longgar, bengkak/iritasi. Membersihkan luka
jahitan dengan kapas basah 
23 Menutup luka dengan kassa yang telah diolesi salep/betadine 
24 Memasang celana dalam dan pembalut 
25 Mengambil alas, perlak dan bengkok 
26 Merapikan pasien, mengambil selimut mandi dan memakaikan
selimut pasien
E. Pendidikan Kesehatan
27 Memberikan KIE cara vulva hygiene
F. Pendokumentasian
28 Mengevaluasi hasil tindakan yang baru dilakukan 
29 Berpamitan dengan pasien 
30 Membereskan dan kembalikan alat ke tempat semula 
31 Mencuci tangan
32 Mencatat kegiatan dalam lembar catatan keperawatan
G. PerilakuProfesional
33 Mengucapkan salam, memperkenalkan diri dan berjabat tangan
dengan ramah
34 Membaca Basmalah sebelum mulai tindakan dan Hamdalah
sesudah tindakan
35 Melakukan komunikasi aktif dan kontak mata dengan klien
selama tindakan
36 Melaksanakan tindakan secara urut dan sistematis

5
37 Melaksanakan tindakan dengan percaya diri dan tidak ragu-ragu
38 Menjagaprivasi pasien
Total skor
Nilai akhir = total skor x100
60

Keterangan
*= jika tidak tepat mahasiswwa dinyatakan tidak lulus
0 = tidak dilakukan sama sekali
1 = dilakukan tetapi tidak sempurna
2 = dilakukan dengan sempurna
Jumlah total
total skor
Nilai = x 100
60
Nilai ≥ 70, mahasiswa dinyatakan lulus

Nilai ≤ 70, mahasiswa dinyatakan tidak lulus

Anda mungkin juga menyukai