Anda di halaman 1dari 11

Pengertian validitas dipakai untuk butir soal dan

soal (perangkat soal), oleh karenanya dikenal


KARAKTERISTIK validitas butir soal dan validitas perangkat soal.
PERANGKAT SOAL
Perangkat soal terdiri atas sejumlah butir soal,
validitas perangkat soal ditentukan oleh validitas
butir-butir soalnya. Perangkat soal bersifat valid
(sahih) bila butir-butir soalnya valid.

Ada dua macam validitas, yaitu validitas validitas


teoretis (isi dan perilaku) dan validitas empiris.

VALIDITAS Validitas teoretis soal dipenuhi dengan cara


menyusun soal melalui kisi-kisi soal.
RELIABILITAS
Validitas empiris butir soal dihitung dengan cara
statistik korelasi. Validitas butir soal objektif
dihitung dengan rumus korelasi point biserial,
validitas butir soal uraian dihitung dengan rumus
korelasi product moment. Angka korelasi yang
diperoleh dengan cara demikian disebut koefisien
validitas atau angka validitas butir soal.
A. Validitas butir soal objektif

Rumus korelasi point biserial adalah:

Xp - Xq
rp bis =  p.q
SBtotal

rp bis = korelasi point biserial

X p = rerata skor total peserta didik yang menjawab benar butir


yang dicari validitasnya.
Xq = rerata skor total peserta didik yang menjawab salah
Sbtotal = simpangan baku skor total
p = proporsi peserta didik yang menjawab benar butir soal yang
dicari validitasnya
q = proporsi peserta didik yang menjawab salah

Untuk menginterpretasikan harga rp bis digunakan tabel r product moment dengan


pada n dan derajat kebebasan 2. Bila harga rp bis lebih besar atau sama dengan
rtabel, maka butir soal yang ditinjau valid.
Note .. Rumus bentuk lain !!!!

Rumus korelasi point biserial adalah:

Xp - Xt p
rp bis =  
SBtotal 1–p

rp bis = korelasi point biserial

X p = rerata skor total peserta didik yang menjawab benar butir


yang dicari validitasnya.
Xt = rerata skor total seluruh peserta didik.
Sbtotal = simpangan baku skor total
p = proporsi peserta didik yang menjawab benar butir soal yang
dicari validitasnya

Untuk menginterpretasikan harga rp bis digunakan tabel r product moment dengan


pada n dan derajat kebebasan 2. Bila harga rp bis lebih besar atau sama dengan
rtabel, maka butir soal yang ditinjau valid.
No Kasus Skor Skor Xp Xq
Butir Total
(X) (Y) Xp - Xt
1 A 1 8 8
2 B 1 8 8 rp bis =  pxq
3 C 1 8 8 SBt
4 D 0 6 6
5 E 1 8 8
6 F 0 7 7
7 G 0 8 8
8 H 1 7 7 7,75 – 7,125
9 I 1 7 7
10 J 1 7 7 rp bis =  0,6 x 0,4
11
12
K
L
0
0
8
7
8
7
0,74
13 M 1 8 8
14 N 0 6 6
15 O 1 7 7 = 0,41
16 P 0 8 8
17 Q 1 8 8
18 R 1 8 8 Untuk n = 20, db = 2 harga r tabel = 0,444
19 S 1 9 9
20 T 0 7 7 (p = 5%), berarti butir tersebut tidak
7.5 7,75 7,125 valid.
Total  12 150 93 57
P 0,6 0,4
B. Validitas Butir Soal Uraian
Validitas butir soal uraian dihitung dengan rumus product moment, antara
skor butir soal (Xp ) dengan skor total (Xt). Dipakai rumus product moment
karena data yang dikorelasikan adalah data interval dengan data interval.

 xy x = X - X
rxy =  y = Y - Y
 x2  y 2 r xy = korelasi product moment

Untuk menginterpretasikan harga rxy digunakan tabel r product moment


dengan derajat kebebasan 2. Bila harga rxy lebih besar atau sama dengan
rtabel, maka butir soal yang ditinjau valid.

Contoh perhitungan angka validitas untuk butir soal uraian, butir nomor 1
dari :
Cari angka korelasi antara skor butir dengan skor total
Hitungan dengan kalkulator menghasilkan r = 0,9029
Harga r tabel ( 5 % ) = 0,635
Oleh karena harga r hitung lebih besar daripada rtabel, maka butir nomor 1
valid.
Tentukan validitas masing-masing butir soal dan reliabilitas untuk perangkat
soal yang valid! (Untuk N=10, taraf signifikansi 5% harga r tabel = 0,635 )

Nama Soal Uraian


Siswa
No. 1 No. 2 No. 3 No. 4 No. 5 No.6 
Alif
5 4 7 0 5 6 27
Budi
7 5 8 8 10 8 46
Cita
5 4 5 0 5 6 25
Doni
7 4 8 6 8 8 41
Edi
5 4 6 2 7 6 30
Fitri
7 5 8 6 10 8 44
Gino
5 4 7 6 7 6 35
Hari
7 4 8 6 8 8 41
Indah
5 4 6 6 7 6 34
Jamil
7 4 8 8 8 8 43

60 42 71 48 75 70 366

rxy 0,9029
Valid 0,5925

SBi 1,00 0,4 7,088


Menghitung harga koefisien korelasi ( rXY )
Dengan kalkulator didapatkan statistik dasar sebagai berikut :
N = 10
X = 60 Y = 366
X = 370
2 Y2 = 13898 XY = 2260
maka :

(X) (Y) (60) (366)


xy = XY - = 2260 - = 64
N 10

(X)2 (60)2
x2 = X2 - = 370 - = 10
N 10

(Y)2 (366)2
y2 = Y2 - = 13898 - = 502,4
N 10

Harga
xy 64
rXY = = = 0,9029
[ (x2) (y2) ]  (10) (502,4)
C. Reliabilitas empiris soal uraian

Untuk soal uraian, koefisien reliabilitasnya dihitung dengan rumus


alpha dari Cronbach, yang rumusnya adalah:

k  SBI2
r11 =   1 -  
k - 1 SBt2

SBI = simpangan baku butir, SBt = simpangan baku total

Butir yang dimasukkan dalam rumus di atas hanya butir yang valid,
sedangkan butir yang tidak valid (gugur), tidak diperhitungkan. Oleh
karenanya reliabilitas hanya dihitung dari butir yang valid.

Kriteria reliabilitas soal sama dengan soal bentuk objektif, yaitu


soal reliabel bila r11  0,70.
D. Reliabilitas butir soal objektif

Reliabilitas butir soal objektif dapat dicari dengan rumus Kuder


Richardson 20 (KR20) dan rumus Kuder Richardson 21 (KR21). Kedua
cara ini menghasilkan angka yang lebih tepat.

Rumus KR20 adalah:


k SB2 -  pq
r11 =    
k - 1 SB2t

r11 = reliabilitas soal


SBt = simpangan baku dari skor total
k = jumlah butir soal

Rumus KR21 adalah:


k X(k -X)

r11 =   1 -  


k - 1 k SBt2
Tentukan validitas masing-masing butir soal dan reliabilitas untuk perangkat
soal yang valid! (Untuk N=10, taraf signifikansi 5% harga r tabel = 0,635 )
Nama Soal Uraian
Siswa
No. 1 No. 2 No. 3 No. 4 No. 5 No.6   Valid

Alif
5 4 7 0 5 6 27 23
Budi
7 5 8 8 10 8 46 41
Cita
5 4 5 0 5 6 25 21
Doni
7 4 8 6 8 8 41 37
Edi
5 4 6 2 7 6 30 26
Fitri
7 5 8 6 10 8 44 39
Gino
5 4 7 6 7 6 35 31
Hari
7 4 8 6 8 8 41 37
Indah
5 4 6 6 7 6 34 30
Jamil
7 4 8 8 8 8 43 39

60 42 71 48 75 70 366

rxy 0,902
Valid
0,592
GUGUR
0,870
valid
0,914
Valid
0,936
Valid
0.903
Valid

SB 1,00 0,40 1,044 2,85 1,627 1,00 7,088 6,859


2
SBi 1,00 1,09 8,12 2,65 1,00
rumus alpha dari Cronbach, yang rumusnya adalah:

k  SBI2
r11 =   1 -  
k - 1 SBt2

5 13,86
r11 =   1 -   = 0,88
5- 1 47,04

Kesimpulan r11 > 0,70 Jadi perangkat soal tersebut RELIABEL!

Anda mungkin juga menyukai