Anda di halaman 1dari 8

BINUS UNIVERSITY

JAKARTA

Panduan Pengumpulan Proyek Praktikum

ISYS6188, ISYS6212, ISYS6163

I. Peraturan Pengerjaan Proyek

1. Kerjakanlah proyek ini sesuai dengan kemampuan Anda, seluruh mahasiswa tidak
diperkenankan untuk:
• Menyontek hasil karya pihak/kelompok lain, sebagian maupun seluruh
proyek;
• Mendownload dari internet atau memfotokopi sebagian maupun seluruh
proyek;
• Menyadur dari buku, sebagian maupun seluruh proyek;
• Dibuatkan oleh pihak/kelompok lain, membeli karya pihak/kelompok lain,
mengambil karya pihak/kelompok lain untuk dijadikan karya sendiri / karya
kelompok sendiri;
• Melakukan tindakan kecurangan lainnya.

2. Untuk mata kuliah Information System Analysis and Design (ISYS6188) dan
Accounting Information System Development (ISYS6212) SATU mahasiswa hanya
mengumpulkan SATU buah Proyek
3. Untuk mata kuliah Advanced Information System Analysis and Design (ISYS6163)
SATU kelompok hanya mengumpulkan SATU buah Proyek
4. Jika mahasiswa/kelompok terbukti melakukan tindakan kecurangan seperti yang
dijelaskan pada butir 1 diatas, maka nilai mahasiswa yang melakukan kecurangan
(menyontek maupun dicontek) akan di – NOL – kan untuk keseluruhan nilai
proyek.
5. Perhatikan jadwal pengumpulan proyek, segala jenis pengumpulan proyek diluar
jadwal tidak dilayani.
6. Piranti Lunak (software) yang digunakan:
• Untuk kode mata kuliah ISYS6188: Visual Paradigm 15.0, dan Microsoft
Word 2007/2010;
• Untuk kode mata kuliah ISYS6163: Visual Paradigm 15.0, Microsoft Word
2007/2010, dan Axure 8.0 untuk pembuatan User Interface;
BINUS UNIVERSITY
JAKARTA

• Untuk kode mata kuliah ISYS6212: Microsoft Visio 2010, Microsoft Word
2007/2010, dan Axure 8.0 untuk pembuatan User Interface;
7. Hardcopy proyek yang dikumpulkan wajib dijilid.
8. Segala bentuk softcopy proyek dikumpulkan dalam bentuk CD.

9. Softcopy dalam bentuk CD dimasukkan ke dalam tempat CD dan ditempel di


belakang cover belakang hardcopy (karton belakang) tersebut.
BINUS UNIVERSITY
JAKARTA

II. Waktu Pengumpulan


1. Untuk Mata kuliah Information System Analysis and Design (ISYS6188), Accounting
Information System Development (ISYS6212), dan Advanced Information System
Analysis and Design (ISYS6163) dikumpulkan pada Pertemuan 11 Praktikum pada
jam praktikum.
III. Peraturan Pengumpulan Proyek
1. Gunakan Kertas A4 untuk pengumpulan Hardcopy Proyek.
2. Untuk Mata kuliah ISYS6168, ISYS6212, dan ISYS6163: Format Pengumpulan
Disesuaikan dengan Asisten Masing-masing.
3. Cover Proyek :
Mata kuliah ISYS6188 : Plastik Mika Bening & Karton Belakang Merah Tua
Mata kuliah ISYS6212 : Plastik Mika Bening & Karton Belakang Merah Muda
Mata kuliah ISYS6163 : Plastik Mika Bening & Karton Belakang Hijau Tua
BINUS UNIVERSITY
JAKARTA

4. Format Cover CD untuk Mata Kuliah ISYS6188 dan ISYS6212

Nama/NIM : xxx/xxxxxxxxxx
Kelas : xxxx
<< ISYS6188 / ISYS6212 >>

Binus University
Genap 2018 / 2019
BINUS UNIVERSITY
JAKARTA

5. Format Cover CD untuk Mata Kuliah ISYS6163

Kelas : xxx
Kelompok : xxxx
<< ISYS6163>>

Binus University
Genap 2018 / 2019
BINUS UNIVERSITY
JAKARTA

6. Format Penulisan Cover Untuk Mata Kuliah ISYS6188 dan ISYS6212

Proyek ISYS6188 / ISYS6212

Sistem Informasi <<Judul Proyek>>

Kelas : XXXX

Nama :
<<nama>> / <<nim>>

BINUS UNIVERSITY
Jakarta
Genap 2018 / 2019
BINUS UNIVERSITY
JAKARTA

7. Format Penulisan Cover Untuk Mata Kuliah ISYS6163

Proyek ISYS6163

Sistem Informasi <<Judul Proyek>>

Kelas : XXXX

Kelompok : xx

Anggota :
<<nama>> / <<nim>>
<<nama>> / <<nim>>
<<nama>> / <<nim>>
<<nama>> / <<nim>>

BINUS UNIVERSITY
Jakarta
Genap 2018 / 2019
BINUS UNIVERSITY
JAKARTA

IV. Sanksi

Bagi Kelompok yang Tidak mengikuti aturan pengumpulan proyek yang telah
diterangkan diatas maka Proyek TIDAK DITERIMA

-Selamat Mengerjakan-

Anda mungkin juga menyukai