Anda di halaman 1dari 7

1. Bagaimana proses dari hemopoiesis dan berapa lama prosesnya ?

Jawab :
Ada 3 fase pada saat neonatus :
a. Periode mesoblastik : menghasilkan eritroblast prosesnya di yolk salk (0-2bln)
b. Periode hepatosflenolimfomyeloid : pada usia 2-6bln, prosesnya dihepar dan dilien
c. Periode myeloid : janin berumur 7 bulan sampai lahir

Pada saat lahir 2 fase :


a. Intrameduler : sumsum tulang < 20
b. Ekstra medular : tulang – tulang pipih >= 20th

- Sel pluripotent pada sumsum tulang berdiferensiasi dan berproliferasi menjadi sel-sel dalam
darah  progenitor multipotent  progenitor oligopotent  CLP & CMP 
- Sel berdiferensiasi menjadi Colony-forming unit (CFU)
a. sel stem myeloid/hematopoietic stem cell (CFU-Gemm CD34 CD33/CFU-S)
b. sel stem lymphoid
- CFU menjadi sel progenitor
a. CFU-S menjadi : CFU-E,CFU-Meg, CFU-Eo, CFU-Baso, CFU-GM
b. Sel stem lymphoid menjadi prekursor T/NK dan prekursor B
c. Selanjutnya menjadi sel blast untuk setiap sel
-

Kapita Selekta Hematologi, A.V. Hoffbrand J.E. Pettit. P.A.H. Moss, edisi 4
2. Faktor yang mempengaruhi hemopoiesis ?
Jawab :
- Hormon glikoprotein
Mengatur proliferasi dan diferensiasi sel progenitas dan fungsi sel darah matur.
- Eritropoeitin
Stimulasi proses eritropoeisis.
- Vit B 12 dan asam follat
Pada proses pematangan sel darah merah dan matabolisme tulang

Kapita Selekta Hematologi, A.V. Hoffbrand J.E. Pettit. P.A.H. Moss, edisi 4

- As. Amino
Penguraian protein ( sel2 strukturnya sebagian besartersusun dari protein )

Guyton AC, Hall JE. Buku Ajar Fisiologi Kedokteran. Edisi 11.Jakarta: EGC, 2006.

3. Dimana tempat dan kapan terjadinya hemopoiesis ?


Ada 3 fase pada saat neonatus :
d. Periode mesoblastik : menghasilkan eritroblast prosesnya di yolk salk (0-2bln)
e. Periode hepatosflenolimfomyeloid : pada usia 2-6bln, prosesnya dihepar dan dilien
f. Periode myeloid : janin berumur 7 bulan sampai lahir

Pada saat lahir 2 fase :


c. Intrameduler : sumsum tulang < 20
d. Ekstra medular : tulang – tulang pipih >= 20th

Guyton AC, Hall JE. Buku Ajar Fisiologi Kedokteran. Edisi 11.Jakarta: EGC, 2006.

4. Organ apa aja yang berperan dari proses pembentukan darah dari janin sampai dewasa
serta proses terjadinya?
g. Periode mesoblastik : menghasilkan eritroblast prosesnya di yolk salk (0-2bln)
h. Periode hepatosflenolimfomyeloid : pada usia 2-6bln, prosesnya dihepar dan dilien
i. Periode myeloid : janin berumur 7 bulan sampai lahir

Pada saat lahir 2 fase :


e. Intrameduler : sumsum tulang < 20
f. Ekstra medular : tulang – tulang pipih >= 20th

Guyton AC, Hall JE. Buku Ajar Fisiologi Kedokteran. Edisi 11.Jakarta: EGC, 2006.
5. Apa saja komponen darah ?
- Plasma (55%)
a. 91% air
b. 8 % protein larut
- Corpus culi/padatan (45%)
a. Tersusun dari berbagai macam sel2 darah (eritrosit, leukosit, platelet)

6. Bagaimana karakteristik dari komponen susunan darah (disertai gambar)?


- Sel darah merah
a. Tidak punya inti
b. Bentuknya central pallor
c. Membawa O2 tanpa meninggalkan pembuluh darah ( dari paru ke jaringan, lalu CO2
dari jaringan ke paru utk dibuang melalui respirasi jumlahnya 3,5jt/mm3)
- Leukosit (4rb-11rb)
a. Berinti
b. Bergranular ( eusinofil (berfungsi pada respon imun kronis), basophil (yang
tersedikit), dan netrofil (ada yang segmen, dan stab))
c. Nongranular ( limfosit, monosit)
- Trombosit
Sel darah terkecil, tidak berinti, bersama dengan factor pembukaan darah didalam
plasma 150rb-450rb/mm3
Fungsi dari bentuknya dan asal mula pembentukan selnya
Kapita Selekta Hematologi, A.V. Hoffbrand J.E. Pettit. P.A.H. Moss, edisi 4

7. Apa saja sifat-sifat dari darah ?


Mempunyai 3 sifat utama :
a. Self renewel : dapat memperbarui diri sendiri dan tidak akan habis meski terus
membelah.
Cari tau volume normalnya.
Berapa darah yang bisa dikompensasi bila kita mendonorkan darah dan sebaliknya
b. Proliferative : mempunyai kemampuan untuk membelah dan memperbanyak diri
c. Diferensiatif : mempunyai kemampuan untuk mematangkan diri menjadi sel-sel dengan
fungsi tertentu.
Terdapat sifat :
- Pluripotent stemcell : sel induknya mempunyai kemampuan untuk menurunkan seluruh
jenis sel darah
- Committed stemcell : sel induknya mempunyai komitmen berdiferensiasi melalui salah
sat ugaris turunan sel
- Oligopotent stemcell : sel induknya hanya berdiferensiasi kebeberapa selnya saja
- Uripotent stemcell : sel induknya hanya mampu berkembang menjadi satu jenis sel

Bakta, I.M. 2006. Hematologi Klinik Ringkas. Jakarta: EGC


8. Apa saja macam2 darah serta fungsinya ?
- Eritrosit : membawa O2 dan Hb
- Leukosit : system imun tubuh
- Platelet : pembekuan darah

Kapita Selekta Hematologi, A.V. Hoffbrand J.E. Pettit. P.A.H. Moss, edisi 4

9. Apa saja factor dari pembekuan darah ?


Ada 12 faktor
Factor 1 : fibrinogen
Factor 2 : prothrombin
Factor 3 : trombokinase
Factor 4 : kalsium
Factor 5 : proakselerin
Factor 7 : prokonfertin
Factor 8 : plasmokinin
Factor 9 : protomboplastin beta
Factor 10 : protrombinase
Factor 11 : factor PTA
Factor 12 : Hageman
Factor 13 : fibrinase
Kapita Selekta Hematologi, A.V. Hoffbrand J.E. Pettit. P.A.H. Moss, edisi 4

Anda mungkin juga menyukai