Anda di halaman 1dari 6

FORM ANALISA JABATAN Bidang SDM dan Kehumasan

KEPALA BIDANG SDM Edisi :

IDENTIFIKASI JABATAN
1 Nama Jabatan Kepala Bidang SDM dan KEHUMASAN
2 Departemen Bidang SDM dan KEHUMASAN
3 Pangkat/Gol/Grade
4 Atasan Langsung Direktur

Kasi PR
5 Bawahan Langsung Kasi PR dan Kasi SDM

Kabid SDM dan


Kehumasan

Direktur
Kasi SDM

RINGKASAN PEKERJAAN
(Deskripsikan secara singkat mengenai sifat umum dari suatu tugas pekerjaan tersebut)
Kepala Bidang SDM Berperan sebagai rekan strategis direktur, mengembangkan SDM yang
Profesional, Menjalankan administrasi dan manajemen kepegawaian, serta sebagai agen
perubahan di lingkungan RS untuk mendudukung efektivitas perusahaan dan pencapaian Visi dan
Misi Perusahaan.

TUGAS SPESIFIK DAN TANGGUNG JAWAB


(Uraikan daftar rinci mengenai tugas-tugas spesifik dan tanggungjawab spesifik yang terdapat dalam Pekerjaan tersebut)
Menjalankan fungsi-fungsi manajemen SDM yaitu planning, organizing, Actuating dan controlling,
dalam setiap aktivitas/fungsi operasional sumber daya manusia (SDM) mulai dari proses
penarikan, seleksi, pelatihan dan pengembangan, penempatan yang meliputi promosi, demosi
dan transfer, penilaian kinerja, pemberian kompensasi, hubungan industrial, hingga pemutusan
hubungan kerja, yang ditujukan bagi peningkatan kontribusi produktif dari sumber daya Manusia
terhadap pencapaian tujuan organisasi secara lebih efektif dan efisien.

DESKRIPSI KERJA
(intisari tertulis dari Tugas-tugas, Tanggung jawab dan Wewenang dari suatu Pekerjaan)
1 Apa yang harus dilakukan 1. Menyusun Perencanaan kerja manajemen bidang PR,
Kehumasan dan SDM
2. Menyusun rencana anggaran belanja bidang PR,
Kehumasan dan SDM
3. Melakukan rekruitment SDM sesuai dengan kebutuhan
RUMAH SAKIT.
4. Memberikan bekal dan orientasi calon karyawan RUMAH
SAKIT

Page 1 of 6
5. Memanage positioning SDM untuk produktivitas lembaga
6. Menyelenggarakan Pelatihan, Coaching dan Conselling
bagi karyawan
7. Memberikan pelayanan pemenuhan kenyamanan bekerja
dan kesejahteraan karyawan
8. Mengelola ke-administrasi-an penggajian
9. Mengontrol dan mengevaluasi produktivitas kerja SDM
10. Mengontrol dan mengevaluasi kinerja Bidang SDM
11. Bertanggungjawab atas seluruh aktivitas pemasaran dan
peran public relation.
12. Membina hubungan kerjasama eksternal, baik dengan
Perusahaan setempat, badan usaha, demi meningkatkan
produktifitas usaha.
13. Membangun sistem komunikasi di Rumah Sakit.
2 Bagaimana cara Pekerjaan terkait dengan data (D):
melakukannya Contoh : ( Memadukan, mengkoordinasikan, menganalisa, menyusun, menghitung,
menyalin, membadingkan)
1. Merencanakan dan menetapkan kebijakan SDM, serta
merincinya kedalam bentuk sistem dan prosedur yang
aplikatif.
2. Melakukan perencanaan SDM sesuai dengan kebutuhan
setiap Bidang/Departemen
3. Melakukan administrasi SDM yang menunjang atas
berlangsungnya seluruh aktifitas kepegawaian yang
mampu mendukung operasional Perusahaan,
4. Melakukan fungsi kontrol atas perkembangan
kepegawaian Perusahaan
5. Mengidentifikasikan kebutuhan dan menyusun program
pelatihan, dan mengontrol pelaksanaan pelatihan, serta
memastikan program pelatihan pada tahap selanjutnya
membantu karyawan untuk mengembangkan karirnya
6. Mengontrol absensi karyawan serta membuat rekapitulasi
kehadiran karyawan, berkenaan dengan pengajuan gaji.
7. Mendokumentasikan seluruh arsip yang berkenaan
dengan prestasi dan kondisi kerja karyawan ke dalam
masing-masing file dokumen karyawan.
8. Mengumpulkan hasil penilaian kerja bulanan dari setiap
unit kerja.
9. Melakukan rekapitulasi kinerja karyawan pada setiap
tiga bulan dengan arsip pendukung yang ada sebagai
bahan evaluasi
10. Bersama dengan kepala seksi menyusun program kerja
dan anggaran.
Pekerjaan terkait dengan Orang (O):
Contoh : (Menasehati, berunding, mengajar, mengawasi, mengibur, membujuk,
berbicara, melayani, menerima instruksi)
1. Menjalankan proses seleksi dan rekruitmen sesuai
kebutuhan yang direncanakan,
2. Merekrut pelamar yang paling cocok dengan kriteria,
kualitas yang ditetapkan, kultur, serta kebijakan
Perusahaan

Page 2 of 6
3. Memberikan usulan kepada Direktur terkait sistem
kompensasi/gaji dan tunjangan/fasilitas yang tepat dan
implementatif,
4. Melakukan kontrol atas perkembangan SDM (kepegawaian
Perusahaan)
5. Memastikan terciptanya hubungan komunikasi yang
harmonis dengan manajemen dan karyawan,
6. Mensosialisasikan peraturan dan kebijakan serta prosedur
SDM yang tepat sasaran
7. Memantau kegiatan operasional terkait dengan disiplin
kerja karyawan, ketenagakerjaan, serta pemantauan atas
kondisi sistem dapat dijalankan dengan baik.
8. Melakukan kontrol dan pengarahan atas implementasi
kebijakan SDM dan SOPnya, serta melakukan peninjauan
secara berkala sesuai dengan perkembangan terkini.
9. Bersama Direktur dan Masing-masing kabid menyusun
Indikator Keberhasilan/Key Performance Indicators (KPI)
setiap Bidang sesuai target Perusahaan yang akan dicapai,
melakukan monitoring dan evaluasi kinerja di seluruh
Bidang Menyusun perencanaan karir serta
Memformulasikan Program Pengembangan SDM.
10. Melaporkan secara rutin kepada Manager Umum/Direksi
mengenai perencanaan dan aktifitas Bidang SDM.
11. Menerima mandat dan kebijakan dari pimpinan terkait
dengan manajemen SDM.
12. Menerima saran dan masukan terkait dengan pengelolaan
PR, humas dan SDM baik dari atasan maupun dari
bawahan langsung.
13. Memberikan pandangan dan masukan kepada direktur
terkait dengan perencanaan anggaran dan keuangan.
Pekerjaan terkait dengan Benda (B):
Contoh : Menyetel, mengerjakan, menjalankan, mengemudikan, mengerjakan dengan
tangan, melayani, memasukan bahan dan memegang
1. Menggunakan peralatan dan fasilitas umum yang ada di
rumahsakit secara efektif dan efisien
2. Menjaga dan merawat fasilitas pribadi yang diberikan
rumahsakit
3. Melaporkan setiap kerusakan atas fasilitas pribadi milik
rumahsakit
4. Mengembalikan Fasilitas milik rumahsakit jika tidak
digunakan/selesai digunakan

3 Mengapa harus 1. Tersedianya SDM yang produktif sesuai dengan visi, misi
mengerjakan pekerjaan dan rencana strategis Perusahaan.
tersebut 2. Terpenuhinya kebutuhan fisik, fikiran, psikologis,
keterampilan dan keahlian serta kemampuan SDM
3. Terpenuhinya kesejahteraan karyawan.

Page 3 of 6
SPESIFIKASI KERJA
(Digunakan untuk melakukan seleksi atas karyawan yang berkualifikasi. Spesifikasi haruslah Tepat sesuai dengan
Pekerjaan yang berhubungan)
1 Pendidikan 1. Pendidikan Formal : S1 Semua Jurusan
2. Pendidikan lainnya :
a. Pelatihan Kepemimpinan
b. Pelatihan Problem Solving
c. Pelatihan Manajemen SDM
d. Pelatihan Komunikasi
e. Pelatihan Service Excellent
f. Pelatihan Mediator
g. Pelatihan manajemen konflik
h. Pelatihan unit cost/remunerasi
2 Spiritual 1. Beragama Islam
2. Menjalankan Ibadah shalat lima waktu
3. Mampu membaca al-Quran dengan lancar
3 Pengetahuan 1. Pengetahuan tentang manajemen dan leadership
2. Teori dan media komunikasi
3. Strategic planning.
4. Teori pengambilan keputusan.
5. Teori motivasi.
6. Teori Perilaku Organisasi dan Personal Scorecard
7. Pengetahuan produk (product knowledge).
8. Teori analisa past performance.
9. Manajemen Rekruitmen dan Pengembangan (Diklat)
10. Manajemen SDM
11. Kebutuhan karyawan (SDM)
12. Teknik melayani karyawan (SDM)
13. Teknik penanganan keluhan karyawan (SDM)
14. Total Quality Service
15. Manajemen Konflik
16. Human relationship
17. Psikologi dan Sosiologi
18. Teknik penyusunan materi presentasi
19. Teknik berbicara di depan umum.
20. Karakteristik hadirin/audiance
21. Pengetahuan tentang peraturan RS
22. Pengetahuan tentang peraturan kepegawaian
23. Pengetahuan tentang kode etik profesi
24. Pengetahuan tentang Kesehatan Keselamatan Kerja (K3)
25. Pengetahuan tentang BPJS Ketenagakerjaan dan
kesehatan.
26. Pengetahuan tentang akreditasi RS

4 Keterampilan Kerja Keterampilan mental :


1. Mengidentifikasi kebutuhan SDM
2. Melakukan analisis SWOT/Balance Scorecard
3. Melakukan rekruitmen dan pengembangan diklat SDM
4. Mengukur produktivitas SDM terhadap asset
5. Memecahkan masalah (problem solving)

Page 4 of 6
6. Mengambil keputusan
7. Peramalan (forecasting) ketenagakerjaan
8. Melakukan interpersonal
9. Mengevaluasi pelaksanaan Standar Operasional
Prosedur (SOP)

Keterampilan fisik
1. Menyiapkan Pekerjaan
2. Menginventarisasi data
3. Menyusun proposal
4. Menyusun instrumen pengumpulan data.
5. Menyusun laporan
6. Menggunakan media komunikasi
7. Melaporka hasil kegiatan
8. Mengumpulkan data
9. Mengoperasikan komputer dan sistem (IT)
10. Membuat, menyimpan, membuat backup dan mencetak
dokumen

Keterampilan sosial
1. Kritis terhadap perbedaan persepsi dan perubahan
kebijakan
2. Melakukan personal approach
3. Menerima dan memberikan tanggapan
4. Kritis terhadap perbedaan budaya dan bahasa
5. Memberikan bimbingan dan konseling
6. Memberikan penilaian kinerja
7. Kritis terhadap Hak dan Kewajiban Karyawan
8. Kritis terhadap kesejahteraan karyawan
9. Kritis terhadap aspek manfaat dan biaya pengelolaan SDM
10. Kritis terhadap perubahan past performance RUMAH
SAKIT
11. Mengorganisasi pelatihan
12. Menyajikan presentasi
13. Kritis terhadap antisipasi kontra produktif
14. Kritis terhadap kemampuan SDM
15. Kritis terhadap keterbukaan karyawan
16. Kritis terhadap keberanekaragaman perilaku, ketidak
puasan dan suasana kerja
17. Kritis terhadap sistem manajemen terbuka
18. Mengenali perbedaan individu
19. Kemampuan menyesuaikan materi presentasi dengan
situasi lapangan
20. Melakukan personal scorecard
21. Kritis terhadap perbedaan kepentingan
22. Melaksanakan teknik negosiasi
23. Mengenal seluruh karyawan dengan baik
5 Pengalaman kerja Minimal 3 tahun Bekerja di Annimah
7 Karakter dan Emosi Leadership, Thinker,
Networker
9 Jenis Kelamin Laki-laki atau perempuan

Page 5 of 6
10 Usia Minimal : 30 tahun Maksimal : 55 tahun

Page 6 of 6

Anda mungkin juga menyukai