Anda di halaman 1dari 4

PRIMAMEDIKA

Kantor Pusat: Jalan Lauser No. 70A,


Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
(021) 7260741 MONERA

1. Bakteri bersifat prokariotik artinya . . . . e. diplococcus - tetracoccus - staphilacoccus -


a. tidak mempunyai inti streptococcus - sarcina
b. mempunyai inti banyak
c. mempunyai bahan inti dan membran inti 6. Spora pada bakteri berfungsi untuk . . . .
d. mempunyai bahan inti tapi tidak mempunyai a. alat reproduksi d. alat pencernaan
membran inti b. bakal individu baru e. alat bergerak
e. mempuyai membran inti tapi tidak c. alat pertahanan diri
mempunyai bahan inti
Bagian II: Pilihan ganda majemuk
2. Salah satu cara untuk menunjukkan bahwa a. Jika 1,2 dan 3 benar
bakteri merupakan makhluk hidup dilakukan b. Jika 1 dan 3 benar
dengan . . . . c. Jika 2 dan 4 benar
a. mengamati dengan mikroskop adanya proses d. Jika 4 saja benar
pernapasan e. Jika semua benar
b. membiakkan pada medium yang sesuai
c. mengamati dengan mikroskop elektron 7. Bakteri yang dipelihara dalam medium
adanya DNA anorganik dapat hidup dan berkembang. Hal itu
d. mengamati dengan mikroskop elektron berarti bahwa bakteri tersebut...
bentuk struktur 1. dapat membentuk asam amino sendiri
e. menganalisis unsur-unsur kimia pembentuk 2. memakai zat anorganik sebagai sumber
tubuh energi
3. hidup secara kemoautotrof
3. Bakteri yang berbentuk seperti koma dan 4. mengambil zat organik dari substratnya
mempunyai bulu cambuk disebut :
a. basil d. kokus 8. Bakteri aerob yang hidup di dalam tanah dan
b. vibrion e. streptokokus mampu mengoksidasi amoniak menjadi senyawa
c. spiril nitrit atau nitrat adalah 1 azotobacter
2. nitrosomonas
4. Penyakit yang disebabkan oleh bakteri berbentuk 3. clostridium
vibrion adalah . . . . 4. nitrobacter
a. tifus d. TBC
b. Kolera e. radang paru-paru 9. Di antara bakteri di bawah ini yang akan mati
c. Lepra bila ada O2 bebas adalah . . . .
a. Salmonella typhose
5. Gambar di bawah ini adalah bentuk-bentuk b. Mycobacterium tuberculosis
kokus c. Nitrobacter
d. Clostridium botulinum

10. Reproduksi prokariota dapat dilakukan


dengan cara . . . .
a. mitosis 3. berspora
b. membelah diri 4. membelah biner

11. Tumbuhan tinggi yang memenuhi


kebutuhan nitrogennya dari senyawa
Urutan yang benar adalah . . . . anorganik biasanya mengadakan simbiosis,
a. diplococcus - tetracoccus - sarcina - seperti...
staphilococus a. Rhizobium dengan Glycine max
b. diplococcus - sarcina - streptococcus - b. Azotobacter dengan Crotalaria
staphilococcus - tetracoccus c. Anabaena dengan Azolla
c. diplococcus - sarcina - staphilococcus - d. Mikoriza dengan anggrek
streptococcus - tetracocus
d. diplococcus - tetracoccus - streptococcus - 12. Pengawetan dengan pendingin (es) bertujuan
staphilococcus - sarcina untuk mengurangi kerja:
PRIMAMEDIKA
Kantor Pusat: Jalan Lauser No. 70A,
Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
(021) 7260741 MONERA

a. Badan golgi 3. Nukleus c. Salmonella typhi


b. Mitokondria 4. Lisosom d. Balantidium coli
e. Stretomyces sp.
13. Diantara bakteri berikut yang tidak
termasuk bakteri patogen adalah.. 20. Bakteri yang memiliki flagela di kedua sisi
a. Salmonella typhosa tubuhnya dikelompokan kedalam bakteri....
b. Lactobacillus bulgaricus A. Monotrik
c. Neiseria gonorhoe B. Ampitrik
d. Acetobacter xylinum C. Eksotrik
D. Peritrik
14. Bakteri yang berperan dalam pembuatan E. Lopotrik
yoghurt adalah…
a. Lacotbacillus bulgaricus 21. Persamaan antara bakteri dan cyanophyta
b. Acetobacter aceti adalah....
c. Streptococcus thermophilus A. Sama-sama bersel satu
d. Bacillus subtillis
B. Sama berflagelum
C. Sama bersilia
15. Pernyataan berikut yang membedakan
D. Sama prokaryotik
bakteri Gram positif dan Gram negatif
adalah.. E. Sama eukaryotik
a. Struktur dinding sel
b. Ada tidaknya materi inti 22. Bakteri mempunyai plasmid yang merupakan
c. Struktur membran sel a. Enzim
d. Kemampuan menginfeksi b. Polinukleotida
c. Lemak
16. Faktor yang mempengaruhi seseorang d. Protein
e. RNA
terkena penyakit yang disebabkan bakteri
patogen adalah…
Bagian III: Sebab akibat
a. jumlah bakteri patogen
b. sanitasi lingkungan a. Jika pernyataan benar, alasan benar ada hubungan
c. kebersihan b. Jika pernyataan benar alasan benar tak ada
d. nutrisi hubungan
c. Jika pernyataan benar, alsaan salah
17. Kandungan spesifik dinding sel bakteri adalah d. Jika pernyataan salah, alasan benar
A. Peptidoglikan e. Jike keduanya salah
B. Selulosa
C. Kitin 23. Bakteri nitrat tergolong bakteri kemoautotrof
D. Pectin SEBAB
E. Lignin Pembahasan: Bakteri nitrat dapat membuat makanannya sendiri
dengan bantuan energi kimia yang diperoleh dari
hasil oksidasi amoniak
18. Bakteri dapat hidup pada berbagai macam
habitat. Jika keadaan lingkungan tidak sesuai,
maka bakteri akan membentuk ...
24. Bakteri Escherichia coli digolongkan ke dalam
bakteri aerob fakultatif
1. selaput lendir
SEBAB
2. kapsid
Bakteri Escherichia coli bertindak sebagai
3. endospora dekomposer
4. flagela
25. Escherichia coli merupakan salah satu indikator
19. Pada pemeriksaan air minum untuk memeriksa pencemaran air minum oleh tinja
ada tidaknya pencemaran oleh tinja manusia SEBAB
digunakan tolok ukur kehadiran salah satu bakteri Escherichia coli adalah protozoa penghuni usus
usus yang bukan patogen tetapi keluar bersama manusia
tinja, yaitu.
a. Vibrio chloerae 26. Makanan kita simpan dalam lemari es supaya tahan
b. Escherichia coli lama
PRIMAMEDIKA
Kantor Pusat: Jalan Lauser No. 70A,
Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
(021) 7260741 MONERA

SEBAB
Protoplasma bakteri pembusuk mati pada suhu
0oC

27. Semua bakteri bersifat autotrof


SEBAB
Bakteri mampu menguraikan bahan-bahan
organik menjadi lebih sederhana
34. Jika suatu sel bakteri membelah diri dalam tempo
28. Bakteri dan jamur merupakan makhluk hidup setiap 20 menit. Berapakah jumlah sel bakteri
yang dapat berperan sebagai dekomposer setelah disimpan selama 2 jam ?
SEBAB
Bakteri dan jamur dapat menguraikan sampah
organik menjadi anorganik

29. Struktur dinding sel bakteri menyebabkan bentuk 35. Deskripsikan perbedaan struktur bakteri Gram
bakteri selalu kaku positif dan bakteri Gram negatif, tunjukkan
Sebab perbedaan yang mendasar antara keduannya !
dinding sel bakteri tersusun atas protein dan
polisakarida

30. Bakteri Escherichia coli hidup di dalam usus dan


membahayakan kesehatan.
SEBAB 36. Gambarkan struktur endospora pada sel bakteri.
Bakteri E. coli yang mencemari perairan tidak Kapankah endospora terbentuk ?
diinginkan.

Bagian IV: Soal Essay


31. Apa yang dimaksud dengan fermentasi ?

32. Mengapa air susu yang difermentasi oleh bakteri


akan menjadi asam dan mengental ?

33. Mengapa makanan yang kita tambhakan garam,


atau dimasukan dalam lemari es bisa tahan lama ?
Jelaskan !
PRIMAMEDIKA
Kantor Pusat: Jalan Lauser No. 70A,
Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
(021) 7260741 MONERA

Latihan Gambar
1. Tentukan Bagian–bagian bakteri berikut ini !

2.

3.

4.

Anda mungkin juga menyukai