Anda di halaman 1dari 1

Nama : Tasya Septiyani, Reguler 2 A (Kelompok Ganjil), NIM : PO.71.39.1.18.

035

UJI LABORATORIUM PENGUKURAN KANDUNGAN ZAT BESI (Fe) PADA EKSTRAK


BAYAM HIJAU (Amarathus Hybridus l)

Daun Bayam Hijau

Pencucian Daun Bayam dengan


air mengalir dan diangin-
anginkan atau pelayuan

Pengeringan dengan cabinet


dryer 60ºC sampai kadar air
15%

Dilakukan sortasi kering

Daun bayam hijau yang kering


dihaluskan dengan menggunakan
blender dengan kecepatan 1000 rpm
dengan waktu 10 menit.

Ukuran derajat kehalusan serbuk


simplisia diayak dengan
menggunakan pengayak no 40 mesh

Di dapat serbuk Bayam Hijau

Ditimbang 3500 g

Diekstrak dengan pelarut


aquadest yang telah dipanaskan
dengan suhu 60ºC

Dipisahkan pelarut dan


diambilnya diambil cairannya

Dilakukan Fresh Dryer

Bubuk dianalisis dengan alat


AAS

Anda mungkin juga menyukai