Anda di halaman 1dari 4

NAMA : Muhammad Amrizal Sholehudiin

NIM : P27820119078

KELAS : TINGKAT 1 REGULER B

MENGHITUNG KEBUTUHAAN KALORI PADA PENDERITA


HIPERTENSI

Dosen Pembimbing : Irine Christiany.S.ST,M.Kes

 Kasus

Di Rs.Menur dengan
Nama : Tn.A
Umur : 52 Tahun
Jenis kelamin : laki-laki
Tinggi badan : 161 cm
Berat badan : 62 kg
Memili riwayat medis Hypertensi dengan keluhan pusing,mual,lemas dan nyeri
perut bertekanan darah= 120/80 mmHg, aktivitas ringan.

Hitung kebutuhan kalori pada Tn.A sesuai syarat diet, nilai AMB dari BB dan kelompok
aktivitas yaitu:

 BBI = (TB-100) - 10%


=( 161-100) - 10%
= 61 – 6,1 = 54,9 kg
 IMT = Berat Badan (Kg) : Tinggi Badan (m2)
= 62 Kg : (1,61 m)2
= 62 : 2,59
= 23,9 kg/m2 ( NORMAL )
Jadi, kebutuhan energy TN.A adalah

 BMR : 10 (W) + 6,25(H) – 5A + 5

: 10 (62) + 6,25 (161) -5 (52) + 5

: 620 + 1006,25 – 260 +5

: 1371.25 KKal

 AKG / TEE

= BBR + AKTIFITAS

= 1371,25 + 226,25 KKal

= 1597

 Karena kegemukan, sehingga total kalori diturunkan menjadi 1500 Kkal.

Kebutuhan Karbohidrat : 65% x 1500 = 975 kkal : 4 = 243,75 gram/hari

( 60-65% )

Kebutuhan Protein : 20% x 1500 = 300 kkal : 4 = 75 gram/hari ( 15-25%)

Kebutuhan Lemak : 15% x 1500 = 225 kkal : 9 = 25 gram/hari ( 10-15%)


MENGHITUNG KEBUTUHAN KALORI PADA PENDERITA

DIABETES MELITUS

Dosen Pembimbing : Irine Christiany.S.ST,M.Kes

 Kasus

Seorang pasien laki-laki bernama Tn. L , berusia 52 tahun, dirawat di RS Dr. Soetomo dengan
diagnosa Diabetes Mellitus memiliki Berat Badan 75 kg dan Tinggi Badan 160 cm dengan
aktivitas ringan.

2. Hitung kebutuhan kalori pada Tn. L sesuai syarat diet, RBW dan aktivitas
 IMT
IMT = Berat Badan (Kg) : Tinggi Badan (m²)
= 75 : 1,6²
= 2,6 kg/ m² (Gemuk)

 RBW
RBW = BB : (TB-100) x 100%
= 75 : (160-100) x 100%
= 125 % (Gemuk)

 Menghitung Kebutuhan Energi


Laki-laki (Tn. D) Gemuk = Kg BB x 20 kalori sehari
= 75 x 20 = 1500 Kkal

 Menghitung Koreksi (Usia, Aktivitas, dan IMT/BMI)


Usia = -5% dari kebutuhan basal
= 1500 – (5% x 1500) = 1500 – 75 = 1425 Kkal/Hari
Aktivitas = + 20% (Aktivitas ringan) dari kebutuhan basal
= 1425 + (20% x 1500) = 1425 + 300 = 1725 Kkal/Hari
BMI/IMT = -25% (Gemuk) dari kebutuhan basal
= 1725 – (25% x 1500) = 1725 - 400 = 1325 Kkal/Hari
(dibulatkan : 1300 Kkal/Hari)

 Menentukan Kebutuhan Karbohidrat, Protein, dan Lemak


Karbohidrat  = 60% x 1300 = 780 : 4 = 195 gram / hari
Protein  = 15% x 1300 = 195 : 4 = 48,75 gram / hari
Lemak = 25% x 1300 = 325 : 9 = 36,1 gram / hari

Anda mungkin juga menyukai