Anda di halaman 1dari 5

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Sebelum memulai suatu Bisnis Pangkas Rambut hendaknya perlu kita


ketahui dan pahami hal apa saja yang bisa membuat usaha anda sukses. Dalam
memulai suatu usaha banyak hal yang dapat membuat usaha itu sukses
diantaranya yaitu pengetahuan, dalam hal ini anda tak hanya dituntut untuk
mengetahui cara mengelola dan memasarkan produk/jasa tapi mengetahui
kualitas jasa yang kita tawarkan juga sangat penting, lalu pengalaman tanpa
pengalaman ilmu yang anda pelajari juga menjadi sia-sia Pengalaman
merupakan guru terbaik, selanjutnya memilih pekerja yang bisa diandalkan
kemampuan dan keterampilan karyawan yang direkrut dapat menentukan
kesuksesan bisnis anda. Jangan memilih karyawan yang tidak produktif hanya
demi dibayar murah. Daripada begitu, lebih baik memiliki tenaga kerja yang
sedikit namun benar-benar profesional dan dapat diandalkan, dan ini juga alasan
saya untuk membuka usaha ini

 Jasa yang selalu dibutuhkan sepanjang masa.


 Pangsa pasar jelas dan luas.
 FYI, frekuensi pria mencukur/memangkas rambutnya lebih sering
daripada wanita.
 Tingkat resiko rendah karena merupakan bisnis/usaha jasa yang
praktis.
 Bukan bisnis musiman.
 Kebutuhan awal usaha relative murah dan mudah.
 Tidak perlu tempat yang ekstra luas, bisa/mudah disesuaikan.
 Modal operasional kecil dengan potensi laba yang menggiurkan.
 Pengelolaan usaha relative mudah dan praktis.
 Merupakan bisnis jasa yang pasti laku.
 Bisa dijalankan oleh siapa saja.

1.2 Rumusan Masalah

1. Peluang bisnis pangkas rambut?


2. Keuntungan yang akan didapatkan?
3. Apa yang kita dapatkan dalam bisnis ini?
4. Bagai mana cara mencapai target penjualan?

1.3 Tujuan Kegiatan

1. Mengetahui tentang bisnis menjanjikan pangkas rambut


2. Profit dari bisnis pangkas rambut

1
3. Untuk memperoleh penghasilan yang dapat saya gunakan untuk
menunjang kebutuhan hidup sehari-hari.
4. Untuk menerapkan ilmu pengetahuan dalam bidang usaha.
5. Mencapai target penjualan.

BAB II

KEGIATAN USAHA

Pasar dan pemasaran

2.1 Peluang Pasar

Peluang pasar dalam berbisnis “Pangkas Rambut” ini cukup menjanjikan


karena di Rangkasbitung masih sedikit Pengusaha pangkas rambut yang
memberikan kenyamanan dan fasilitas yang lengkap, membuat saya tertarik
untuk membuka usaha pangkas rambut ini.

2.2 Strategi Pemasaran

a. Stategi pemasaran yang kami buat dalam usaha pangkas rambut ini per-
kepalanya dibanderol dengan harga Rp 15.000/kepala
b. Saya juga memberikan kenyamanan kepada para konsumen berupa sofa
(kursi tunggu), Tabloid, pengharum ruangan, pendingin ruangan,
keramahan untuk membuat kesan kepada para konsumen.
c. Mempromosikan toko saya, seperti memasang banner di beberapa
tempat, melalui sosial media dan lain-lain

2.3 Aspek jasa pangkas rambut

dalam aspek jasa pangkas rambut ini ada beberapa hal yang harus
diperhatikan antara lain :

1. analisis lokasi
Lokasi usaha yang kami pilih untuk melakukan usaha ini adalah:
a. Dekat dengan pasar
b. Dekat dengan jalan raya
c. Lokasi mudah dijangkau
2. analisis tempat
a. Memberikan kenyamanan kepada para konsumen
b. Kariawan yang ramah kepada para konsumen
2
BAB III
Perencanaan Keuangan
3.1 Biaya tetap
a. Biaya tetap
Jumlah
Belanja Keperluan Usaha Harga Satuan Jumlah
Barang
Belanja Alat Cukur
BBR-Bedak Barber Tondeo 1 40,000 40,000
BBS-Botol Spray A 2 20,000 40,000
Buku Model Rambut  2 110,000 220,000
Cermin Genggam Bulat 2 40,000 80,000
FINELINE PROFESSIONAL TRIMMER WIGO WG-7002/ Alat 2 350,000 700,000
Pencukur Rambut
Gunting Penipis Single Farber Metal Gunting Sasak 2 75,000 150,000
GUNTING POTONG SHARP GREY 2 125,000 250,000
Handuk Warna Polos Uk.70cmx30cm (lusin) 1 125,000 125,000
Kaca Barber SDM-03 2 500,000 1,000,000
Kip Potong Kain 2 40,000 80,000
Kuas Wajah Isi Bedak Besar Hitam 2 90,000 180,000
Kursi Barber Kids-004 1 500,000 500,000
Kursi Barber Dewasa Non Hidrolik PM55-10 2 3,800,000 7,600,000
Lampu Barber YJS-9032# Hitam 1 800,000 800,000
Meja Barber SDM-02 2 450,000 900,000
Wahl Clipper Oil 118,3ml / Minyak Untuk Mesin Cukur 1 65,000 65,000
Pisau Cukur/ Dovo Solingen Razor Original Made in Germany 2 80,000 160,000
Poster 2 15,000 30,000
Sikat Rambut 2 35,000 70,000
Sisir Rambut (Paket) 2 75,000 150,000

Lainnya
Plang Nama Tempat Usaha 1 250,000 250,000
Baner Promosi (3m x 1m) 3 75,000 225,000
Shofa Bed (untuk ruang tunggu) 1 1,500,000 1,500,000
Tabloid / buku bacaan lainya 5 20,000 100,000
1 3,000,000 3,000,000
Polytron AC Split Low Energy NEUVA PAC 05VX - 1/2 PK - Putih
Pewangi Ruangan 1 100,000 100,000
Sapu (Vivian Sapu Dust Pan Set 130) 1 85,000 85,000
Tempat Sampah 1 35,000 35,000
Jumlah 18,435,000

Sumber harga :
http://mysalonandbarber.com/
https://www.blibli.com/
http://www.lazada.co.id/

3.2 Biaya Variabel

b. Biaya Variabel (perbulan)


Belanja keperluan usaha Jumlah Harga Satuan Jumlah
Belanja Sewa Tanah Dan Bangunan / Bulan 1 400,000 400,000
Belanja Listrik /bulan 1 350,000 350,000
Gaji Kariawan /Bulan 2 1,500,000 3,000,000
Retribusi 1 100,000 100,000
Jumlah 3,850,000

3
3.3 Analisis Pendapatan

1. Pendapatan Perbulan

= Jumlah konsumen X harga X 30 Hari


Jika : Minimal Per-harinya ada 15 konsumen
Maka : 15 X 15.000 X 30 = 6.750.000

Pendapatan setiap bulannya Rp. 6.750.000,-

3.4 ANALISIS PERENCANAAN LABA/RUGI


= Pendapatan per bulan – (biaya variabel x bulan)
Maka: = 6.750.000 – (3.850.000 X 1)
= 2.900.000

Keuntungan yang akan didapatkan Setiap bulannya Rp. 2.900.000,-

BAB IV
PENUTUP

4.1 Kesimpulan

Bisnis jasa cukur rambut pria adalah bisnis yang menurut saya cukup
menjanjikan dan diyakini mempunyai pangsa pasar yang stabil, sehingga
kekurangan pelanggan bukanlah hal yang perlu dikhawatirkan. hanya bagaimana
cara sang pemilik bisnis dalam mengelola dan menggait pelanggan agar menjadi
langganan dan merangsang pelanggan lain untuk datang ke tempat bisnis Anda.

4
Daftar Pustaka
 https://www.buatusaha.com/usaha-pangkas-rambut-untung-besar-
modal-kecil/
 http://www.amirullahyunus.com/2015/05/analisa-perhitungan-usaha-
pangkas-rambut.html

Anda mungkin juga menyukai