Anda di halaman 1dari 2

S:

Pasien G3P1A1 hamil 12 minggu dengan abortus inkomplit datang dengan keluhan keluar darah dari
jalan lahir sejak 1 hari SMRS. Mual (-), muntah (-), BAB dan BAK dbn.

O:

KU: CM, sakit sedang, kesan gizi cukup

Tanda Vital: TD: 110/70, S: 36,5 C, N: 86, RR: 22, SpO2: 98

Kaku kuduk (-)

Mata: CA (-/-), SI (-/-)

Hidung: Nafas cuping hidung (-), sekret (-)

Mulut: Sianosis (-)

Leher: Pembesaran KGB (-)

Thorax: cor dan pulmo dbn

Abdomen: Supel, NT (-), BU (+) N

Ekstremitas: AD (-), Edema (-), CRT<2"

Genitalia: darah (+)

VT: portio kuncup

Lab:

Hb: 12,0

AL: 7.250

AT: 285.000

Htc: 33,4

BT/CT: 2,1/11,5

GDS: 82

Rapid test: non reactive

Hbsag: (-)
A:

G3P1A1 hamil 12 minggu dengan abortus inkomplit

P:

- IVFD RL 20 tpm

- Proster 2 tab p.o.

- Proster 2 tab p.v.

- Pro curretage

Obat yang dibawa pulang:

- Cefadroxil 2x1 caps p.o.

- Asam mefenamat 3x1 tab p.o.

- Biosanbe 1x1 caps p.o.

Anda mungkin juga menyukai