Anda di halaman 1dari 3

GARIS -GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN

JUDUL MATA KULIAH K3 Terapan II (Hiperbarik dan Pertanian)

KODE MATA KULIAH & JUMLAH SKS ……. / 2

DESKRIPSI SINGKAT Mata kuliah ini membahas pengertian Kesehatan Hiperbarik, Risiko-risiko pekerjaan Hiperbarik dan pertanian, langkah-
langkah pengendalian dan penanggulangan risiko/ penyakit akibat pekerjaan hipebarik dan pertanian

TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM Setelah melulusi mata kuliah ini, mahasiswa dapat mengetahui pekerjaaan (hiperbarik dan pertanian) yang berisiko terhadap
kesehatan
DOSEN MATA KULIAH Fatmawaty Mallapiang, SKM, M.Kes
Muh. Saleh Jastam, SKM, M.Kes.

No T.I.K Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Pertemuan Sumber


1 2 3 4 5 6
         
1. Mengetahui gambaran umum matakuliuah Kontrak Perkuliahan 1. Kontrak perkuliahan I
2. Gambaran Umum Perkuliahan

2. Mampu Menjelaskan definisi Kesehatan Hiperbarik Program Kesehatan Hiperbarik 1. Definisi Kes. Hiperbarik II
2. Kebijakan Kesehatan Matra (Program
  Hiperbarik  
     
3.  Mampu menjelaskan terapi oksigen hiperbarik Perkembangan Terapi Oksigen 1. Terapi oksigen hiperbarik untuk
Hiperbarik kelainan akibat penyelaman III
2. Terapi oksigen hiperbarik untuk penyakit
klinis  
   

GBPP K3 Terapan II (Hiperbarik & Peratania) 1


1 2 3 4 5 6

4 a. Mampu menjelaskan persyaratan kesehatan  Pemeriksaan Kesehatan Penyelam 1. Kriteria standar kesehatan calon
bagi calon penyelam  penyelam IV
b. Mampu menentukan laik tidaknya 2. Kriteria standar kesehatan bagi
melaksanakan penyelaman dari aspek penyelam sesaat sebelum melakukan
  kesehatan   penyelaman
3. Pemeriksaan kesehatan sesudah
melakukan penyelaman

5. 1. Menjelaskan berbagai jenis Kelainan/Penyakit akibat 1. Jenis kelainan/penyakit akibat V & VI


kelainan/penyakitbakibat penyelaman penyelaman, cara pencegahan dan penyelaman
2. Mampu melaksanakan upaya pencegahan penanggulangannya 2. Penanggulangan penyakit akibat kerja
  dan tindakan penanggulangan penyakit akibat penyelaman
penyelaman secara terbatas 3. Pencegahan timbulnya penyakit akibat
kerja penyelaman
3. Mampu melaksanakan investigasi kematian 4. Investigasi kematian akibat penyelaman
  akibat penyelaman secara terbatas

6.  Mampu menjelaskan dan mengoperasikan RUBT Pengenalan RUBT/Praktek Lapang 1. Fasilitas RUBT VII
2. Panel operator RUBT
    3. Pemeliharaan RUBT
 
7. Mampu Mengetahui risiko akibat penyelaman Praktek Lapang (Manajemen Risiko Praktek Lapang VIII
Akibat Penyelaman/Hiperbarik)
         

1 2 3 4 5 6

GBPP K3 Terapan II (Hiperbarik & Peratania) 2


8 Mampu Mengetahui kegiatan pertanian yang Program Kesehatan Pertanian 1. Definisi Pertaniian (Pestisida) IX
berisiko terhadap kesehatan (Pestisida)
2. Kegiatan-kegiatan pertanian yang
  berisiko terhadap Kesehatan
3. Kebijakan pengelolaan pestisida

9 Mampu mengetahui Jenis dan dampak pestisida Penggoongan Pestisida 1. Macam-macam pestisida X & XI
2. Dampak & Risikio Pestisida

10 Mampu melakukan penyelidikan Keracunan Sistem Kewaspadaan Dini dan 1. Sisistem kewaspadan Dini XII & XIII
pestisida Penanggulangan KLB Keracunan 2. Penyelidikan keracuanan pestisida
Pestisida

11 Mampu melakukan penatalaksanaan kasus Pengenalan dan Penatalaksanaan Pengenalan dan Penatalaksanaan Kasus
keracunan pestisida Pestisida Pestisida XIV

 
12. Mampu Mengetahui risiko akibat kegiatan pertanian Praktek Lapang Praktek Lapang XV & XVI
(Pestisida)
         

Daftar Pustaka :

1. Modul Pelatihan Kesehatan Penyelam dan Hiperbarik


2. Pedoman Upaya Kesehatan Kerja bagi Nelayan Penyelam Tradisional, Depkes RI, 2002.
3. Pengantar Ilmu Kesehatan Penyelaman, Perhimpunan Kesehatan Hiperbarik Indonesia, 2000
4. Petunjuk Teknis Upaya Kesehatan Penyelaman Dan Hiperbarik, Depkes RI, 2009

GBPP K3 Terapan II (Hiperbarik & Peratania) 3

Anda mungkin juga menyukai