Anda di halaman 1dari 1

PEMERIKSAAN CREATININ

TUJUAN

1. Tujuan Umum
a. Mahasiswa mampu mengetahui prinsip pemeriksaan creatinine pada sampel serum

2. Tujuan Khusus
a. Mahasiswa mampu melakukan pemeriksaan creatinine pada sampel serum
b. Mahasiswa mampu menginterpretasikan hasil dari pemeriksaan creatinine pada sampel
serum.

METODE

Enzzimatik-Calorimetrik-Kinetik

PRINSIP

Creatinine + H20 creatinin ase creatine

Creatinine + H20 creatinin ase Sarcosine + Urea

Sareosine + 02 Sarcisine oxidase Glycine + HCHO + H2O2

H2O2 + EHSPT + 4-AAP peroxidase Quinoneimeine

4-AAp : amini-4-Antipyrine.

EHSPT : N-Ethyl-N-(2(Hydroxy-3-Sulfopropyl)-m-Toludine

Anda mungkin juga menyukai