Anda di halaman 1dari 4

DIREKTORAT JENDERAL GURU DAN TENAGA KEPENDIDIKAN

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


Gedung Kemdikbud D Lantai 11 Jln. Jenderal Sudirman – Senayan Jakarta 10270

=======================================================================================================

INSTRUMEN PENILAIAN TERHADAP INSTRUKTUR KURIKULUM


OLEH PESERTA

DATA PEMBINA NASIONAL YANG DINILAI


Keterangan

Nama Pembina Nasional

MATERI BIMTEK

Petunjuk:
(1) Lingkari kode huruf sesuai dengan pilihan Saudara.
(2) Kesungguhan dan tanggungjawab Saudara untuk mengisi Instrumen ini akan sangat berguna untuk peningkatan mutu Bimtek.
I. PERIHAL PENGUASAAN MATERI, KESESUAIAN, PENYAMPAIAN, DAN PENAMPILAN

NO. INDIKATOR & RUBRIK PERTANYAAN SKOR KET


1. 1. Kedisiplinan fasilitator 1. Bagaimana penilaian Saudara tentang kedisiplinan Fasilitator hadir tepat
hadir tepat waktu waktu sesuai jadwal?
sesuai jadwal a. Terlambat lebih dari 10 mnt 1
b. Terlambat 1 – 10 menit 2
c. Tepat waktu 3
d. Hadir sebelum acara dimulai 4

2. Kedisiplinan fasilitator 2. Bagaimana penilaian Saudara tentang kedisiplinan fasilitator dalam hadir
hadir tepat waktu tepat waktu setelah masa istirahat?
setelah masa istirahat a. Terlambat lebih dari 10 mnt 1
b. Terlambat 1 – 10 menit 2
c. Tepat waktu 3
d. Hadir sebelum acara dimulai 4

1. Efisiensi dan efektivitas 3. Bagaimana penilaian Saudara tentang ketepatan waktu fasilitator dalam
penyajian materi menyampaikan materi

a. Tepat waktu a. satu unsur 1


b. Mudah dipahami b. dua unsur 2
c. Tepat sasaran c. tiga unsur 3
d. Kontektual d. empat unsur 4

4. penampilan Fasilitator 4. Bagaimana penilaian saudara tentang penampilan Fasilitator dalam


dalam menyampaikan menyampaikan materi?
materi
a. Sabar a. satu unsur 1
b. Akomodatif b. dua unsur 2
NO. INDIKATOR & RUBRIK PERTANYAAN SKOR KET
c. Komunikatif c. Tiga unsur 3
d. Tegas d. empat unsur 4

5. Penampilan fasilitator 5. Bagaimana penilaian Saudara tentang kerapian berpakaian Fasilitator


dalam berpakian ketika ketika menyajikan materi?
menyajikan materi
a. Sederhana a. satu unsur 1
b. Bersih b. dua unsur 2
c. Sopan c. tiga unsur 3
d. Rapih d. semua unsur 4

2. 6. Penguasaan materi 6. Bagaimana penguasaan Fasilitator dalam menyampaikan materi?

a. Mampu a. satu unsur 1


menjelaskan
b. Mudah dipahami b. dua unsur 2
c. efektif c. tiga unsur 3
d. Kontekstual d. empat unsur 4

7. Keterkaikan contoh 7. Bagaimana keterkaikan contoh kasus dengan materi yang diberikan
kasus dengan materi yang fasilitator?
diberikan fasilitator
a. Jelas a. satu unsur 1
b. Relevan b. dua unsur 2
c. Kontekstual c. tiga unsur 3
d. Inovatif d. empat unsur 4

8. Pemanfaatan Media 8. Bagaimana penilaian Saudara atas pemanfaatan media yang dilakukan oleh
fasilitator dalam menyajikan materi?
a. Cermat a. satu unsur 1
b. Efesien b. dua unsur 2
c. Efektif c. tiga unsur 3
NO. INDIKATOR & RUBRIK PERTANYAAN SKOR KET
d. Inovatif d. empat unsur 4

9, Penguasaan 9. Bagaimana penilaian Saudara terhadap kemampuan fasilitator dalam


Kelas/Audience mengelola kelas?
a. Kolaboratif a. satu unsur 1
b. Akomodatif b. dua unsur 2
c. Komunikatif c. tiga unsur 3
d. Partisipatif d. empat unsur 4

10. Kemampuan 10. Bagaimana kemampuan berkomunikasi Narasumber ?


berkomunikasi
a. Bahasa mudah a. satu unsur 1
dipahami
b. Materi yang b. dua unsur 2
disampaikan sesuai
panduan
c. Terampil c. tiga unsur 3
menggunakan media
d. ekspresif d. empat unsur 4

................................., ....................2018
Jumlah skor = ........
Nilai Akhir = Jumlah skor yang diperoleh× 4 = .......... Penilai,

Skor maksimal

......................................................

Anda mungkin juga menyukai