Anda di halaman 1dari 4

LEMBAR OBSERVASI

PEMERIKSAAN FISIK PADA IBU POST PARTUM

Diajukan guna memenuhi tugas M.K Maternitas

Pengampu : Dra. Hj. Erna Mesra, M.Kes

Disusun Oleh :

Sitti Lestari Yulianti (P27901118088)

REGULER / SEMESTER 2B / SEMESTER IV

\POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES BANTEN

PROGRAM STUDI D3 KEPERAWATAN

TANGERANG

2020
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES BANTEN
JURUSAN KEPERAWATAN TANGERANG
LEMBAR OBSERVASI
UJIAN PRAKTEK KLINIK

Nama Mahasiswa :
NIM :
Hari/Tanggal Ujian :
Tindakan : Pemeriksaan fisik pada ibu pasca persalinan

NO. KEGIATAN 0 1 2
1. Persiapan Alat:
1. Tensi
2. Stetoskop
3. Sarung tangan (Handscoon)
4. Kom berisi kapas sublimat dan air DTT
5. Bengkok
6. Larutan chlorine 0,5%
2. Persiapan pasien
 Menyapa pasien dengan ramah
 Memposisikan pasien dengan baik
 Menutup ruangan/menjaga privasi pasien

3. Awali interaksi dengan salam terapeutik


4. Jelaskan tujuan dan prosedur
5. Dekatkan alat-alat
6. Tutup sampiran
7. 1. Mencuci tangan secara efektif dan memakai
handscoon
2. Melakukan informe consent
3. Memeriksa tanda vital sign (tensi, suhu, nadi dan
pernafasan
4. Melakukan pemeriksaan pada muka ibu (mata
conjungtiva pucat/tidak, sclera icterus/tidak, muka
udema/tidak
5. Melakukan pemeriksaan payudara :
Meminta pasien berbaring dengan lengan kiri di
atas kepala, kemudian palpasi payudara kiri secara
sistematis sampai ke ketiak, raba adanya masa,
benjolan yang membesar, pembengkakan atau abses
6. Melakukan pemeriksaan abdomen :
Periksa bekas luka jika operasi baru
Palpasi untuk mendeteksi ada atau tidaknya uterus
diatas pubis (involusi uterus)
7. Memeriksa kaki untuk :
Varises vena
Kemerahan pada betis
Tulang kering, pergelangan kaki, jika adanya
edema maka perhatikan tingkat edema, pitting jika
ada
8. Menekuk betis untuk memeriksa nyeri betis (tanda-
tanda human positif/tanda-tanda tromboflebitis)
9. Mengenakan handscoon
10. Membantu pasien pada posisi untuk pemeriksaan
genetalia dan perineum (dengan menggunakan
handscoon dan memasang perlak) :
Memposisikan pasien litotomi
Melakukan vulva hygine
Perhatikan lochea (bau, warna dan konsistensi)
Perhatikan perineum (bekas jahitan)
11. Memberitahu pasien tentang hasil pemeriksaan
12. Melepaskan handscoon dan menaruh dalam larutan
klorin 0,5%
13. Pasien dirapikan dan membereskan alat
8. Terminasi
9. Cuci tangan
10. Dokumentasi
JUMLAH
TOTAL NILAI
PRESENTASE

Keterangan :

 Nilai 2 : Tindakan dilakukan sempurna


 Nilai 1 : Tindakan dilakukan tidak sempurna
 Nilai 0 : Tindakan tidak dilakukan sama sekali
 Nilai Akhir = Jumlah nilai yang diperoleh x 100
Jumlah nilai tertinggi

Tangerang, ……………………

Mahasiswa yang di uji Penguji

( ) ( )

Anda mungkin juga menyukai