Anda di halaman 1dari 1

TUGAS TERSTRUKTUR

MADRASAH ALIYAH DARUL AMANAH


TAHUN PELAJARAN 2019/2020
Mata Pelajaran : PPKn Kelas : X-IPS-IPA-Agama
Guru Pengampu : Ust. Samsi,S.Pd.I CP: : 085740692339
Perhatian a. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar dan jelas!
b. Tulis nama dan nomor di sudut kanan atas pada lembar jawab!
c. Jawaban ditulis di kertas folio bergaris
1. Jelaskan pengertian intergrasi nasional menurut pandangan kalian!
2. Apa semboyan Negara Kesatuan Republik Indonesia? Jelaskan maknanya?
3. Apakah kemajemukan atau keberagaman di indonesia dapat mengancam integrasi nasional !
Jelasakan alasanmu!
4. Bagaimana cara kalian membedakan akibat dari kemajemukan bangsa indonesia?
5. Jika kalian sebagai ketua rapat, sikap apa yang kalian ambil ketika salah satu anggota rapat sedang
mengajukan usul sedang anggota lainya asik dengan smartphone masing-masing?
6. Mengapa tiap-tiap rakyat indonesia harus menjaga integrasi nasional Negara Kesatuan republik
Indonesia?
7. Tuliskan 3 manfaat menjaga integrasi nasional bagi NKRI!
8. Jelaskan hubungan integrasi nasional terhadap dunia internasional dan perekonomian nasional!
9. Mengapa mengikuti pendidikan kewarganegaraan merupakan bentuk bela negara?
10. Tuliskan tiga hak dan kewajiban warga negara dalam menjaga integrasi nasional ( internal)!
11. Tuliskan pengertian integrasi nasional Mhfud M.D!
12. Mengapa bahasa indonesia menjadi salah satu faktor pendorong integrasi nasional!
13. Tuliskan 3 faktor yang dapat menghambat tercapainya integrasi nasional!
14. Bagaimana cara menyikapi berita hoax yang kalian terima?
15. Tuliskan tiga ciri-ciri integrasi nasional!

Anda mungkin juga menyukai