Anda di halaman 1dari 5

1. A.

Berdasarkan sistem penulangan, maka jenis pelat terdiri dari pelat satu arah (one way
slab)
dan pelat dua arah (two way slab). Jelaskan arti sesuai pengatahuan sodara
jawab:
- Plat satu arah (one way slab) adalah perbandingan bentang panjang dengan bentang
pendek ≥ 2,0 maka plat tersebut tergolong plat satu arah , tetapi penulangan plat
nya tergantung dari sistem struktur. Maka di mana tuangan longitudinal dalam arah
sumbu pendek, tetapi tulangan arah tegak lurus sumbu pendek berfungsi hanya
untuk menahan retak akibat susut dan temperatur.
- Pelat dua arah (two way slab) adalah sistem lantai yang memiliki pebandingan
bentang panjang terhadap bentang pendek antara 1,0-2,0 di sebut dengan plat dua
arah. Berbeda dengan plat satu arah, kalo pada plat dua arah tuh beban ditransfer
ke perletakan plat dalam dua arah.

C. Buatlah ringkasan tentang metode desain langsung untuk sistem slab dua arah dari
SNI 2847-2013 (bab 13 pasal 16)
1. Batasan-batasan

 Harus terdapat minman tiga bentang menerus dalam masing-masing arah


 Panel harus berbentuk persegi, dengan resiko antara bentang yang lebih panjang
terhadap yang paling pendek,
 Panjang bentang yang berturutan pusar ke pusat tumpuan dalam masing-masing
arah tidak beloh berbeda dengan lebih dari sepertiga bentangyang lebih panjang,
 Pergeseran (
B. Buatlah diagram alir perhitungan balok menerus dan plat satu arah.
Jawaba:
- Diagram alir perhitungan balok menerus

START

Hitung:
Mn perlu = Mu/ɸ
ρ maks = 0,75 ρb
m = fy/(0,85 x fc’)
1
ρ perlu = ρ =
m
(1- √ 1−¿ ¿))
0,85 fc ' 600
ρ blance = ( fy
β1) (
600 fy )
ρ min = 1,4/fy
Mn perlu
Rn =
b . d2

TIDAK YA
ρ min ≤ ρ ≤ ρ max

TIDAK YA
ρ ≤ max

Asperlu Asperlu Asperlu

= ρ min.b.d = ρ max.b.d = ρ.b.d

Pilih Tulangan

SELESAI
- Diagram alir perhitungan pelat satu arah

Tentukan Syarat batas plat

Tentukan Bentang Plat

Tentukan Tebal Plat


(gunakan syarat lendutan)

Hitung Beban yang Bekerja

Hitung Momen

ρ min ≤ ρ ≤ ρ maks Hitung Tulangan ρ > ρ maks

Pilih Tulangan

s ≤ smaks Periksa Lebar retak s > smaks

Tebal Plat dan Tulangan


Memadai
B. Buatlah diagram alir perhitungan balok menerus dan plat satu arah.
Jawaba:
- Diagram alir perhitungan balok menerus

Penentuan syarat-syarat Batas

Tentukan Panjang Bentang

Tentukan Ukuran Balok

Hitung Beban-Beban

Tentukan Momen-momen yang menentukan

ρ > ρ maks
ρ min ≤ ρ ≤ ρ maks Hitung Tulangan yang
dibutuhkan

Pilih Tulangan Hitung Tulangan Tekan

s ≤ smaks Periksa lebar retak


dengan pemeriksaans s > smaks
Hitung besarnya
maks gaya lintang

V u ≤ ɸ vc Hitung vu V u > ɸ vc

ɸV s ≤ ɸ vsmaks Hitung vs ɸV s > ɸ vsmaks

Hitung Tulangan Penahan Gaya lintang

Pilih Tulangan

Ukuran Balok dan Tulangan Memadai

Anda mungkin juga menyukai