Anda di halaman 1dari 2

Nama : Nurhalimah

NPM : A 171 036

Kelas : Reguler Pagi A

Sebutkan fungsi zat tambahan berikut ini. Berikan masing2 nya 2 contoh

1. Pengatur Tonisitas
2. Antioksidan
3. Pengawet
4. Dapar
5. Adjust pH
6. Pengkhelat

Jawaban :

1. Pengatur Isotonis :
Bahan yang digunakan untuk membuat larutan mempunyai sifat osmosis yang sama dengan
cairan fisiologis.
Contoh pengisotonis :
Natrium klorida, Dextrose
2. Antioksidan :
Zat yang digunakan untuk mempertahankan stabilitas obat yang mudah teroksidasi.
Contoh Antioksidan :
Na metabisulfit
Acid Ascorbic
3. Pengawet :
untuk mempertahankan sterilitas sediaan larutan obat suntik dosis berganda.
Contoh Pengawet :
Benzalkonium klorida
Klorbutanol
4. Dapar :
 Mempertahankan pH
 Mengurangi kerusakan jaringan dan rasa sakit pada saat penyuntikan
 Meningkatkan efektifitas terapeutik beberapa obat
 Meningkatkan stabilitas kimia dari obat
Contoh dapar : Dapar Fosfat, Dapar Asetat
5. Adjust PH :
Digunakan untuk menyesuaikan pH sesuai dengan syarat yng ditentukan
Contoh : HCl, NaOH
6. Pengkhelat :
Untuk membentuk komplek dengan logam logam atau mengikat logam
Contoh :
Na2EDTA
Kalsium dinatrium edetat

Anda mungkin juga menyukai